Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

11 Tempat Makan Instagrammable di Jakarta Selatan

Kompas.com - 31/07/2022, 00:15 WIB
Tari Oktaviani,
Nibras Nada Nailufar

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Tempat makan instagrammable saat ini selalu menarik perhatian pengunjung. Di Jakarta Selatan banyak kafe dan restoran yang memiliki spot foto menarik. 

Pengunjung yang datang selain ingin makan atau minum, juga karena ingin mendapatkan banyak stok foto yang bagus untuk diunggah di sosial media. 

Berikut ini beberapa rekomendasi tempat makan di Jakarta Selatan yang instagrammable.

PiKNiK Cafe Jakarta

Tempat makan ini memiliki banyak spot foto menarik. Dari mulai dinding hingga ornamen ruangannya dibentuk sedemikian rupa agar tampil cantik. 

Selain itu di sini juga terdapat area kolam renang yang bisa digunakan oleh pengunjung. 

Lucky Cat Coffee and Kitchen

Kafe luas 2 lantai ini yang menyajikan kopi, makanan rumahan, dan hidangan penutup di lingkungan bergaya pedesaan. Meski tempatnya tidak terlalu luas namun kafe ini tidak pernah sepi pengunjung. 

Tempatnya juga strategis karena dekat dengan Plaza Festival, Kuningan. Tidak heran bila ramai di jam makan siang dan jam pulang kerja. 

  • Lokasi: Plaza Festival, Kuningan
  • Jam operasional: Pukul 07.00-21.00 WIB
  • Kisaran harga: Pan Seared Salmon Rp 99.000, Spagheti Carbonara Rp 69.000, Roasted Chicken Rp 79.000

Seroeni

 
 
 
Lihat postingan ini di Instagram
 
 
 

Sebuah kiriman dibagikan oleh Seroeni (@seroeni.id)

 

Restoran chinese food ini adanya di dalam mal besar. Di Jakarta terdapat di Mal Gandaria City, Lippo Mal Puri dan juga di Plaza Senayan.

Di dalam restoran banyak ornamen cantik yang membuat foto tampil lebih menarik. Seperti ornamen lampu yang seperti sangkar burung misalnya. 

  • Lokasi: Gandaria City, Plaza Senayan dan Lippo Mal Puri
  • Jam operasional: Pukul 11.30-21.00 WIB
  • Kisaran harga: Golden Nestum Prawn Rp 109.000, Salted Egg Prawn Rp 105.000, Roasted Peking Duck Rp 215.000

Odysseia

 
 
 
Lihat postingan ini di Instagram
 
 
 

Sebuah kiriman dibagikan oleh Odysseia Restaurant (@odysseia_allin)

Meski ada di dalam mal namun restoran ini tetap asri. Di dalamnya banyak tanaman cantik yang membuat pemandangan menjadi lebih hijau. 

Selain itu kubah di atap restoran juga menarik perhatian karena motifnya sangat indah. 

  • Lokasi: Pacific Place
  • Jam operasional: Pukul 10.00-00.00 WIB
  • Kisaran harga: Mac n Cheese Burger Rp 186.000, Miso Grilled Salmon Rp 174.000, Chicken Spring Rolls Rp 54.000

Yesterday Backyard

Tempat makan ini memiliku ruangan outdoor yang luas. Banyak spot foto menarik di sini. Di sini tersedia aneka wine dan bir.

Selain itu selalu ada pertunjukan musik setiap harinya. Tempat ini cocok untuk hang out bersama teman-teman.

  • Lokasi: Antasari
  • Jam operasional: Senin-Jumat pukul 17.00-23.00 WIB dan Sabtu-Minggu pukul 11.00-23.00 WIB
  • Kisaran harga: Crab Cake Rp 75.000, Bacon Butter Rice Rp 65.000, Strawberry Fields Rp 60.000

The Garden

 
 
 
Lihat postingan ini di Instagram
 
 
 

Sebuah kiriman dibagikan oleh THE GARDEN by Hiro Group (@thegarden_id)

Layaknya namanya, tempat ini dipenuhi banyak tanaman dan juga aneka bunga. Meski letaknya di dalam mal dan indoor namun tidak menghilangkan kesan tamannya.

