Salin Artikel

Terkait Pembangunan "Crossing" Saluran, Wali Kota Jaktim Akan Panggil Pengembang JGC

Hal ini dikarenakan crossing saluran yang berfungsi mengatasi banjir di RW 009 Kelurahan Cakung Timur tersebut akan berada di dalam wilayah JGC.

"Insya Allah hari senin saya panggil pihak pengembang (JGC). Harapan saya tahun ini tidak akan banjir lagi biar warga nyaman," kata Anwar kepada Kompas.com, di Cakung Timur, Jakarta Timur, Jumat (26/10/2018).

Anwar menyebutkan, pemanggilan ini lantaran sejak ada proyek pembangunan JGC 10 tahun lalu, permukiman warga di RW 009 terendam ketika banjir.

"Sejak pengembangan JGC ini tahun 2008. Saya juga baru dapat laporan dari warga SMS WA," ujar dia.

Untuk eksekusi pembuatan crossing saluran, Anwar menyebut akan dilakukan secepatnya jika pihak JGC sudah memenuhi panggilan.

"(Eksekusi) secepat mungkin. Bila perlu bertemu Senin, Selasa atau Rabu langsung kita kerjakan," ujar Anwar.

Sementara itu, Kepala Seksi Pemeliharaan Suku Dinas Jakarta Timur Yose Rizal menyampaikan, pemanggilan ini terkait koordinasi dengan JGC lantaran setelah adanya proyek pembangunan ini area warga yang terletak di belakang JGC terendam banjir 50 sentimeter hingga 80 sentimeter.

"Rencananya pak wali mau eksekusi karena ini lahan JGC. Setelah dari JGC baru dieksekusi," ucap Yose.

"Jadi misalkan ada crossing ini insya Allah sudah enggak ada banjir lagi karena yang dituntut warga ini kan salah satu alternatifnya," ujar dia.

Pemerintah Kota Jakarta Timur merencanakan pembuatan crossing saluran di Cakung Timur, Jakarta Timur.

Hal ini diutarakan Walikota Jakarta Timur Muhammad Anwar saat melakukan peninjauan lokasi rawan banjir di RW 09, pada Jumat (26/10/2018).

Pembangunan crossing saluran dilakukan untuk menyelesaikan permasalahan banjir di wilayah RW 009, Cakung Timur.

https://megapolitan.kompas.com/read/2018/10/26/15522531/terkait-pembangunan-crossing-saluran-wali-kota-jaktim-akan-panggil

Terkini Lainnya

Daftar Lokasi SIM Keliling di Jakarta 22 Mei 2024

Daftar Lokasi SIM Keliling di Jakarta 22 Mei 2024

Megapolitan
Pengemudi Ojol di Marunda Dibegal dan Motor Dibawa Kabur, Polisi Buru Pelaku

Pengemudi Ojol di Marunda Dibegal dan Motor Dibawa Kabur, Polisi Buru Pelaku

Megapolitan
Remaja di Depok Dibacok Gangster, Polisi: Pelaku Salah Sasaran

Remaja di Depok Dibacok Gangster, Polisi: Pelaku Salah Sasaran

Megapolitan
Mau Maju Pilkada Bogor, Sespri Iriana Dinasihati Jokowi Tidak Buru-buru Pilih Partai

Mau Maju Pilkada Bogor, Sespri Iriana Dinasihati Jokowi Tidak Buru-buru Pilih Partai

Megapolitan
Mobil Selebgram Zoe Levana Masuk 'Busway' di Pluit, Kadishub: Bisa Ditilang dan Denda Rp 500.000

Mobil Selebgram Zoe Levana Masuk "Busway" di Pluit, Kadishub: Bisa Ditilang dan Denda Rp 500.000

Megapolitan
Ketika Warga Dipaksa Angkat Kaki dari Kampung Susun Bayam...

Ketika Warga Dipaksa Angkat Kaki dari Kampung Susun Bayam...

Megapolitan
Ibu Rekam Anak Bersetubuh dengan Pacar, Bukti Runtuhnya Benteng Perlindungan oleh Orangtua

Ibu Rekam Anak Bersetubuh dengan Pacar, Bukti Runtuhnya Benteng Perlindungan oleh Orangtua

Megapolitan
Berkas Lengkap, Siskaeee Cs Segera Diadili Terkait Kasus Pembuatan Film Porno

Berkas Lengkap, Siskaeee Cs Segera Diadili Terkait Kasus Pembuatan Film Porno

Megapolitan
Nasib Perempuan di Kemayoran Layani 'Open BO' Berujung Disekap Pelanggan yang Dendam

Nasib Perempuan di Kemayoran Layani "Open BO" Berujung Disekap Pelanggan yang Dendam

Megapolitan
Anak Bunuh Diri Bisa Diantisipasi…

Anak Bunuh Diri Bisa Diantisipasi…

Megapolitan
Prakiraan Cuaca Jakarta Hari Ini Rabu 22 Mei 2024 dan Besok: Siang ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Jakarta Hari Ini Rabu 22 Mei 2024 dan Besok: Siang ini Hujan Ringan

Megapolitan
[POPULER JABODETABEK] Ibu Rekaman Anak Bersetubuh dengan Pacar | Jukir Liar di Jakarta Diberantas

[POPULER JABODETABEK] Ibu Rekaman Anak Bersetubuh dengan Pacar | Jukir Liar di Jakarta Diberantas

Megapolitan
Usahanya Ditutup Paksa, Pemilik Restoran di Kebon Jeruk Bakal Tempuh Jalur Hukum jika Upaya Mediasi Gagal

Usahanya Ditutup Paksa, Pemilik Restoran di Kebon Jeruk Bakal Tempuh Jalur Hukum jika Upaya Mediasi Gagal

Megapolitan
Aktor Utama Pabrik Narkoba di Bogor Masih Buron, Polisi: Sampai Lubang Semut Pun Kami Cari

Aktor Utama Pabrik Narkoba di Bogor Masih Buron, Polisi: Sampai Lubang Semut Pun Kami Cari

Megapolitan
Polisi Amankan 8 Orang Terkait Kasus Pembacokan Remaja di Depok, 4 Ditetapkan Tersangka

Polisi Amankan 8 Orang Terkait Kasus Pembacokan Remaja di Depok, 4 Ditetapkan Tersangka

Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke