Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Oktober 2014, Tarif Kereta Komuter Diperkirakan Naik Lagi

Kompas.com - 05/11/2013, 10:05 WIB
Estu Suryowati

Penulis

JAKARTA, KOMPAS.com — Tarif KRL Jabodetabek diperkirakan akan naik pada Oktober 2014. Namun besaran kenaikan belum dapat dipastikan, masih menunggu perhitungan kucuran obligasi layanan publik dari pemerintah.

“Penambahan tarifnya nanti pada Oktober 2014. Tapi (besaran kenaikannya) tergantung PSO (public service obligation) dari pemerintah, mau ngasihnya berapa,” kata Direktur Utama PT KAI Commuter Jabodetabek Tri Handoyo di kantornya, Jakarta, Senin (4/11/2013). Setelah menghitung PSO yang didapat, proporsi harga yang harus dibayar masyarakat baru dapat dihitung.

"Kalau (misalnya) nanti kami naikkan (tarif) dari yang Rp 9.000 (untuk rute Jakarta-Bogor) menjadi Rp 20.000, tapi pemerintah kasih PSO Rp 12.000, kan tarifnya malah jadi Rp 8.000,” imbuh Tri. Dia belum dapat memastikan kapan pengambilan keputusan soal PSO.

Dalam kesempatan itu Tri mengatakan margin keuntungan yang didapat KCJ saat ini juga masih minim. "Sekitar 5 sampai 8 persen," sebut dia. Itu pun, lanjut Tri, masih ada kebutuhan swadaya untuk menambah gerbong kereta sekalipun dengan membeli bekas dari Jepang. Sepanjang 2013, KCJ mendatangkan 180 gerbong bekas dari Jepang.

“Investasi untuk mendatangkan kereta ini kami pinjam bank dengan bunga komersial 8 sampai 10 persen," sebut Tri. Dengan semua angka-angka tersebut, Tri memperkirakan balik modal alias break event point (BEP) KCJ akan didapat 10 tahun dari sekarang.


Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Paniknya Mahasiswa di Tangsel, Kontrakan Digeruduk Warga saat Sedang Beribadah

Paniknya Mahasiswa di Tangsel, Kontrakan Digeruduk Warga saat Sedang Beribadah

Megapolitan
Jasad Balita Tersangkut di Selokan Matraman, Orangtua Sempat Lapor Kehilangan

Jasad Balita Tersangkut di Selokan Matraman, Orangtua Sempat Lapor Kehilangan

Megapolitan
Jasad Balita di Matraman Ditemukan Warga Saat Bersihkan Selokan, Ternyata Sudah 3 Hari Hilang

Jasad Balita di Matraman Ditemukan Warga Saat Bersihkan Selokan, Ternyata Sudah 3 Hari Hilang

Megapolitan
Polisi Ungkap Penyebab Mahasiswa di Tangsel Bertikai dengan Warga Saat Beribadah

Polisi Ungkap Penyebab Mahasiswa di Tangsel Bertikai dengan Warga Saat Beribadah

Megapolitan
KPU DKI Pastikan Keamanan Data 618.000 KTP yang Dikumpulkan untuk Syarat Dukung Cagub Independen

KPU DKI Pastikan Keamanan Data 618.000 KTP yang Dikumpulkan untuk Syarat Dukung Cagub Independen

Megapolitan
Ketua RW: Aktivitas Ibadah yang Dilakukan Mahasiswa di Tangsel Sudah Dikeluhkan Warga

Ketua RW: Aktivitas Ibadah yang Dilakukan Mahasiswa di Tangsel Sudah Dikeluhkan Warga

Megapolitan
Pemilik Warteg Kesal, Pria yang Bayar Makanan Sesukanya 'Nyentong' Nasi Sendiri

Pemilik Warteg Kesal, Pria yang Bayar Makanan Sesukanya "Nyentong" Nasi Sendiri

Megapolitan
Hampir Dua Pekan, Preman yang Hancurkan Gerobak Bubur di Jatinegara Masih Buron

Hampir Dua Pekan, Preman yang Hancurkan Gerobak Bubur di Jatinegara Masih Buron

Megapolitan
Warga Bogor yang Rumahnya Ambruk akibat Longsor Bakal Disewakan Tempat Tinggal Sementara

Warga Bogor yang Rumahnya Ambruk akibat Longsor Bakal Disewakan Tempat Tinggal Sementara

Megapolitan
Jelang Kedatangan Jemaah, Asrama Haji Embarkasi Jakarta Mulai Berbenah

Jelang Kedatangan Jemaah, Asrama Haji Embarkasi Jakarta Mulai Berbenah

Megapolitan
KPU DKI Terima 2 Bacagub Independen yang Konsultasi Jelang Pilkada 2024

KPU DKI Terima 2 Bacagub Independen yang Konsultasi Jelang Pilkada 2024

Megapolitan
Kecamatan Grogol Petamburan Tambah Personel PPSU di Sekitar RTH Tubagus Angke

Kecamatan Grogol Petamburan Tambah Personel PPSU di Sekitar RTH Tubagus Angke

Megapolitan
Alasan Pria Ini Bayar Sesukanya di Warteg, Ingin Makan Enak tapi Uang Pas-pasan

Alasan Pria Ini Bayar Sesukanya di Warteg, Ingin Makan Enak tapi Uang Pas-pasan

Megapolitan
Bakal Maju di Pilkada DKI Jalur Independen, Tim Pemenangan Noer Fajrieansyah Konsultasi ke KPU

Bakal Maju di Pilkada DKI Jalur Independen, Tim Pemenangan Noer Fajrieansyah Konsultasi ke KPU

Megapolitan
Lindungi Mahasiswa yang Dikeroyok Saat Beribadah, Warga Tangsel Luka karena Senjata Tajam

Lindungi Mahasiswa yang Dikeroyok Saat Beribadah, Warga Tangsel Luka karena Senjata Tajam

Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com