Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Kompas.com - 29/11/2022, 13:24 WIB

JAKARTA, KOMPAS.com - PT Kereta Api Indonesia atau KAI (Persero) Daop 1 Jakarta mengoperasikan 20 kereta api (KA) tambahan pada periode Natal 2022 dan Tahun Baru 2023 (Nataru).

KA tambahan itu melayani keberangkatan mulai 22 Desember 2022 hingga 8 Januari 2023.

Menurut Kepala Humas PT KAI Daop 1 Jakarta Eva Chairunisa, tiket kereta api tambahan sudah dapat dipesan mulai 22 November melalui aplikasi KAI Access, web kai.id, dan seluruh channel penjualan online resmi lainnya.

Dari 20 kereta api tambahan periode Nataru di wilayah Daop 1 tersebut, sebanyak 10 KA berangkat dari Stasiun Gambir.

 

Baca juga: Harga Sewa Kampung Susun Akuarium Cuma Rp 40.000, Kenapa Kampung Susun Bayam Capai Rp 750.000?

Selanjutnya, 8 KA tambahan berangkat dari Stasiun Pasarsenen dan 2 KA tambahan keberangkatan dari Stasiun Jakarta Kota.

"Secara total terdapat 11.480 tiket KA Tambahan per hari. KA tambahan tersebut tersedia untuk perjalanan relasi favorit seperti tujuan Solo, Yogyakarta, Surabaya, Purwokerto, Semarang, Kutoarjo dan Cirebon," kata Eva dalam keterangan resminya, Selasa (29/11/2022).

Berikut daftar keberangkatan KA Tambahan Nataru 2022-2023 dari Stasiun Gambir:

Baca juga: Menengok Masjid Wal Adhuna, Saksi Bisu Tenggelamnya Pesisir Jakarta

1. KA 7004A Argo Muria Tambahan relasi Gambir-Semarang Tawang Keberangkatan pukul 00.35 WIB

2. KA 7002 Argo Sindoro Tambahan relasi Gambir-Semarang Tawang Keberangkatan pukul 13.05 WIB

3. KA 36B Argo Parahyangan Tambahan relasi Gambir-Kiaracondong Keberangkatan pukul 07.25 WIB

4. KA 60C Argo Dwipangga Tambahan relasi Gambir-Solo Balapan Keberangkatan pukul 09.50 WIB

5. KA 7012C Taksaka Tambahan relasi Gambir-Yogyakarta Keberangkatan pukul 10.40 WIB

6. KA 7008B Sembrani Tambahan relasi Gambir-Surabaya Pasarturi Keberangkatan pukul 16.25 WIB

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Halaman Selanjutnya
Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+


Rekomendasi untuk anda
27th

Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!

Syarat & Ketentuan
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

Terkini Lainnya

Raih Penghargaan Kalpataru, Ketua RT di Koja Dapat Pesan Khusus dari Heru Budi

Raih Penghargaan Kalpataru, Ketua RT di Koja Dapat Pesan Khusus dari Heru Budi

Megapolitan
Motor Curian Kehabisan Bensin, Maling di Bekasi Akhirnya Tertangkap

Motor Curian Kehabisan Bensin, Maling di Bekasi Akhirnya Tertangkap

Megapolitan
Isak Tangis Korban Kebakaran Depo Pertamina Plumpang Ceritakan 5 Anggota Keluarga yang Terbakar Hidup-hidup

Isak Tangis Korban Kebakaran Depo Pertamina Plumpang Ceritakan 5 Anggota Keluarga yang Terbakar Hidup-hidup

Megapolitan
Raih Penghargaan Kalpataru, RT Dani Arwanto Terhormat Diajak Bertemu Heru Budi

Raih Penghargaan Kalpataru, RT Dani Arwanto Terhormat Diajak Bertemu Heru Budi

Megapolitan
Seorang Pengamen Kepergok Curi Tas Milik Kuli Bangunan di Duren Sawit

Seorang Pengamen Kepergok Curi Tas Milik Kuli Bangunan di Duren Sawit

Megapolitan
Sebelum Ditabrak Pacarnya, Korban Sempat Ngebut dengan Motor karena Dikejar

Sebelum Ditabrak Pacarnya, Korban Sempat Ngebut dengan Motor karena Dikejar

Megapolitan
Ada Nursery dan Mushola, Jakarta Fair Pastikan Peningkatan Pelayanan Tahun Ini

Ada Nursery dan Mushola, Jakarta Fair Pastikan Peningkatan Pelayanan Tahun Ini

Megapolitan
Minta Erick Thohir Selesaikan Masalah Kebakaran Depo Plumpang, Warga Tanah Merah Pengin Nonton Indonesia Vs Argentina

Minta Erick Thohir Selesaikan Masalah Kebakaran Depo Plumpang, Warga Tanah Merah Pengin Nonton Indonesia Vs Argentina

Megapolitan
Ada 4 Rute Transjakarta Khusus ke JiExpo Selama Jakarta Fair 2023

Ada 4 Rute Transjakarta Khusus ke JiExpo Selama Jakarta Fair 2023

Megapolitan
Bobroknya STIE Tribuana Bekasi: Lakukan Jual Beli Ijazah sampai Menggelapkan Dana Beasiswa Mahasiswa

Bobroknya STIE Tribuana Bekasi: Lakukan Jual Beli Ijazah sampai Menggelapkan Dana Beasiswa Mahasiswa

Megapolitan
Kemendikbud Imbau Mahasiswa STIE Tribuana yang Dipersulit Pindah Segera Lapor LLDIKTI

Kemendikbud Imbau Mahasiswa STIE Tribuana yang Dipersulit Pindah Segera Lapor LLDIKTI

Megapolitan
Warga Heran Pemerintah Belum Umumkan Jumlah Korban Kebakaran Depo Pertamina Plumpang

Warga Heran Pemerintah Belum Umumkan Jumlah Korban Kebakaran Depo Pertamina Plumpang

Megapolitan
Kasus Perempuan Ditabrak Pacar di Jaksel, Polisi: Berawal dari Laki-laki Lambaikan Tangan

Kasus Perempuan Ditabrak Pacar di Jaksel, Polisi: Berawal dari Laki-laki Lambaikan Tangan

Megapolitan
Kini Peringkat 3 Kualitas Udara Terburuk Dunia, Apa Solusi Jakarta?

Kini Peringkat 3 Kualitas Udara Terburuk Dunia, Apa Solusi Jakarta?

Megapolitan
Pemprov DKI Targetkan Pengaturan Jam Kerja Berlaku Bulan Ini

Pemprov DKI Targetkan Pengaturan Jam Kerja Berlaku Bulan Ini

Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

Lengkapi Profil
Lengkapi Profil

Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.

Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com