Salin Artikel

Jakarta Marak Parkir Liar, Heru Budi Minta Dishub Serius Menata

JAKARTA, KOMPAS.com - Penjabat Gubernur DKI Jakarta Heru Budi Hartono menyoroti masalah parkir liar kendaraan yang marak di Ibu Kota.

Heru Budi pun meminta Dinas Perhubungan (Dishub) DKI Jakarta untuk menata agar tak ada lagi kendaraan yang parkir sembarangan.

"Itu kebutuhan masyarakat, tapi saya imbau parkir-parkir (liar) itu ditata," ujar Heru Budi di Balai Kota DKI Jakarta, Rabu (21/6/2023).

Heru Budi mengatakan penataan tempat parkir perlu dilakukan seiring bertambahnya jumlah kendaraan di DKI Jakarta. Bukan hanya penduduk DKI, melainkan warga di luar Jakarta.


"Memang yang disampaikan pengamat itu benar. Pertumbuhan kendaraan dari 14 juta ke 16 juta, plat B. Itu artinya bisa Bogor, bisa Bekasi, Depok," kata Heru.

Dikonfirmasi secara terpisah, Kepala Dinas Perhubungan DKI Jakarta, Syafrin Liputo mengatakan, jajarannya melakukan tindakan tegas terhadap juru parkir liar yang kerap mengganggu kenyamanan masyarakat.

"Kami lakukan terus penertiban, ini sudah kami lakukan penindakan, bersama-sama dengan kepolisian dan juga Satpol PP," kata Syafrin.

Syafrin mengemukakan, penindakan terhadap juru parkir (jukir) liar sebelumnya juga sudah dilakukan di wilayah Jakarta. Beberapa di antaranya Gambir dan Senayan.

"Kemudian di Gambir beberapa waktu lalu viral, kami juga sudah lakukan tindakan, termasuk juga yang di Senayan kemarin," ucap Syafrin.

https://megapolitan.kompas.com/read/2023/06/21/16130521/jakarta-marak-parkir-liar-heru-budi-minta-dishub-serius-menata

Terkini Lainnya

Jalan Margonda Macet Parah Sabtu Malam, Pengendara Buka Pembatas Jalan dan Lawan Arah

Jalan Margonda Macet Parah Sabtu Malam, Pengendara Buka Pembatas Jalan dan Lawan Arah

Megapolitan
Polisi Tangkap Pencopet yang Beraksi di Kerumunan Acara Hari Jadi Bogor

Polisi Tangkap Pencopet yang Beraksi di Kerumunan Acara Hari Jadi Bogor

Megapolitan
'Horor' di Margonda Kemarin Sore: Saat Pohon Tumbang, Macet, dan Banjir Jadi Satu

"Horor" di Margonda Kemarin Sore: Saat Pohon Tumbang, Macet, dan Banjir Jadi Satu

Megapolitan
Antusias Warga Berebut Hasil Bumi di Dongdang pada Hari Jadi Bogor, Senang meski Kaki Terinjak

Antusias Warga Berebut Hasil Bumi di Dongdang pada Hari Jadi Bogor, Senang meski Kaki Terinjak

Megapolitan
Ketua DPRD Kota Bogor Mengaku Siap jika Diusung PKS Jadi Calon Wali Kota

Ketua DPRD Kota Bogor Mengaku Siap jika Diusung PKS Jadi Calon Wali Kota

Megapolitan
Polisi Jemput Paksa Pemilik Pajero Pelat Palsu yang Kabur di Jalan Tol

Polisi Jemput Paksa Pemilik Pajero Pelat Palsu yang Kabur di Jalan Tol

Megapolitan
Bisa Usung Calon Sendiri, PKS Belum Tentukan Jagoan untuk Pilkada Bogor 2024

Bisa Usung Calon Sendiri, PKS Belum Tentukan Jagoan untuk Pilkada Bogor 2024

Megapolitan
Sisa Banjir Sabtu Sore, Sampah Masih Berserakan di Jalan Margonda Depok

Sisa Banjir Sabtu Sore, Sampah Masih Berserakan di Jalan Margonda Depok

Megapolitan
Warga Ajak 'Selfie' Polisi Berkuda dan Polisi Satwa di CFD

Warga Ajak "Selfie" Polisi Berkuda dan Polisi Satwa di CFD

Megapolitan
Sambut HUT Ke-542 Bogor, Ratusan Orang Ikut Lomba Lari Lintasi Sawah dan Gunung

Sambut HUT Ke-542 Bogor, Ratusan Orang Ikut Lomba Lari Lintasi Sawah dan Gunung

Megapolitan
Penyalur Jadi Tersangka karena Palsukan Usia ART yang Lompat dari Rumah Majikan di Tangerang

Penyalur Jadi Tersangka karena Palsukan Usia ART yang Lompat dari Rumah Majikan di Tangerang

Megapolitan
Antusiasme Warga Berbondong-bondong Padati Balai Kota Menyambut Helaran Hari Jadi Bogor Ke-542

Antusiasme Warga Berbondong-bondong Padati Balai Kota Menyambut Helaran Hari Jadi Bogor Ke-542

Megapolitan
Dishub Kota Bogor Lakukan Pengalihan Arus Lalin Saat Helaran Hari Jadi Bogor Ke-542 Hari Ini

Dishub Kota Bogor Lakukan Pengalihan Arus Lalin Saat Helaran Hari Jadi Bogor Ke-542 Hari Ini

Megapolitan
Mau Datang ke Helaran Hari Jadi Bogor Ke-542, Cek di Sini 8 Kantong Parkirnya

Mau Datang ke Helaran Hari Jadi Bogor Ke-542, Cek di Sini 8 Kantong Parkirnya

Megapolitan
Kuasa Hukum dan Keluarga Pegi Kecewa Tak Diundang Polisi ke Pra-rekonstruksi

Kuasa Hukum dan Keluarga Pegi Kecewa Tak Diundang Polisi ke Pra-rekonstruksi

Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke