Salin Artikel

Anggap JIS Laik Jadi "Venue" Piala Dunia, Anggota Fraksi PKS DKI: Sudah Modern Sekali

Oleh karena itu, menurut dia, JIS laik menjadi tempat terselenggaranya pertandingan sepakbola dunia, termasuk Piala Dunia U-17 2023.

"Saya komisi B selalu mengawasi, memang sudah sangat modern sekali, ada fasilitas sensor dari FIFA, ada konsultan pembangunan," kata Zulkifli kepada wartawan, Jumat (30/6/2023).

"Sebenarnya sudah sangat siap JIS itu jadi tempat pertandingan event-event sepakbola dunia," imbuh dia.

Kendati begitu, Zulkifli mengakui masih ada beberapa hal yang perlu dibenahi.

Salah satunya akses jalan menuju JIS agar masyarakat bisa menggunakan transportasi umum ke sana.

Selain itu, fasilitas pendukung termasuk pintu masuk juga harus diperbaiki.

Zulkifli pun meminta agar Badan Usaha Milik Daerah (BUMD) PT Jakarta Propertindo (Jakpro) dan Pemerintahan Provinsi DKI Jakarta kompak memberikan fasilitas terbaik karena Piala Dunia U-17 2023 memberi kesempatan Indonesia untuk tampil di mata dunia.

"Jakpro dalam hal ini mudah-mudahan nanti bisa ditingkatkan (kerja sama dengan Pemprov DKI) kalau memang benar JIS bisa digunakan sebagai tempat Piala Dunia U-17 17 dan Jakpro menjadi pengelolanya," ujar Zulkifli.

https://megapolitan.kompas.com/read/2023/06/30/21480541/anggap-jis-laik-jadi-venue-piala-dunia-anggota-fraksi-pks-dki-sudah

Terkini Lainnya

Selebgram Zoe Levana Terobos dan Terjebak di 'Busway', Polisi Masih Selidiki

Selebgram Zoe Levana Terobos dan Terjebak di "Busway", Polisi Masih Selidiki

Megapolitan
Terobos Busway lalu Terjebak, Selebgram Zoe Levana Bakal Diperiksa

Terobos Busway lalu Terjebak, Selebgram Zoe Levana Bakal Diperiksa

Megapolitan
Sulitnya Ungkap Identitas Penusuk Noven di Bogor, Polisi: Pelaku di Bawah Umur, Belum Rekam E-KTP

Sulitnya Ungkap Identitas Penusuk Noven di Bogor, Polisi: Pelaku di Bawah Umur, Belum Rekam E-KTP

Megapolitan
Sendi Sespri Iriana Diminta Jokowi Tingkatkan Popularitas dan Elektabilitas untuk Maju Pilkada Bogor

Sendi Sespri Iriana Diminta Jokowi Tingkatkan Popularitas dan Elektabilitas untuk Maju Pilkada Bogor

Megapolitan
Terlibat Jaringan Gembong Narkoba Johan Gregor Hass, 6 WNI Ditangkap

Terlibat Jaringan Gembong Narkoba Johan Gregor Hass, 6 WNI Ditangkap

Megapolitan
Bikin Surat Perjanjian dengan Jakpro, Warga Sepakat Tinggalkan Rusun Kampung Susun Bayam

Bikin Surat Perjanjian dengan Jakpro, Warga Sepakat Tinggalkan Rusun Kampung Susun Bayam

Megapolitan
Siswi SLB Diduga Dicabuli di Sekolah hingga Hamil, Orangtua Cari Keadilan

Siswi SLB Diduga Dicabuli di Sekolah hingga Hamil, Orangtua Cari Keadilan

Megapolitan
Jadwal dan Lokasi Samsat Keliling di Jakarta 22 Mei 2024

Jadwal dan Lokasi Samsat Keliling di Jakarta 22 Mei 2024

Megapolitan
Warga Lihat Ibunda Furqon Ketua Tani Kampung Susun Bayam Hendak Dibawa Paksa Saat Penggerudukan

Warga Lihat Ibunda Furqon Ketua Tani Kampung Susun Bayam Hendak Dibawa Paksa Saat Penggerudukan

Megapolitan
Daftar Lokasi SIM Keliling di Jakarta 22 Mei 2024

Daftar Lokasi SIM Keliling di Jakarta 22 Mei 2024

Megapolitan
Pengemudi Ojol di Marunda Dibegal dan Motor Dibawa Kabur, Polisi Buru Pelaku

Pengemudi Ojol di Marunda Dibegal dan Motor Dibawa Kabur, Polisi Buru Pelaku

Megapolitan
Remaja di Depok Dibacok Gangster, Polisi: Pelaku Salah Sasaran

Remaja di Depok Dibacok Gangster, Polisi: Pelaku Salah Sasaran

Megapolitan
Mau Maju Pilkada Bogor, Sespri Iriana Dinasihati Jokowi Tidak Buru-buru Pilih Partai

Mau Maju Pilkada Bogor, Sespri Iriana Dinasihati Jokowi Tidak Buru-buru Pilih Partai

Megapolitan
Mobil Selebgram Zoe Levana Masuk 'Busway' di Pluit, Kadishub: Bisa Ditilang dan Denda Rp 500.000

Mobil Selebgram Zoe Levana Masuk "Busway" di Pluit, Kadishub: Bisa Ditilang dan Denda Rp 500.000

Megapolitan
Ketika Warga Dipaksa Angkat Kaki dari Kampung Susun Bayam...

Ketika Warga Dipaksa Angkat Kaki dari Kampung Susun Bayam...

Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke