Salin Artikel

Lokasi Vaksin Booster di Depok Maret 2022 dan Pendaftarannya

KOMPAS.com- Pemerintah masih gencar menyukseskan vaksinasi Covid-19 baik yang pertama, kedua, dan dosis ketiga atau booster.

Sejumlah wilayah di Indonesia pun masih menggelar vaksinasi Covid-19. Salah satunya di Depok.

Beberapa lokasi di Depok berikut ini mengadakan vaksinasi yang terbuka untuk umum dengan Kartu tanda Penduduk (KTP) mana saja. Adapun beberapa lokasi ini bisa menjadi pilihan lokasi vaksin selama bulan Maret 2022.

UPTD Puskesmas Cilodong

  • Alamat: Perum GDC, Jalan Boulevard Grand Depok City, Kota Depok
  • Telepon: (021) 87918703
  • Jadwal: Pukul 08.30-11.00 WIB (dosis I dan II Sinovac, vaksin anak)
  • Pendaftaran: On The Spot

Puskesmas Harjamukti

  • Alamat: Jalan Tumaritis Kavling Pertamina Nomor 3, Cimanggis, Kota Depok
  • Telepon: (021) 8733165
  • Jadwal: pukul 08.00-10.30 WIB (dosis I, II dan booster)
  • Pendaftaran: daftarvaksin.depok.go.id

UPTD Puskesmas Sukmajaya

  • Alamat: Jalan Arjuna Raya Nomor 1, Mekar Jaya, Kota Depok
  • Jadwal:Pukul 08.00-11.00 WIB (vaksin anak dan dosis II)
  • Pendaftaran: On The Spot

Puskesmas Pasir Putih

  • Alamat: Jalan Puskesmas, Pasir Putih, Sawangan, Kota Depok
  • Telepon: (021) 29434508
  • Jadwal: Jumat dna Sabtu pukul 09.00-selesai (vaksin anak dan dosis II Sinovac)
  • Pendaftaran: On The Spot

UPTD Duren Seribu

  • Alamat: Jalan Delima Nomor 2, Duren Seribu, Kota Depok
  • Telepon: (0251) 8611306
  • Jadwal: Sabtu, 5 Maret 2022 pukul 09.00-11.00 WIB (vaksin anak dan dosis II Sinovac)
  • Pendaftaran: daftarvaksin.depok.go.id

Puskesmas Bojongsari

  • Alamat: Pondok Petir, Bojongsari, Kota Depok

    Puskesmas Tugu

    • Alamat: Alamat Jalan Akses UI, Tugu, Kota Depok
    • Telepon: (021) 8727924
    • Jadwal: Senin-Kamis pukul 11.00-11.30 WIB dan Jumat pukul 09.00-11.00 WIB (vaksin anak dan dosis II)
    • Pendaftaran: On The Spot

    Puskesmas Pengasinan

    • Alamat: Jalan Perum BSI 2, Pengasinan, Kota Depok
    • Jadwal: Setiap Senin dan Rabu (dosis I, II dan booster)
    • Pendaftaran: daftarvaksin.depok.go.id

https://megapolitan.kompas.com/read/2022/03/05/00300061/lokasi-vaksin-booster-di-depok-maret-2022-dan-pendaftarannya

Terkini Lainnya

Polisi Telusuri Kemungkinan Adanya Unsur Kelalaian dalam Kasus Keracunan Massal di Bogor

Polisi Telusuri Kemungkinan Adanya Unsur Kelalaian dalam Kasus Keracunan Massal di Bogor

Megapolitan
Trotoar di Pulogadung Jadi Tempat Parkir dan Jualan PKL, Pejalan Kaki Susah Lewat

Trotoar di Pulogadung Jadi Tempat Parkir dan Jualan PKL, Pejalan Kaki Susah Lewat

Megapolitan
Bahayanya Trotoar di Pulogadung, Banyak yang 'Berlubang' hingga Minim Penerangan

Bahayanya Trotoar di Pulogadung, Banyak yang "Berlubang" hingga Minim Penerangan

Megapolitan
Pencairan Kartu Lansia Jakarta Telat, Dinsos: Masih Tahap Administrasi

Pencairan Kartu Lansia Jakarta Telat, Dinsos: Masih Tahap Administrasi

Megapolitan
Polisi Koordinasi ke Kominfo untuk 'Takedown' Video Ibu Cabuli Anak yang Viral di Medsos

Polisi Koordinasi ke Kominfo untuk "Takedown" Video Ibu Cabuli Anak yang Viral di Medsos

Megapolitan
Polisi Periksa Ponsel Ibu yang Cabuli Anaknya, Cek Kebenaran Ada Perintah Bikin Video Asusila

Polisi Periksa Ponsel Ibu yang Cabuli Anaknya, Cek Kebenaran Ada Perintah Bikin Video Asusila

Megapolitan
Soal Spanduk Dukungan Anies Maju Pilkada Jakarta, Warga: Tak Etis, Belum Masa Kampanye

Soal Spanduk Dukungan Anies Maju Pilkada Jakarta, Warga: Tak Etis, Belum Masa Kampanye

Megapolitan
5 Saksi Turut Keracunan Massal di Bogor, Polisi Sempat Terkendala Gali Keterangan

5 Saksi Turut Keracunan Massal di Bogor, Polisi Sempat Terkendala Gali Keterangan

Megapolitan
Suami BCL Tiko Aryawardana Dilaporkan Gelapkan Dana, Kuasa Hukum Pertanyakan Pihak yang Mengaudit

Suami BCL Tiko Aryawardana Dilaporkan Gelapkan Dana, Kuasa Hukum Pertanyakan Pihak yang Mengaudit

Megapolitan
Ibu di Tangsel Cabuli Anak Kandung, Polisi Pastikan Suami Pelaku Tak Terlibat

Ibu di Tangsel Cabuli Anak Kandung, Polisi Pastikan Suami Pelaku Tak Terlibat

Megapolitan
Polisi Tangkap Sopir Angkot yang Mabuk hingga Tabrak 7 Kendaraan di Bogor

Polisi Tangkap Sopir Angkot yang Mabuk hingga Tabrak 7 Kendaraan di Bogor

Megapolitan
Ibu yang Cabuli Anaknya Tak Bekerja, Bikin Video Asusila karena Butuh Uang

Ibu yang Cabuli Anaknya Tak Bekerja, Bikin Video Asusila karena Butuh Uang

Megapolitan
Beredar Poster Dukungan untuk Anies Maju Pilkada 2024 di Jakarta Barat, Warga: Sekarang Sudah Dicopot

Beredar Poster Dukungan untuk Anies Maju Pilkada 2024 di Jakarta Barat, Warga: Sekarang Sudah Dicopot

Megapolitan
Ibu di Tangsel Cabuli Anak Kandung, Berawal dari Tawaran Kerja Lewat 'Broadcast' Facebook

Ibu di Tangsel Cabuli Anak Kandung, Berawal dari Tawaran Kerja Lewat "Broadcast" Facebook

Megapolitan
Polisi Selidiki Kasus Dugaan Keracunan Masal di Bogor, 5 saksi Diperiksa

Polisi Selidiki Kasus Dugaan Keracunan Masal di Bogor, 5 saksi Diperiksa

Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke