Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Begini Penampakan JPO di Dukuh Atas yang Baru Selesai Dibangun

Kompas.com - 04/01/2019, 15:19 WIB
Rindi Nuris Velarosdela,
Kontributor Amerika Serikat, Andri Donnal Putera

Tim Redaksi

JAKARTA, KOMPAS.com - Revitalisasi jembatan penyeberangan orang (JPO) Dukuh Atas sudah rampung dan bisa dilintasi pejalan kaki pada Jumat (4/1/2019).

Berdasarkan pengamatan Kompas.com, JPO yang baru itu dibangun dengan menyesuaikan posisi JPO Dukuh Atas sisi timur.

Baca juga: Begini Progres Revitalisasi JPO Polda Metro Jaya dan JPO GBK

JPO itu menggantikan JPO lama yang membentang tepat di tengah Jalan Jenderal Sudirman, Jakarta Pusat. Proses relokasi JPO telah dimulai sejak September 2018 lalu. 

JPO tersebut dibangun untuk menghubungkan JPO Dukuh Atas sisi timur dan Halte Transjakarta Dukuh Atas 2 yang melayani koridor 6 Dukuh Atas-Ragunan dan koridor 4 Pulogadung-Dukuh Atas.

Hiasan artistik berbentuk segi enam berwarna putih dan abu-abu tampak melapisi JPO Dukuh Atas yang baru itu.

Warna hiasan di sana terlihat mencolok sehingga JPO yang baru bisa terlihat dari gedung Wisma Bumiputera yang berjarak sekitar 500 meter dari sana.

Jembatan penyebrangan orang (JPO) yang baru. Foto diambil Jumat (4/1/2019).KOMPAS.COM/ RINDI NURIS VELAROSDELA Jembatan penyebrangan orang (JPO) yang baru. Foto diambil Jumat (4/1/2019).

JPO itu juga dilengkapi pagar pembatas dari besi berwarna hitam. Hal ini berbeda dengan pagar pembatas JPO pada umumnya yang berwarna putih dan berukuran lebih besar.

Kondisi pijakan kaki yang terbuat dari lempengan besi juga terasa nyaman untuk dilintasi. Tak tampak ada lubang menganga pada pijakan kaki tersebut.

Baca juga: Revitalisasi 3 JPO di Jakarta Ditargetkan Rampung Januari 2019

Selain itu, JPO ini telah dilengkapi atap yang menutup seluruh kerangka jembatan secara sempurna sehingga dapat melindungi pejalan kaki dari terik matahari dan hujan.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Pihak Keluarga Bakal Temui Ibu Pengemis Viral yang Paksa Orang Sedekah

Pihak Keluarga Bakal Temui Ibu Pengemis Viral yang Paksa Orang Sedekah

Megapolitan
Pembunuh Wanita Dalam Koper Setubuhi Korban Sebelum Membunuhnya

Pembunuh Wanita Dalam Koper Setubuhi Korban Sebelum Membunuhnya

Megapolitan
Pembunuh Wanita Dalam Koper Tak Dikenakan Pasal Pembunuhan Berencana

Pembunuh Wanita Dalam Koper Tak Dikenakan Pasal Pembunuhan Berencana

Megapolitan
Tak Sadar Jarinya Digigit sampai Putus, Satpam Gereja: Ada yang Bilang 'Itu Jarinya Buntung'

Tak Sadar Jarinya Digigit sampai Putus, Satpam Gereja: Ada yang Bilang 'Itu Jarinya Buntung'

Megapolitan
Pembunuh Wanita Dalam Koper Jadi Tersangka, Dijerat Pasal Pembunuhan dan Curas

Pembunuh Wanita Dalam Koper Jadi Tersangka, Dijerat Pasal Pembunuhan dan Curas

Megapolitan
Korban Duga Pelaku yang Gigit Jarinya hingga Putus di Bawah Pengaruh Alkohol

Korban Duga Pelaku yang Gigit Jarinya hingga Putus di Bawah Pengaruh Alkohol

Megapolitan
Geng Motor Nekat Masuk 'Kandang Tentara' di Halim, Kena Gebuk Provost Lalu Diringkus Polisi

Geng Motor Nekat Masuk 'Kandang Tentara' di Halim, Kena Gebuk Provost Lalu Diringkus Polisi

Megapolitan
Banyak Kondom Bekas Berserak, Satpol PP Jaga RTH Tubagus Angke

Banyak Kondom Bekas Berserak, Satpol PP Jaga RTH Tubagus Angke

Megapolitan
Bukan Rebutan Lahan Parkir, Ini Penyebab Pria di Pondok Aren Gigit Jari Satpam Gereja hingga Putus

Bukan Rebutan Lahan Parkir, Ini Penyebab Pria di Pondok Aren Gigit Jari Satpam Gereja hingga Putus

Megapolitan
PN Jakbar Tunda Sidang Kasus Narkotika Ammar Zoni

PN Jakbar Tunda Sidang Kasus Narkotika Ammar Zoni

Megapolitan
Pelaku dan Korban Pembunuhan Wanita Dalam Koper Kerja di Perusahaan yang Sama

Pelaku dan Korban Pembunuhan Wanita Dalam Koper Kerja di Perusahaan yang Sama

Megapolitan
Pembunuh Perempuan Dalam Koper Curi Uang Rp 43 Juta Milik Perusahaan Tempat Korban Kerja

Pembunuh Perempuan Dalam Koper Curi Uang Rp 43 Juta Milik Perusahaan Tempat Korban Kerja

Megapolitan
Pengemis yang Videonya Viral karena Paksa Orang Sedekah Berkali-kali Minta Dipulangkan dari RSJ Bogor

Pengemis yang Videonya Viral karena Paksa Orang Sedekah Berkali-kali Minta Dipulangkan dari RSJ Bogor

Megapolitan
Mengaku Kerja di Minimarket, Pemuda Curi Uang Rp 43 Juta dari Brankas Toko

Mengaku Kerja di Minimarket, Pemuda Curi Uang Rp 43 Juta dari Brankas Toko

Megapolitan
Kronologi Pria di Pondok Aren Gigit Jari Rekannya hingga Putus, Kesal Teman Korban Ikut Memarkirkan Kendaraan

Kronologi Pria di Pondok Aren Gigit Jari Rekannya hingga Putus, Kesal Teman Korban Ikut Memarkirkan Kendaraan

Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com