Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

6 Lapangan Badminton di Kuningan

Kompas.com - 30/09/2022, 03:45 WIB
Tari Oktaviani,
Nibras Nada Nailufar

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Kawasan Kuningan di Jakarta Selatan punya banyak lapangan badminton yang bisa disewa. Ada yang rate harganya murah namun juga ada yang harganya mahal.

Seperti diketahui saat ini olaharaga badminton atau bulu tangkis sedang populer. Tidak heran bila banyak fasilitas lapangan badminton yang disewakan untuk umum, terutama di kawasan perkantoran seperti Kuningan.

Untuk sistem pembayarannya, ada hall yang memang harus transfer DP dulu namun ada juga hall yang pembayarannya di tempat.

Namun ada baiknya cermati dulu kontak yang dihubungi sebab beberapa oknum menipu dengan meminta pembayaran duluan namun ternyata bukan pemilik hall.

Berikut ini merupakan sejumlah lapangan badminton di Kuningan yang bisa di datangi.

GOR Badminton Mega Kuningan

Lapangan badminton ini merupakan salah satu lapangan yang banyak dipakai di daerah Kuningan. 

Fasilitasnya lengkap seperti toilet, musholla dan juga penerangan yang oke. Lapangan ini terdiri dari lima lapangan. 

Harga sewa kisaran Rp 160.000 per jam.

  • Lokasi: Karet Kuningan
  • Jam operasional: Pukul 07.00-00.00 WIB
  • Nomor kontak: 0822-1052-2266

Supreme Arena Badminton

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by SUPREME ARENA (@supremearena.id)

Tempat bermain bulu tangkis ini letaknya sulit dijangkau karena masuk gang kecil dan tidak ada plang penandanya. Namun begitu sampai di sana lokasinya luas. 

Ada empat lapangan dalam satu gedung. Ada fasilitas toilet dan juga ruang ganti. 

Di sini juga menyediakan penyewaan raket. 

FKS Sport Center 1

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by Sport Center FKS (@sportcenter.123)

Lapangan bulu tangkis ini punya parkiran yang luas. Namun sayangnya akses masuk mobil tidak begitu luas. 

Di dalamnya terdapat empat lapangan. Harga sewa perjam weekend mencapai Rp 200.000 dengan sewa minimal 2 jam.

Selain badminton, di sini juga tersedia meja tenis meja yang bisa disewa.

  • Lokasi: Setiabudi
  • Jam operasional: Pukul 09.00-22.00 WIB
  • Nomor kontak: 0852-6822-4899 

FKS Sport Center 3

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by Sport Center FKS (@sportcenter.123)

Gedung FKS Sport 3 tidak jauh dari gedung FKS Sport Center 1. Untuk yang FKS Sport Center 3 ini punya area yang sangat luas. 

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

NIK Ratusan Ribu Warga Jakarta yang Tinggal di Daerah Lain Terancam Dinonaktifkan

NIK Ratusan Ribu Warga Jakarta yang Tinggal di Daerah Lain Terancam Dinonaktifkan

Megapolitan
Wakil Ketua DPRD Niat Bertarung di Pilkada Kota Bogor: Syahwat Itu Memang Sudah Ada...

Wakil Ketua DPRD Niat Bertarung di Pilkada Kota Bogor: Syahwat Itu Memang Sudah Ada...

Megapolitan
Saksi Sebut Hujan Tak Begitu Deras Saat Petir Sambar 2 Anggota TNI di Cilangkap

Saksi Sebut Hujan Tak Begitu Deras Saat Petir Sambar 2 Anggota TNI di Cilangkap

Megapolitan
PAN Sebut Warga Depok Jenuh dengan PKS, Imam Budi: Bagaimana Landasan Ilmiahnya?

PAN Sebut Warga Depok Jenuh dengan PKS, Imam Budi: Bagaimana Landasan Ilmiahnya?

Megapolitan
Ketika Kajari Jaksel Lelang Rubicon Mario Dandy, Saksi Bisu Kasus Penganiayaan D di Jaksel

Ketika Kajari Jaksel Lelang Rubicon Mario Dandy, Saksi Bisu Kasus Penganiayaan D di Jaksel

Megapolitan
Warga Jakarta yang NIK-nya Dinonaktifkan Tak Bisa Pakai BPJS Kesehatan

Warga Jakarta yang NIK-nya Dinonaktifkan Tak Bisa Pakai BPJS Kesehatan

Megapolitan
Perempuan yang Ditemukan Tewas di Pulau Pari Dibuang 'Pelanggannya' di Kali Bekasi

Perempuan yang Ditemukan Tewas di Pulau Pari Dibuang "Pelanggannya" di Kali Bekasi

Megapolitan
Penemuan Mayat Perempuan di Cikarang, Saksi: Mau Ambil Sampah Ada Koper Mencurigakan

Penemuan Mayat Perempuan di Cikarang, Saksi: Mau Ambil Sampah Ada Koper Mencurigakan

Megapolitan
Pembunuh Wanita di Pulau Pari Sempat Minta Tolong untuk Gotong Kardus AC

Pembunuh Wanita di Pulau Pari Sempat Minta Tolong untuk Gotong Kardus AC

Megapolitan
Sedang Berpatroli, Polisi Gagalkan Aksi Pencurian Sepeda Motor di Tambora

Sedang Berpatroli, Polisi Gagalkan Aksi Pencurian Sepeda Motor di Tambora

Megapolitan
Terdengar Gemuruh Mirip Ledakan Bom Saat Petir Sambar 2 Anggota TNI di Cilangkap

Terdengar Gemuruh Mirip Ledakan Bom Saat Petir Sambar 2 Anggota TNI di Cilangkap

Megapolitan
Beredar Video Sopir Truk Dimintai Rp 200.000 Saat Lewat Jalan Kapuk Muara, Polisi Tindak Lanjuti

Beredar Video Sopir Truk Dimintai Rp 200.000 Saat Lewat Jalan Kapuk Muara, Polisi Tindak Lanjuti

Megapolitan
Maju Pilkada Bogor 2024, Jenal Mutaqin Ingin Tuntaskan Keluhan Masyarakat

Maju Pilkada Bogor 2024, Jenal Mutaqin Ingin Tuntaskan Keluhan Masyarakat

Megapolitan
Kemendagri Nonaktifkan 40.000 NIK Warga Jakarta yang Sudah Wafat

Kemendagri Nonaktifkan 40.000 NIK Warga Jakarta yang Sudah Wafat

Megapolitan
Mayat dalam Koper yang Ditemukan di Cikarang Berjenis Kelamin Perempuan

Mayat dalam Koper yang Ditemukan di Cikarang Berjenis Kelamin Perempuan

Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com