Salin Artikel

Deklarasi #2019GantiPresiden Membawa Berkah bagi Bejo...

Mereka mengumpulkan sampah nasi kotak yang dibagi-bagikan relawan kepada peserta aksi setelah deklarasi selesai.

Bejo (60), mengaku bersyukur mendapat satu karung besar botol bekas dan kotak nasi bekas untuk dijualnya.

"Alhamdulillah hari ini dapat satu karung besar, kira-kira ini bisa dapat Rp 60.000," ujar Bejo saat ditemui Kompas.com di dekat patung kuda, Monas, Minggu siang.

Bejo sudah 14 tahun menjadi pemulung di Jakarta. Biasanya, ia mendapatkan Rp 45.000-Rp 60.000 setelah mencari sampah seharian.

Namun, hari ini ia bisa mendapat Rp 60.000 hanya dengan mencari barang bekas setengah hari di kawasan Monas.

"Wah biasanya saya dapat Rp 45.000 sampai Rp 60.000, itu pun sampai malam carinya, tetapi ini masih siang sudah dapat banyak," ujar Bejo sambil tersenyum.

Ia mengaku mulanya tidak tahu akan ada deklarasi #2019GantiPresiden di Monas. Bejo hanya mengetahui akan ada sejumlah acara yang digelar di kawasan Senayan.

Karena itu, Bejo terlambat datang ke Monas dibandingkan dengan pemulung lain. Meskipun begitu, ia tetap bersyukur karena mendapatkan banyak botol dan kotak nasi bekas pada acara ini.

"Tadi saya dari Senayan, terus pas balik ke sini ternyata ada acara ini. Belum, sebelumnya belum tahu ada acara ini saya" ujar Bejo.

Nantinya, botol bekas yang ia dapatkan akan dijual seharga Rp 5.500 per kilogram, sedangkan untuk kotak nasi bekas akan dijual dengan harga Rp 800 rupiah per kilogram.

https://megapolitan.kompas.com/read/2018/05/06/17401671/deklarasi-2019gantipresiden-membawa-berkah-bagi-bejo

Terkini Lainnya

Soal Isu Kaesang Maju Pilkada DKI, Pengamat : Modal Politiknya Campur Tangan Kekuasaan

Soal Isu Kaesang Maju Pilkada DKI, Pengamat : Modal Politiknya Campur Tangan Kekuasaan

Megapolitan
KASN Sebut Supian Suri Sudah Lakukan Pendekatan Politik Sebelum Masa Cuti Berlaku

KASN Sebut Supian Suri Sudah Lakukan Pendekatan Politik Sebelum Masa Cuti Berlaku

Megapolitan
Amarah Pria di Jakbar, Pukul Ayah Tiri yang Memaki Istrinya Berujung Ditangkap Polisi

Amarah Pria di Jakbar, Pukul Ayah Tiri yang Memaki Istrinya Berujung Ditangkap Polisi

Megapolitan
PAM Jaya Langsung Cek Rumah Warga Koja yang Keluhkan Airnya Asin dan Berminyak

PAM Jaya Langsung Cek Rumah Warga Koja yang Keluhkan Airnya Asin dan Berminyak

Megapolitan
Air di Koja Asin dan Berminyak, Dirut PAM Jaya Duga Ada Kebocoran Pipa

Air di Koja Asin dan Berminyak, Dirut PAM Jaya Duga Ada Kebocoran Pipa

Megapolitan
Soal Pilkada Jakarta, PSI Masih Tunggu Keputusan Kaesang dan Sikap Politik KIM

Soal Pilkada Jakarta, PSI Masih Tunggu Keputusan Kaesang dan Sikap Politik KIM

Megapolitan
Soal Isu Maju Pilkada DKI, PSI: Kaesang Sibuk Urus Persiapan Pemilihan di Berbagai Daerah

Soal Isu Maju Pilkada DKI, PSI: Kaesang Sibuk Urus Persiapan Pemilihan di Berbagai Daerah

Megapolitan
Beredar Poster Budi Djiwandono-Kaesang, PSI: Masyarakat Berharap Lahir Pemimpin Muda

Beredar Poster Budi Djiwandono-Kaesang, PSI: Masyarakat Berharap Lahir Pemimpin Muda

Megapolitan
Warga Keluhkan Minimnya Trotoar di Jaktim, Singgung Kawasan Cikini

Warga Keluhkan Minimnya Trotoar di Jaktim, Singgung Kawasan Cikini

Megapolitan
Istrinya Dimaki, Pemuda di Kebon Jeruk Pukuli Ayah Tiri

Istrinya Dimaki, Pemuda di Kebon Jeruk Pukuli Ayah Tiri

Megapolitan
Dilema Warga Koja Kesulitan Air Bersih, PAM Masih Bermasalah

Dilema Warga Koja Kesulitan Air Bersih, PAM Masih Bermasalah

Megapolitan
Jalan Terjal Supian Suri Maju Pilkada Depok Saat Berstatus ASN, Dua Kali Dilaporkan ke KASN

Jalan Terjal Supian Suri Maju Pilkada Depok Saat Berstatus ASN, Dua Kali Dilaporkan ke KASN

Megapolitan
Detik-detik Menegangkan Jatuhnya Besi Ribar di Lintasan MRT: Muncul Percikan Api, Penumpang Panik

Detik-detik Menegangkan Jatuhnya Besi Ribar di Lintasan MRT: Muncul Percikan Api, Penumpang Panik

Megapolitan
Warganya Terganggu, Ketua RW di Cilincing Usir Paksa 'Debt Collector' yang Mangkal di Wilayahnya

Warganya Terganggu, Ketua RW di Cilincing Usir Paksa "Debt Collector" yang Mangkal di Wilayahnya

Megapolitan
Jatuhnya Besi Ribar di Jalur MRT, Timbulkan Dentuman Keras dan Percikan Api Berujung Penghentian Operasional MRT

Jatuhnya Besi Ribar di Jalur MRT, Timbulkan Dentuman Keras dan Percikan Api Berujung Penghentian Operasional MRT

Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke