Salin Artikel

8 Tempat Makan Hits di Jakarta 2022 yang Ramah di Kantong

KOMPAS.com - Jakarta punya banyak tempat makan yang sedang hits atau viral. Banyak beberapa tempat makan didatangi banyak orang karena rasanya yang enak dan murah. 

Tidak jarang bahkan kerap di-review artis atau food vlogger. Meski banyak kafe atau restoran mewah namun ada juga hanya sekedar warung makan atau gerobak biasa namun tidak pernah sepi pembeli. 

Berikut ini beberapa tempat makan hits di Jakarta yang ramah di kantong yang bisa Anda kunjungi.

Ayam Gohyong Malaya Fatmawati

Ayam Gohyong Malaya Fatmawati merupakan pindahan dari Menteng. Namanya kini juga berubah menjadi Babe Malaya Cak Ijal.

Meski saat ini jualannya sudah tidak di pinggir jalan namun rasanya tetap sama. 

Tidak heran bila banyak sekali pembeli yang datang untuk menikmati olahan daging ayam gohyong ini. Saking ramainya, dalam sehari bisa menghabiskan 25 kilogram ayam cincang. 

Jam buka restoran ini juga 24 jam sehingga bisa datang kapanpun baik siang maupun malam. 

Tempatnya memang sedikit tersembunyi ada gang kecil lalu harus naik tangga ke atas. Lokasinya dekat dengan Stasiun MRT Blok M BCA. 

Meski tempatnya sederhana dan tidak luas namun tidak pernah sepi pembeli. Bahkan terkadang harus menunggu 3 jam untuk waiting list saat keadaan ramai. 

Menu yang disajikan yakni menu ala western dan asia. Namun tenang saja, harganya pun tetap ramah di kantong karena mulai dari Rp 70.000 saja. 

Meksipun murah namun rasanya juga enak. Banyak pengunjung yang datang untuk makan di tempat sehingga jika weekend selalu penuh. 

Tempatnya tidak terlalu luas dan selalu ramai pembeli. Areanya berada di area indoor yang nyaman. 

Rumah makannya sederhana namun tidak pernah sepi pengunjung. Semua jenis masakan padang ada di sini. Selain itu tersedia jajanan kue pasar.

Selain itu areanya berada di dalam warung tenda. Meskipun di warung tenda namun kesan fine diningnya tetap berasa karena disajikan alat makan yang lengkap dan juga ada menu main course dan lainnya. 

  • Lokasi: Kelapa Gading Timur
  • Jam operasional: Pukul 18.00-21.00 WIB
  • Harga menu: Paket set Rp 99.000 

https://megapolitan.kompas.com/read/2022/12/24/02450091/8-tempat-makan-hits-di-jakarta-2022-yang-ramah-di-kantong

Terkini Lainnya

Jalan Margonda Macet Parah Sabtu Malam, Pengendara Buka Pembatas Jalan dan Lawan Arah

Jalan Margonda Macet Parah Sabtu Malam, Pengendara Buka Pembatas Jalan dan Lawan Arah

Megapolitan
Polisi Tangkap Pencopet yang Beraksi di Kerumunan Acara Hari Jadi Bogor

Polisi Tangkap Pencopet yang Beraksi di Kerumunan Acara Hari Jadi Bogor

Megapolitan
'Horor' di Margonda Kemarin Sore: Saat Pohon Tumbang, Macet, dan Banjir Jadi Satu

"Horor" di Margonda Kemarin Sore: Saat Pohon Tumbang, Macet, dan Banjir Jadi Satu

Megapolitan
Antusias Warga Berebut Hasil Bumi di Dongdang pada Hari Jadi Bogor, Senang meski Kaki Terinjak

Antusias Warga Berebut Hasil Bumi di Dongdang pada Hari Jadi Bogor, Senang meski Kaki Terinjak

Megapolitan
Ketua DPRD Kota Bogor Mengaku Siap jika Diusung PKS Jadi Calon Wali Kota

Ketua DPRD Kota Bogor Mengaku Siap jika Diusung PKS Jadi Calon Wali Kota

Megapolitan
Polisi Jemput Paksa Pemilik Pajero Pelat Palsu yang Kabur di Jalan Tol

Polisi Jemput Paksa Pemilik Pajero Pelat Palsu yang Kabur di Jalan Tol

Megapolitan
Bisa Usung Calon Sendiri, PKS Belum Tentukan Jagoan untuk Pilkada Bogor 2024

Bisa Usung Calon Sendiri, PKS Belum Tentukan Jagoan untuk Pilkada Bogor 2024

Megapolitan
Sisa Banjir Sabtu Sore, Sampah Masih Berserakan di Jalan Margonda Depok

Sisa Banjir Sabtu Sore, Sampah Masih Berserakan di Jalan Margonda Depok

Megapolitan
Warga Ajak 'Selfie' Polisi Berkuda dan Polisi Satwa di CFD

Warga Ajak "Selfie" Polisi Berkuda dan Polisi Satwa di CFD

Megapolitan
Sambut HUT Ke-542 Bogor, Ratusan Orang Ikut Lomba Lari Lintasi Sawah dan Gunung

Sambut HUT Ke-542 Bogor, Ratusan Orang Ikut Lomba Lari Lintasi Sawah dan Gunung

Megapolitan
Penyalur Jadi Tersangka karena Palsukan Usia ART yang Lompat dari Rumah Majikan di Tangerang

Penyalur Jadi Tersangka karena Palsukan Usia ART yang Lompat dari Rumah Majikan di Tangerang

Megapolitan
Antusiasme Warga Berbondong-bondong Padati Balai Kota Menyambut Helaran Hari Jadi Bogor Ke-542

Antusiasme Warga Berbondong-bondong Padati Balai Kota Menyambut Helaran Hari Jadi Bogor Ke-542

Megapolitan
Dishub Kota Bogor Lakukan Pengalihan Arus Lalin Saat Helaran Hari Jadi Bogor Ke-542 Hari Ini

Dishub Kota Bogor Lakukan Pengalihan Arus Lalin Saat Helaran Hari Jadi Bogor Ke-542 Hari Ini

Megapolitan
Mau Datang ke Helaran Hari Jadi Bogor Ke-542, Cek di Sini 8 Kantong Parkirnya

Mau Datang ke Helaran Hari Jadi Bogor Ke-542, Cek di Sini 8 Kantong Parkirnya

Megapolitan
Kuasa Hukum dan Keluarga Pegi Kecewa Tak Diundang Polisi ke Pra-rekonstruksi

Kuasa Hukum dan Keluarga Pegi Kecewa Tak Diundang Polisi ke Pra-rekonstruksi

Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke