Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

9 Rekomendasi Tempat Wisata di Depok

Kompas.com - 02/07/2022, 02:15 WIB
Tari Oktaviani,
Nibras Nada Nailufar

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Depok memiliki beberapa tempat yang menarik dikunjungi. Destinasi ini bisa menjadi pilihan tempat healing atau rekreasi bersama teman atau keluarga.

Ada banyak tempat yang bisa menjadi rekomendasi destinasi wisata Depok. Beberapa di antaranya bahkan memiliki banyak spot foto estetik.

Tidak hanya itu, tempat wisata berikut ini juga tidak memerlukan biaya yang besar untuk masuk ke dalamnya. Berikut ini tempat wisata di Depok yang bisa Anda kunjungi.

Taman Wiladatika

Taman ini kerap dipakai sebagai kegiatan pramuka. Namun begitu, di dalamnya ada banyak spot wisata yang menarik.

Selain ada taman yang indah, di sini juga bisa berenang di kolam renangnya. Anda juga bisa berolahraga di taman yang diresmikan pada tanggal 29 Juni 1980 ini.

Nama Wiladatika sendiri merupakan singkatan dari Widya Mandala Krida Bakti Pramuka. Taman ini cocok bagi pengunjung yang ingin jalan-jalan santai di taman atau mengajak anak berenang. 

Harga tiket masuk taman dikenakan biaya Rp 10.000. Sedangkan tiket untuk masuk ke kolam renang hanya Rp 20.000 saja. Taman ini buka dari pukul 08.00 – 16.00 WIB.

Kawasan Universitas Indonesia (UI)

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by Universitas Indonesia (@univ_indonesia)

Jika belum pernah ke Depok, Anda wajib ke sini. . 

Di kawasan UI ada banyak pilihan spot yang bisa menjadi tempat wisata. Anda bisa bersepeda, joging, atau jalan-jalan santai keliling UI.

Selain itu, ada danau UI yang sangat asri. Lingkungannya yang dikelilingi pepohonan ditambah indahnya danau menambah kesejukan di sana. 

Bisa juga ke Perpusat UI untuk membaca buku atau menikmati ketenangan.

Situ Cilodong

Situ Cilodonghttps://www.instagram.com/ulieeen_ Situ Cilodong

Jika bosan dengan suasana Danau UI, mungkin tempat ini bisa menjadi gantinya. Situ Cilodong dibuka untuk umum sebagai tempat wisata Depok. Tidak heran bila menjelang akhir pekan tempat ini selalu ramai. 

Lokasinya ada di Jalan Abdul Gani, Kelurahan Kalibaru, Kecamatan Cilodong. Di tempat ini juga tersedia fasilitas sepeda bebek bagi Anda yang ingin mengelilingi danau. 

Tidak ada tiket masuknya alias gratis. Pengunjung hanya diminta membayar uang parkir dan menjaga kebersihan. 

Baca juga: 9 Tempat Wisata di Lembang, Seru buat Liburan Bareng Keluarga

Halaman Berikutnya
Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

ASN Pemprov DKI Mulai Bekerja Usai Cuti Lebaran: Enggak Ada WFH

ASN Pemprov DKI Mulai Bekerja Usai Cuti Lebaran: Enggak Ada WFH

Megapolitan
Suami di Jaksel Terjerat Lingkaran Setan Judi Online dan Pinjol, Istri Dianiaya Lalu Ditinggal Kabur

Suami di Jaksel Terjerat Lingkaran Setan Judi Online dan Pinjol, Istri Dianiaya Lalu Ditinggal Kabur

Megapolitan
Jalan Gatot Subroto-Pancoran Mulai Ramai Kendaraan, tapi Masih Lancar

Jalan Gatot Subroto-Pancoran Mulai Ramai Kendaraan, tapi Masih Lancar

Megapolitan
KRL Jabodetabek Gangguan di Manggarai, Rute Bogor-Jakarta Terhambat

KRL Jabodetabek Gangguan di Manggarai, Rute Bogor-Jakarta Terhambat

Megapolitan
Menikmati Hari Libur Terakhir Lebaran di Ancol Sebelum Masuk Kerja

Menikmati Hari Libur Terakhir Lebaran di Ancol Sebelum Masuk Kerja

Megapolitan
Jalan Sudirman-Thamrin Mulai Ramai Kendaraan Bermotor, tapi Masih Lancar

Jalan Sudirman-Thamrin Mulai Ramai Kendaraan Bermotor, tapi Masih Lancar

Megapolitan
KRL Jabodetabek Mulai Dipadati Penumpang, Sampai Berebut Saat Naik dan Turun

KRL Jabodetabek Mulai Dipadati Penumpang, Sampai Berebut Saat Naik dan Turun

Megapolitan
Pemudik Keluhkan Sulit Cari 'Rest Area', padahal Fisik Kelelahan akibat Berkendara Berjam-jam

Pemudik Keluhkan Sulit Cari "Rest Area", padahal Fisik Kelelahan akibat Berkendara Berjam-jam

Megapolitan
Cerita Pemudik Kembali ke Jakarta Saat Puncak Arus Balik: 25 Jam di Jalan Bikin Betis Pegal

Cerita Pemudik Kembali ke Jakarta Saat Puncak Arus Balik: 25 Jam di Jalan Bikin Betis Pegal

Megapolitan
Keluhkan Oknum Porter Terminal Kampung Rambutan yang Memaksa, Pemudik: Sampai Narik Tas, Jadi Takut

Keluhkan Oknum Porter Terminal Kampung Rambutan yang Memaksa, Pemudik: Sampai Narik Tas, Jadi Takut

Megapolitan
Korban KDRT di Jaksel Trauma Mendalam, Takut Keluar Rumah

Korban KDRT di Jaksel Trauma Mendalam, Takut Keluar Rumah

Megapolitan
Cuti Lebaran Usai, Ganjil Genap di Jakarta Berlaku Hari Ini

Cuti Lebaran Usai, Ganjil Genap di Jakarta Berlaku Hari Ini

Megapolitan
Prakiraan Cuaca Jakarta Hari Ini Selasa 16 April 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Berawan

Prakiraan Cuaca Jakarta Hari Ini Selasa 16 April 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Berawan

Megapolitan
Viral Video Bocah Terperosok ke Celah Peron Stasiun Manggarai, KCI: Terdorong Penumpang Lain

Viral Video Bocah Terperosok ke Celah Peron Stasiun Manggarai, KCI: Terdorong Penumpang Lain

Megapolitan
Enggan Pulang, Sejumlah Pengunjung Terpesona Pertunjukan Air Mancur di Ancol

Enggan Pulang, Sejumlah Pengunjung Terpesona Pertunjukan Air Mancur di Ancol

Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com