Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Polisi Sebut Sopir Bajaj Kabur Usai Senggolan dengan Motor Sport di Depan Balai Kota

Kompas.com - 27/03/2022, 19:17 WIB
Reza Agustian,
Diamanty Meiliana

Tim Redaksi

JAKARTA, KOMPAS.com - Sopir bajaj kabur usai terlibat kecelakaan dengan motor sport di Jalan Medan Merdeka Selatan tepat di seberang Gedung Balai Kota DKI Jakarta, Gambir, Jakarta Pusat, Minggu (27/3/2022).

"Bajajnya kabur," kata Kanit Laka Lantas Polres Metro Jakarta Pusat AKP Sutiyono, Minggu.

Sutiyono mengatakan, kecelakaan tersebut melibatkan motor sport bernomor polisi B 6747 WZA dengan bajaj yang sedang melintas.

Pengemudi motor sport yang adalah seorang mahasiswa dinyatakan tewas.

Baca juga: Senggolan dengan Bajaj di Depan Balai Kota, Mahasiswa Pengemudi Motor Sport Tewas di Tempat

"Dari Jalan Medan Merdeka Selatan arah ke Medan Merdeka Timur seberang Balai Kota Jakarta senggolan sama bajaj," ungkapnya.

Diwawancarai terpisah, Kasat Lantas Polres Metro Jakarta Pusat Kompol Purwanta membenarkan bahwa sopir bajaj tersebut melarikan diri usai insiden kecelakaan itu.

"Pengemudi kendaraan bajaj nomer polisi dan indentitas pengemudi tidak diketahui atau kabur," kata Kompol Purwanta dalam keterangannya.

Pengemudi motor sport sempat ditangani pihak medis yang ada di Balai Kota, namun tidak tertolong.

Baca juga: Bajaj Masuk Jalan Tol, Pengemudi Jangan Malas Baca Rambu Lalu Lintas

Insiden kecelakaan tersebut diunggah akun Twitter resmi @TMCPoldaMetro.

"09.40 WIB kecelakaan pemotor B 6747 WZA di Jalan Merdeka Selatan (depan Balai Kota DKI Jakarta)," tulis akun @TMCPoldaMetro, Minggu.

Selain itu, terlihat sepeda motor berwarna hitam berpadu biru tergeletak di jalanan dan mengeluarkan cairan yang diduga berasal dari tumpahan bahan bakar dari sepeda motor.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Heru Budi Minta Antisipasi Dampak Konflik Iran-Israel Terhadap Perekonomian Jakarta

Heru Budi Minta Antisipasi Dampak Konflik Iran-Israel Terhadap Perekonomian Jakarta

Megapolitan
Agusmita Terancam 15 Tahun Penjara karena Diduga Terlibat dalam Kematian Kekasihnya yang Sedang Hamil

Agusmita Terancam 15 Tahun Penjara karena Diduga Terlibat dalam Kematian Kekasihnya yang Sedang Hamil

Megapolitan
Begal Remaja di Bekasi Residivis, Terlibat Kasus Serupa Saat di Bawah Umur

Begal Remaja di Bekasi Residivis, Terlibat Kasus Serupa Saat di Bawah Umur

Megapolitan
Mayat Laki-laki dalam Kondisi Membengkak Ditemukan di Kamar Kontrakan Depok

Mayat Laki-laki dalam Kondisi Membengkak Ditemukan di Kamar Kontrakan Depok

Megapolitan
4 Anggota Polda Metro Jaya Terlibat Pesta Narkoba, Kompolnas: Atasan Para Pelaku Harus Diperiksa

4 Anggota Polda Metro Jaya Terlibat Pesta Narkoba, Kompolnas: Atasan Para Pelaku Harus Diperiksa

Megapolitan
Polisi Tangkap 3 Pelaku Sindikat Pencurian Motor di Tambora

Polisi Tangkap 3 Pelaku Sindikat Pencurian Motor di Tambora

Megapolitan
Dukcapil DKI Catat 1.038 Pendatang Baru ke Jakarta Usai Lebaran 2024

Dukcapil DKI Catat 1.038 Pendatang Baru ke Jakarta Usai Lebaran 2024

Megapolitan
Polisi Tangkap Pemuda yang Cabuli Anak 5 Tahun di Cengkareng

Polisi Tangkap Pemuda yang Cabuli Anak 5 Tahun di Cengkareng

Megapolitan
Usai Rampas Ponsel Pelanggan Warkop, Remaja di Bekasi Lanjut Begal Pengendara Motor

Usai Rampas Ponsel Pelanggan Warkop, Remaja di Bekasi Lanjut Begal Pengendara Motor

Megapolitan
Pemprov DKI Siapkan Mitigasi Cegah Risiko dan Dampak Perekonomian Setelah Jakarta Tak Lagi Ibu Kota

Pemprov DKI Siapkan Mitigasi Cegah Risiko dan Dampak Perekonomian Setelah Jakarta Tak Lagi Ibu Kota

Megapolitan
Polisi Tangkap TikTokers Galihloss Buntut Konten Diduga Nistakan Agama

Polisi Tangkap TikTokers Galihloss Buntut Konten Diduga Nistakan Agama

Megapolitan
Polisi Tangkap Begal Remaja yang Beraksi di Jatiasih dan Bantargebang Bekasi

Polisi Tangkap Begal Remaja yang Beraksi di Jatiasih dan Bantargebang Bekasi

Megapolitan
Jangan Khawatir Lagi, Taksi 'Online' Dipastikan Boleh Antar Jemput Penumpang di Terminal Kampung Rambutan

Jangan Khawatir Lagi, Taksi "Online" Dipastikan Boleh Antar Jemput Penumpang di Terminal Kampung Rambutan

Megapolitan
Polisi Periksa Kejiwaan Anak yang Aniaya Ibu Kandungnya di Cengkareng

Polisi Periksa Kejiwaan Anak yang Aniaya Ibu Kandungnya di Cengkareng

Megapolitan
Wanita Hamil Tewas di Kelapa Gading, Tak Ditolong Saat Pendarahan dan Dirampas Ponselnya oleh Kekasih

Wanita Hamil Tewas di Kelapa Gading, Tak Ditolong Saat Pendarahan dan Dirampas Ponselnya oleh Kekasih

Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com