Salin Artikel

Pertandingan Indonesia Vs Vietnam Piala AFF 2022 Selesai, Pengendara Antre Keluar Kawasan GBK

JAKARTA, KOMPAS.com - Pertandingan sepak bola Indonesia Vs Vietnam pada semifinal Piala AFF 2022 di Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK), Tanah Abang, Jakarta Pusat, Kamis (6/1/2023), telah selesai.

Berdasarkan pantauan Kompas.com di lokasi, sejumlah suporter yang meninggalkan stadion telah mengambil kendaraan masing-masing.

Para suporter satu per satu pergi meninggalkan tempat parkir lalu menuju pintu gerbang keluar

Tampak, sejumlah kendaraan baik mobil dan motor antre untuk keluar pintu 10 yang menuju keluar Jalan Gerbang Pemuda, Glora, Tanah Abang, Jakarta Pusat.

Di sisi lain, sejumlah petugas kepolisian yang ada di lokasi mengatur para pengendara untuk keluar ke jalan raya.

Untuk diketahui, pertandingan Tim Nasional (Timnas) vs Vietnam pada semifinal piala AFF 2022 berakhir dengan skor 0-0.

Adapun Egy Maulana Vikri dkk memastikan langkah ke semifinal Piala AFF 2022 ini setelah mengalahkan Filipina dengan skor 2-1. 

Hasil tersebut membawa timnas Indonesia lolos sebagai runner-up grup menemani Thailand yang berstatus juara grup. 

Timnas Indonesia dan Thailand sebenarnya sama-sama mengemas kemenangan pada laga pamungkas Grup A Piala AFF 2022.

Saat timnas Indonesia mengalahkan Filipina 2-1, Thailand menyingkirkan Kamboja dengan kemenangan 3-1.

Hasil itu membuat timnas Indonesia dan Thailand sama-sama mengakhiri perjuangan di fase grup Piala AFF 2022 dengan koleksi 10 poin. 

Namun, Thailand berhak menempati urutan teratas dan menjadi juara grup karena memiliki keunggulan selisih gol atas Indonesia. 

Status runner-up membuat timnas Indonesia melawan Vietnam yang merupakan juara Grup B Piala AFF 2022.

Vietnam memimpin klasemen akhir Grup B dengan raihan 10 poin, unggul satu angka atas Malaysia yang menjadi runner-up.

https://megapolitan.kompas.com/read/2023/01/06/20261821/pertandingan-indonesia-vs-vietnam-piala-aff-2022-selesai-pengendara-antre

Terkini Lainnya

Bisa Usung Calon Sendiri, PKS Belum Tentukan Jagoan untuk Pilkada Bogor 2024

Bisa Usung Calon Sendiri, PKS Belum Tentukan Jagoan untuk Pilkada Bogor 2024

Megapolitan
Sisa Banjir Sabtu Sore, Sampah Masih Berserakan di Jalan Margonda Depok

Sisa Banjir Sabtu Sore, Sampah Masih Berserakan di Jalan Margonda Depok

Megapolitan
Warga Ajak 'Selfie' Polisi Berkuda dan Polisi Satwa di CFD

Warga Ajak "Selfie" Polisi Berkuda dan Polisi Satwa di CFD

Megapolitan
Sambut HUT Ke-542 Bogor, Ratusan Orang Ikut Lomba Lari Lintasi Sawah dan Gunung

Sambut HUT Ke-542 Bogor, Ratusan Orang Ikut Lomba Lari Lintasi Sawah dan Gunung

Megapolitan
Penyalur Jadi Tersangka karena Palsukan Usia ART yang Lompat dari Rumah Majikan di Tangerang

Penyalur Jadi Tersangka karena Palsukan Usia ART yang Lompat dari Rumah Majikan di Tangerang

Megapolitan
Antusiasme Warga Berbondong-bondong Padati Balai Kota Menyambut Helaran Hari Jadi Bogor Ke-542

Antusiasme Warga Berbondong-bondong Padati Balai Kota Menyambut Helaran Hari Jadi Bogor Ke-542

Megapolitan
Dishub Kota Bogor Lakukan Pengalihan Arus Lalin Saat Helaran Hari Jadi Bogor Ke-542 Hari Ini

Dishub Kota Bogor Lakukan Pengalihan Arus Lalin Saat Helaran Hari Jadi Bogor Ke-542 Hari Ini

Megapolitan
Mau Datang ke Helaran Hari Jadi Bogor Ke-542, Cek di Sini 8 Kantong Parkirnya

Mau Datang ke Helaran Hari Jadi Bogor Ke-542, Cek di Sini 8 Kantong Parkirnya

Megapolitan
Kuasa Hukum dan Keluarga Pegi Kecewa Tak Diundang Polisi ke Pra-rekonstruksi

Kuasa Hukum dan Keluarga Pegi Kecewa Tak Diundang Polisi ke Pra-rekonstruksi

Megapolitan
Kuasa Hukum Bantah Pegi Pakai Nama Samaran “Robi’ dan “Perong”

Kuasa Hukum Bantah Pegi Pakai Nama Samaran “Robi’ dan “Perong”

Megapolitan
Kaesang Pangarep dan Istrinya ke Tangerang, Nonton 'Baku Hantam Championship'

Kaesang Pangarep dan Istrinya ke Tangerang, Nonton "Baku Hantam Championship"

Megapolitan
Diisukan Bakal Dipindah ke Nusakambangan, Pegi Perong Tiap Malam Menangis

Diisukan Bakal Dipindah ke Nusakambangan, Pegi Perong Tiap Malam Menangis

Megapolitan
Juru Parkir Liar di JIS Bikin Resah Masyarakat, Polisi Siap Menindak

Juru Parkir Liar di JIS Bikin Resah Masyarakat, Polisi Siap Menindak

Megapolitan
Pegi Perong Bakal Ajukan Praperadilan Atas Penetapannya sebagai Tersangka di Kasus Vina Cirebon

Pegi Perong Bakal Ajukan Praperadilan Atas Penetapannya sebagai Tersangka di Kasus Vina Cirebon

Megapolitan
Viral Tukang Ayam Goreng di Jakbar Diperas dengan Modus Tukar Uang Receh, Polisi Cek TKP

Viral Tukang Ayam Goreng di Jakbar Diperas dengan Modus Tukar Uang Receh, Polisi Cek TKP

Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke