Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Asrama Mahasiswa UI Sudah Difungsikan Jadi Tempat Isolasi Terkendali, Ini Syarat untuk Pasien

Kompas.com - 17/07/2021, 16:06 WIB
Vitorio Mantalean,
Jessi Carina

Tim Redaksi

DEPOK, KOMPAS.com - Pemerintah Kota Depok telah mengoperasikan Asrama Mahasiswa Universitas Indonesia sebagai tambahan lokasi isolasi terkendali.

Tempat ini dinamai Wisma Makara 2, menyusul Wisma Makara 1 dan Pusat Studi Jepang UI yang telah lebih dulu dijadikan tempat isolasi terkendali bagi pasien Covid-19 tanpa gejala dan bergejala ringan.

Wali Kota Depok Mohammad Idris menyatakan, saat ini pihaknya sudah memfungsikan 233 dari 400 tempat tidur yang akan dialokasikan secara bertahap dalam waktu dekat, paling banyak dibandingkan Wisma Makara 1 dan Pusat Studi Jepang.

Baca juga: Dekan FK UI: Pemerintah Jangan Semangat Rekrut Dokter, tapi Gajinya Telat Berbulan-bulan

"Prosedur pengiriman pasien sama dengan Wisma Makara 1 dan Pusat Studi Jepang, yaitu melalui rujukan puskesmas setempat," kata Idris melalui keterangan video kepada wartawan.

"Semoga upaya ini bagian dari pada kerja keras kita untuk bisa menangani pandemi Covid-19 pada saat ini," lanjutnya.

Lebih lanjut, pasien Covid-19 yang diperbolehkan dirawat di Wisma Makara 2/Asrama Mahasiswa UI ialah mereka yang tidak memiliki riwayat penyakit penyerta/komorbid dan tidak dapat melakukan isolasi mandiri karena tempat tinggalnya tak memungkinkan.

Baca juga: Pemerintah Serap 2.000 Dokter Baru Lulus untuk Tangani Covid-19, Dekan FK UI: Dulu Dilama-lamain

Lalu, batas usia minimum 15 tahun dan maksimum 60 tahun serta dalam kondisi tidak memerlukan asistensi/bantuan orang lain.

Syarat-syarat yang diperlukan yakni KTP/KK atau surat keterangan domisili Depok, hasil tes swab antigen atau PCR, serta keterangan rujukan dari fasilitas kesehatan.

Hotline yang dapat dihubungi ada pada nomor 0812-1841-5015 khusus pesan WhatsApp pada pukul 08.00-24.00.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

'Open House' Jokowi di Istana Negara, Warga: Selalu Ikut Sejak Era Soeharto

"Open House" Jokowi di Istana Negara, Warga: Selalu Ikut Sejak Era Soeharto

Megapolitan
Karutan Salemba Janjikan Remisi Susulan Idul Fitri 2024 Bagi Narapidana yang Belum Dapat

Karutan Salemba Janjikan Remisi Susulan Idul Fitri 2024 Bagi Narapidana yang Belum Dapat

Megapolitan
Gerbang Kemensetneg Dibuka Lebar, Warga Berebut Masuk ke 'Open House' Jokowi

Gerbang Kemensetneg Dibuka Lebar, Warga Berebut Masuk ke "Open House" Jokowi

Megapolitan
Kesaksian Penjual Gorengan soal Eks Pegawai Pertamina Ludahi Perempuan Jelang Buka Puasa

Kesaksian Penjual Gorengan soal Eks Pegawai Pertamina Ludahi Perempuan Jelang Buka Puasa

Megapolitan
Jokowi dan Jemaah Shalat Id Masjid Istiqlal Dengarkan Ceramah soal Lepas dari Segala Dosa

Jokowi dan Jemaah Shalat Id Masjid Istiqlal Dengarkan Ceramah soal Lepas dari Segala Dosa

Megapolitan
1.168 Napi Rutan Salemba Dapat Remisi Idul Fitri, 22 di Antaranya Langsung Bebas

1.168 Napi Rutan Salemba Dapat Remisi Idul Fitri, 22 di Antaranya Langsung Bebas

Megapolitan
Antrean 'Open House' Jokowi Semakin Tak Keruan, Warga yang Memotong Jalur Disoraki

Antrean "Open House" Jokowi Semakin Tak Keruan, Warga yang Memotong Jalur Disoraki

Megapolitan
Antrean 'Open House' Jokowi Mengular, dari Gerbang Kemensetneg sampai Jalan Juanda

Antrean "Open House" Jokowi Mengular, dari Gerbang Kemensetneg sampai Jalan Juanda

Megapolitan
Antrean 'Open House' Jokowi di Depan Istana Kisruh, Ini Kronologinya

Antrean "Open House" Jokowi di Depan Istana Kisruh, Ini Kronologinya

Megapolitan
Polisi Pastikan Penjual Nasgor di Cilincing Tewas Bukan akibat Tawuran

Polisi Pastikan Penjual Nasgor di Cilincing Tewas Bukan akibat Tawuran

Megapolitan
Shalat Id di Rutan Salemba, 1.000-an Tahanan Kompak Kenakan Pakaian Putih

Shalat Id di Rutan Salemba, 1.000-an Tahanan Kompak Kenakan Pakaian Putih

Megapolitan
Rumah Habis Terbakar Jelang Lebaran, Iis: Uang, Emas, Semua Tak Selamat

Rumah Habis Terbakar Jelang Lebaran, Iis: Uang, Emas, Semua Tak Selamat

Megapolitan
Potret Shalat Id di Jatinegara, Berdampingan dengan Gereja

Potret Shalat Id di Jatinegara, Berdampingan dengan Gereja

Megapolitan
Rumahnya Baru Selesai Dicat demi Sambut Lebaran, Warga: Enggak Ada Apa-apanya...

Rumahnya Baru Selesai Dicat demi Sambut Lebaran, Warga: Enggak Ada Apa-apanya...

Megapolitan
Pembunuh Penjual Nasi Goreng di Cilincing Belum Terungkap

Pembunuh Penjual Nasi Goreng di Cilincing Belum Terungkap

Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com