  • Lokasi: Pondok Indah Mall lantai G
  • Jam operasional: Pukul 10.00-21.00 WIB
  • Kisaran harga: Tofu Maniac Rp 65.000, Satay Lidah Padang Rp 70.000, Cheese Burger Rp 75.000

Baca juga: 12 Tempat Makan Hits di Jakarta Selatan

Patio by Plataran

 
 
 
Lihat postingan ini di Instagram
 
 
 

Sebuah kiriman dibagikan oleh Plataran Venues & Dining (@platarandining)

Patio by Plataran merupakan bistro yang menyajikan menu asli Italia masakan sendiri dalam suasana rumahan yang unik dan trendi.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Polda Metro Kerahkan 197 Personel Amankan Paskah di Gereja Katedral Jakarta dan GPIB Imanuel

Polda Metro Kerahkan 197 Personel Amankan Paskah di Gereja Katedral Jakarta dan GPIB Imanuel

Megapolitan
Polisi Bakal Periksa Pemilik Truk dan Orangtua Sopir yang Sebabkan Kecelakaan di GT Halim

Polisi Bakal Periksa Pemilik Truk dan Orangtua Sopir yang Sebabkan Kecelakaan di GT Halim

Megapolitan
Jadwal Imsak dan Buka Puasa di Tangerang Selatan, 29 Maret 2024

Jadwal Imsak dan Buka Puasa di Tangerang Selatan, 29 Maret 2024

Megapolitan
Baznas RI Gelar Pesantren Kilat di Kapal Perang, 102 Sekolah Ambil Bagian

Baznas RI Gelar Pesantren Kilat di Kapal Perang, 102 Sekolah Ambil Bagian

Megapolitan
Jadwal Imsak dan Buka Puasa di Kota Tangerang, 29 Maret 2024

Jadwal Imsak dan Buka Puasa di Kota Tangerang, 29 Maret 2024

Megapolitan
Pemprov DKI Siapkan Hunian untuk Polisi dan PNS Polri, Lokasinya di Pondok Kelapa

Pemprov DKI Siapkan Hunian untuk Polisi dan PNS Polri, Lokasinya di Pondok Kelapa

Megapolitan
Jadwal Imsak dan Buka Puasa di Bogor, 29 Maret 2024

Jadwal Imsak dan Buka Puasa di Bogor, 29 Maret 2024

Megapolitan
Jadwal Imsak dan Buka Puasa di Bekasi, 29 Maret 2024

Jadwal Imsak dan Buka Puasa di Bekasi, 29 Maret 2024

Megapolitan
Beli Mobil Bekas Taksi di Bekasi, Warga Cibitung Kena Tipu Rp 40 Juta

Beli Mobil Bekas Taksi di Bekasi, Warga Cibitung Kena Tipu Rp 40 Juta

Megapolitan
Jadwal Imsak dan Buka Puasa di Kota Depok, 29 Maret 2024

Jadwal Imsak dan Buka Puasa di Kota Depok, 29 Maret 2024

Megapolitan
Jadwal Imsak dan Buka Puasa di DKI Jakarta, 29 Maret 2024

Jadwal Imsak dan Buka Puasa di DKI Jakarta, 29 Maret 2024

Megapolitan
Minta Usut Tuntas Kasus Kematian Akseyna, BEM UI Akan Bersurat ke Rektor UI dan Polres Depok

Minta Usut Tuntas Kasus Kematian Akseyna, BEM UI Akan Bersurat ke Rektor UI dan Polres Depok

Megapolitan
Tanda Duka Cita, Mahasiswa UI Peringati 9 Tahun Kematian Akseyna

Tanda Duka Cita, Mahasiswa UI Peringati 9 Tahun Kematian Akseyna

Megapolitan
500 Siswa SMA Ikut Pesantren Kilat di Kapal Perang KRI Semarang

500 Siswa SMA Ikut Pesantren Kilat di Kapal Perang KRI Semarang

Megapolitan
Soal Peluang Maju Pilkada DKI, Heru Budi: Hari Esok Masih Penuh Misteri

Soal Peluang Maju Pilkada DKI, Heru Budi: Hari Esok Masih Penuh Misteri

Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com