Salin Artikel

Pedagang Lansia Pasar Anyar Bahari Beri Wejangan ke Ganjar: Harus Adil ke Rakyat

JAKARTA, KOMPAS.com - Bakal calon presiden Ganjar Pranowo blusukan di Pasar Anyar Bahari, Warakas, Tanjung Priok, Jakarta Utara, Sabtu (24/6/2023). 

Di sela blusukannya, Ganjar sempat berbincang dengan salah seorang lansia yang merupakan pedagang pasar. Namanya Sugianti (72). 

Sugianti tidak hanya  sekadar berbincang, ia juga sempat bersalaman, bahkan memeluk tubuh Ganjar. Ia juga memberikan kemeja kotak-kotak kepada Gubernur Jawa Tengah itu. 

Sugianti mengaku, kemeja kotak-kotak itu merupakan kenang-kenangan ketika Pilkada DKI Jakarta 2012 di mana  Joko Widodo-Basuki Tjahaja Purnama menjadi salah satu kontestannya. 

Setelah memakaikan kemeja kotak-kotak itu ke tubuh Ganjar, Sugianto memberikan wejangan seandainya Ganjar terpilih sebagai Presiden RI pada Pilpres 2024 mendatang. 

"Biar jadi Presiden. Jangan lupa sama rakyat, biar bisa meneruskan apa cita-cita Pak Jokowi. Harus adil ke rakyat," kata Sugianti yang merupakan pengagum Bung Karno.

Perempuan asal Gunung Kidul itu juga memberi pesan kepada Ganjar agar tidak lupa dengan Pasar Anyar Bahari.

"Jangan lupa injak pasar sini walaupun satu menit saja, tolong, kalau nanti jadi Presiden. Saya selalu di hati Pak Jokowi, Pak Ganjar, Ibu Megawati. Salam dari Gunung Kidul," ucap Sugianti. 

Kehadiran Ganjar di pasar tersebut disambut meriah oleh para pedagang.

Ganjar sendiri tiba di Pasar Anyar Bahari sekitar pukul 07.40 WIB. Mengenakan kemeja putih dan celana hitam, Ganjar dikerumuni warga yang berebut salam dan swafoto. Ganjar meladeninya dengan senyum.

Sementara itu, Relawan Ganjar yang tampak hadir di sana terdengar meneriakinya sambil tepuk tangan.

“Selamat datang Presiden rakyat! Hidup Pak Ganjar!” seru relawan Ganjar.

https://megapolitan.kompas.com/read/2023/06/24/11280201/pedagang-lansia-pasar-anyar-bahari-beri-wejangan-ke-ganjar-harus-adil-ke

Terkini Lainnya

Jalan Margonda Macet Parah Sabtu Malam, Pengendara Buka Pembatas Jalan dan Lawan Arah

Jalan Margonda Macet Parah Sabtu Malam, Pengendara Buka Pembatas Jalan dan Lawan Arah

Megapolitan
Polisi Tangkap Pencopet yang Beraksi di Kerumunan Acara Hari Jadi Bogor

Polisi Tangkap Pencopet yang Beraksi di Kerumunan Acara Hari Jadi Bogor

Megapolitan
'Horor' di Margonda Kemarin Sore: Saat Pohon Tumbang, Macet, dan Banjir Jadi Satu

"Horor" di Margonda Kemarin Sore: Saat Pohon Tumbang, Macet, dan Banjir Jadi Satu

Megapolitan
Antusias Warga Berebut Hasil Bumi di Dongdang pada Hari Jadi Bogor, Senang meski Kaki Terinjak

Antusias Warga Berebut Hasil Bumi di Dongdang pada Hari Jadi Bogor, Senang meski Kaki Terinjak

Megapolitan
Ketua DPRD Kota Bogor Mengaku Siap jika Diusung PKS Jadi Calon Wali Kota

Ketua DPRD Kota Bogor Mengaku Siap jika Diusung PKS Jadi Calon Wali Kota

Megapolitan
Polisi Jemput Paksa Pemilik Pajero Pelat Palsu yang Kabur di Jalan Tol

Polisi Jemput Paksa Pemilik Pajero Pelat Palsu yang Kabur di Jalan Tol

Megapolitan
Bisa Usung Calon Sendiri, PKS Belum Tentukan Jagoan untuk Pilkada Bogor 2024

Bisa Usung Calon Sendiri, PKS Belum Tentukan Jagoan untuk Pilkada Bogor 2024

Megapolitan
Sisa Banjir Sabtu Sore, Sampah Masih Berserakan di Jalan Margonda Depok

Sisa Banjir Sabtu Sore, Sampah Masih Berserakan di Jalan Margonda Depok

Megapolitan
Warga Ajak 'Selfie' Polisi Berkuda dan Polisi Satwa di CFD

Warga Ajak "Selfie" Polisi Berkuda dan Polisi Satwa di CFD

Megapolitan
Sambut HUT Ke-542 Bogor, Ratusan Orang Ikut Lomba Lari Lintasi Sawah dan Gunung

Sambut HUT Ke-542 Bogor, Ratusan Orang Ikut Lomba Lari Lintasi Sawah dan Gunung

Megapolitan
Penyalur Jadi Tersangka karena Palsukan Usia ART yang Lompat dari Rumah Majikan di Tangerang

Penyalur Jadi Tersangka karena Palsukan Usia ART yang Lompat dari Rumah Majikan di Tangerang

Megapolitan
Antusiasme Warga Berbondong-bondong Padati Balai Kota Menyambut Helaran Hari Jadi Bogor Ke-542

Antusiasme Warga Berbondong-bondong Padati Balai Kota Menyambut Helaran Hari Jadi Bogor Ke-542

Megapolitan
Dishub Kota Bogor Lakukan Pengalihan Arus Lalin Saat Helaran Hari Jadi Bogor Ke-542 Hari Ini

Dishub Kota Bogor Lakukan Pengalihan Arus Lalin Saat Helaran Hari Jadi Bogor Ke-542 Hari Ini

Megapolitan
Mau Datang ke Helaran Hari Jadi Bogor Ke-542, Cek di Sini 8 Kantong Parkirnya

Mau Datang ke Helaran Hari Jadi Bogor Ke-542, Cek di Sini 8 Kantong Parkirnya

Megapolitan
Kuasa Hukum dan Keluarga Pegi Kecewa Tak Diundang Polisi ke Pra-rekonstruksi

Kuasa Hukum dan Keluarga Pegi Kecewa Tak Diundang Polisi ke Pra-rekonstruksi

Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke