Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Tenaga Dalam Guntur Bumi Ternyata dari Dua Baterai

Kompas.com - 18/08/2014, 08:29 WIB

JAKARTA, KOMPAS.com — Mantan karyawan Guntur Bumi, Yunita Suwardhani, adalah orang yang pertama kali membongkar kebobrokan praktik penipuan berkedok pengobatan alternatif yang dilakukan suami Puput Melati itu. Yunita menyebut Guntur Bumi sengaja membuat sandal yang dimodifikasi sehingga bisa mengalirkan listrik dengan tenaga dua buah baterai.

Awalnya, hal itu dianggap istimewa oleh seluruh pasien Guntur Bumi. Mereka menyangka kalau suami Puput Melati itu benar-benar bisa mengalirkan energi dalam bentuk listrik dari tubuhnya ke tubuh pasien. Namun, sayangnya, hal itu akal-akalan Guntur Bumi saja.

Dalam pemeriksaan di ruang sidang, akhirnya Guntur Bumi tak bisa mengelak. Ia mengakui sengaja menggunakan sandal listrik yang sudah ia modifikasi untuk menyetrum pasien. Namun, Guntur Bumi mengaku sudah lebih dulu menjelaskan kepada pasien perihal terapi setrum yang dimaksud.

"Ada rukiah, terapi listrik, dan shalat. Memang ada sandal yang dimodifikasi, yang bisa mengeluarkan medan elektromagnetik. Ada alatnya memang beli di toko kesehatan," jawab Guntur Bumi saat dijumpai tabloidnova.com.

"Tegangan listriknya hanya satu sampai dua volt dari baterai untuk mengeluarkan energi negatif seperti toksin, untuk memperlancar peredaran darah pasien," bela Guntur Bumi.

Sebelumnya, ada beberapa keterangan saksi yang menyebutkan, saat mereka mendapatkan terapi di sebuah ruangan, kondisi ruangannya dalam keadaan gelap. "Biar tidak terjadi korsleting berat," kata Guntur Bumi yang sebelumnya mengaku memodifikasi sandal listriknya dengan tenaga baterai.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Ekploitasi dan Dugaan Cengkeraman Dunia Pornografi yang Mengubur Masa Depan Anak...

Ekploitasi dan Dugaan Cengkeraman Dunia Pornografi yang Mengubur Masa Depan Anak...

Megapolitan
Bukan Disekap, Heri dan Keluarganya Dua Hari Tak Pulang karena Mediasi Kasus Penggelapan Uang Perusahaan

Bukan Disekap, Heri dan Keluarganya Dua Hari Tak Pulang karena Mediasi Kasus Penggelapan Uang Perusahaan

Megapolitan
Pengamen Mabuk Aibon di Jaksel Lukai Seorang Ibu Pakai Papan

Pengamen Mabuk Aibon di Jaksel Lukai Seorang Ibu Pakai Papan

Megapolitan
Jadwal dan Lokasi Samsat Keliling di Jakarta 11 Juni 2024

Jadwal dan Lokasi Samsat Keliling di Jakarta 11 Juni 2024

Megapolitan
Daftar Lokasi SIM Keliling di Jakarta 11 Juni 2024

Daftar Lokasi SIM Keliling di Jakarta 11 Juni 2024

Megapolitan
Satu Keluarga Diduga Disekap di Penjaringan, Polisi: Itu Tidak Benar

Satu Keluarga Diduga Disekap di Penjaringan, Polisi: Itu Tidak Benar

Megapolitan
Pelaku Pencabulan 2 Remaja di Kemayoran Warisi Jabatan RT dari Bapaknya

Pelaku Pencabulan 2 Remaja di Kemayoran Warisi Jabatan RT dari Bapaknya

Megapolitan
Sumpah Rizieq Shihab untuk Perangi Mereka yang Terlibat Pembantaian Km 50

Sumpah Rizieq Shihab untuk Perangi Mereka yang Terlibat Pembantaian Km 50

Megapolitan
Keluarga Korban Kebakaran Hotel di Alam Sutera Minta Kasus Diusut sampai Tuntas

Keluarga Korban Kebakaran Hotel di Alam Sutera Minta Kasus Diusut sampai Tuntas

Megapolitan
Keseharian Ketua RT di Kemayoran yang Cabuli 2 Remaja, Tak Bekerja dan Hanya Keliling Wilayah

Keseharian Ketua RT di Kemayoran yang Cabuli 2 Remaja, Tak Bekerja dan Hanya Keliling Wilayah

Megapolitan
Keluarga Pertanyakan Kronologi Tewasnya Petugas Sekuriti saat Kebakaran Hotel di Alam Sutera

Keluarga Pertanyakan Kronologi Tewasnya Petugas Sekuriti saat Kebakaran Hotel di Alam Sutera

Megapolitan
Minta Bantuan Otto Hasibuan, Keluarga Terpidana Pembunuhan Vina Tuntut Keadilan

Minta Bantuan Otto Hasibuan, Keluarga Terpidana Pembunuhan Vina Tuntut Keadilan

Megapolitan
Kurir Narkoba di Depok Samarkan 73 Kg Ganja dengan Ikan Asin

Kurir Narkoba di Depok Samarkan 73 Kg Ganja dengan Ikan Asin

Megapolitan
Cerita Keluarga Korban Kebakaran Hotel di Alam Sutera, Terima Kabar Setelah Korban Meninggal

Cerita Keluarga Korban Kebakaran Hotel di Alam Sutera, Terima Kabar Setelah Korban Meninggal

Megapolitan
Ketua RT di Kemayoran Disebut Ketahuan Adik Korban Saat Cabuli 2 Remaja

Ketua RT di Kemayoran Disebut Ketahuan Adik Korban Saat Cabuli 2 Remaja

Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com