Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Cegah Kebakaran Saat Mudik, Damkar Ingatkan Warga Lepas Regulator Gas

Kompas.com - 08/04/2024, 09:14 WIB
Shinta Dwi Ayu,
Icha Rastika

Tim Redaksi

JAKARTA, KOMPAS.com - Warga diingatkan untuk tidak lupa mencabut regulator gas saat meninggalkan rumah selama mudik Lebaran.

Selain itu, Komandan Satuan Tugas Pemadam Kebakaran (Damkar) Papanggo, Tanjung Priok Jakarta Utara (Jakut) Achmad Mursid mengingatkan warga untuk mencabut alat-alat yang terhubung dengan kelistrikan apabila tidak dibutuhkan.

Menurut dia, ini penting dalam mencegah korsleting listrik yang dapat mengakibatkan kebakaran.

Baca juga: Jokowi Tinjau Arus Mudik dan Sapa Masyarakat di Stasiun Senen

Achmad juga mengimbau warga agar menginformasikan kepergian mudiknya ke ketua RT setempat.

"Menginformasikan waktu kepergian mudik kepada tetangga, RT, maupun petugas kemanan setempat," ujar dia saat dihubungi Kompas.com, Senin (8/4/2024).

Dengan melapor, pihak keamanan bisa membantu memonitoring rumah yang ditinggal mudik Lebaran supaya tetap aman.

Achmad juga mengingatkan agar warga yang ingin mudik untuk menitipkan hewan peliharaannya.

"Titip hewan peliharaan ke tempat penitipan hewan atau orang yang dipercaya," kata dia.

Baca juga: Arus Mudik Lebaran 2024: Tol Dalam Kota-Cikampek Ramai Lancar, JORR-Cikampek Padat

Rumah yang ditinggal mudik juga harus dikunci dan warga menitipkan kunci ke rumah ke orang yang dipercaya.

Dengan begitu, jika terjadi apa-apa di dalam rumah, hal tersebut bisa segera ketahuan dan ditangani.

Pada Jumat (5/5/2024), rumah sekaligus lapak pengepul barang bekas di Jalan Pulo Ngundang samping Depo Pertamina, Kelapa Gading Jakut terbakar. 

Kebakaran itu karena penghuni rumah lupa mencabut stop kontak yang bertumpuk saat meninggalkan kediamannya untuk mudik.

Alhasil, stop kontak yang bertumpuk itu mengalami arus pendek dan sebabkan kebakaran yang membuat warga sekitar panik.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.



Terkini Lainnya

Jadwal dan Lokasi Samsat Keliling di Jakarta 21 Mei 2024

Jadwal dan Lokasi Samsat Keliling di Jakarta 21 Mei 2024

Megapolitan
Sejumlah Angkot di Tanjung Priok Diremajakan demi Bisa Gabung Jaklingko

Sejumlah Angkot di Tanjung Priok Diremajakan demi Bisa Gabung Jaklingko

Megapolitan
Daftar Lokasi SIM Keliling di Jakarta 21 Mei 2024

Daftar Lokasi SIM Keliling di Jakarta 21 Mei 2024

Megapolitan
Jukir Liar di Jakarta Sulit Diberantas, 'Bekingan' Terlalu Kuat hingga Bisnis yang Sangat Cuan

Jukir Liar di Jakarta Sulit Diberantas, "Bekingan" Terlalu Kuat hingga Bisnis yang Sangat Cuan

Megapolitan
Asal-usul Pesawat Jatuh di BSD, Milik Anggota Indonesia Flying Club yang Ingin Survei Landasan

Asal-usul Pesawat Jatuh di BSD, Milik Anggota Indonesia Flying Club yang Ingin Survei Landasan

Megapolitan
Prakiraan Cuaca Jakarta Hari Ini Selasa 21 Mei 2024 dan Besok: Pagi ini Cerah Berawan

Prakiraan Cuaca Jakarta Hari Ini Selasa 21 Mei 2024 dan Besok: Pagi ini Cerah Berawan

Megapolitan
[POPULER JABODETABEK] Korban Pesawat Jatuh di BSD Sempat Minta Tolong Sebelum Tewas | Kondisi Jasad Korban Pesawat Jatuh di BSD Tidak Utuh

[POPULER JABODETABEK] Korban Pesawat Jatuh di BSD Sempat Minta Tolong Sebelum Tewas | Kondisi Jasad Korban Pesawat Jatuh di BSD Tidak Utuh

Megapolitan
Rute Bus Tingkat Wisata Transjakarta BW2

Rute Bus Tingkat Wisata Transjakarta BW2

Megapolitan
Cara ke Mall Kelapa Gading Naik Kereta dan Transjakarta

Cara ke Mall Kelapa Gading Naik Kereta dan Transjakarta

Megapolitan
Ayah di Jaktim Setubuhi Anak Kandung sejak 2019, Korban Masih di Bawah Umur

Ayah di Jaktim Setubuhi Anak Kandung sejak 2019, Korban Masih di Bawah Umur

Megapolitan
Sempat Tersendat akibat Tumpahan Oli, Lalu Lintas Jalan Raya Bogor Kembali Lancar

Sempat Tersendat akibat Tumpahan Oli, Lalu Lintas Jalan Raya Bogor Kembali Lancar

Megapolitan
Ibu di Jaktim Rekam Putrinya Saat Disetubuhi Pacar, lalu Suruh Aborsi Ketika Hamil

Ibu di Jaktim Rekam Putrinya Saat Disetubuhi Pacar, lalu Suruh Aborsi Ketika Hamil

Megapolitan
Komnas PA Bakal Beri Pendampingan Siswa SMP di Jaksel yang Lompat dari Lantai 3 Gedung Sekolah

Komnas PA Bakal Beri Pendampingan Siswa SMP di Jaksel yang Lompat dari Lantai 3 Gedung Sekolah

Megapolitan
Penanganan Kasus Pemerkosaan Remaja di Tangsel Lambat, Pelaku Dikhawatirkan Ulangi Perbuatan

Penanganan Kasus Pemerkosaan Remaja di Tangsel Lambat, Pelaku Dikhawatirkan Ulangi Perbuatan

Megapolitan
Pendaftaran PPDB Jakarta Dibuka 10 Juni, Ini Jumlah Daya Tampung Siswa Baru SD hingga SMA

Pendaftaran PPDB Jakarta Dibuka 10 Juni, Ini Jumlah Daya Tampung Siswa Baru SD hingga SMA

Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com