Salin Artikel

Ujian Diundur akibat Atap Kelas Ambruk, Siswa SDN Pondok Cabe Udik 02 Belajar "Online"

Meski begitu, pihak sekolah tak meliburkan kegiatan belajar mengajar (KBM) untuk 340 muridnya.

Kepala SDN Pondok Cabe Udik 02 Sofyan Hadi mengatakan, ratusan muridnya melaksanakan pembelajaran jarak jauh (PJJ) alias online hingga Kamis (30/11/2023).

"Hari ini PJJ selama empat hari. Kami kondusifkan dulu semuanya. Karena tak mungkin dipaksakan juga dengan kondisi seperti ini," kata Sofyan di SDN Pondok Cabe Udik 02, Senin (27/11/2023).

Selama anak-anak belajar dari rumah, pihak SDN Pondok Cabe Udik 02 akan mengatur ulang jadwal belajar di sekolah.

Sebab, jumlah kelas yang bisa digunakan tersisa empat ruangan.

"Ruangannya hanya ada enam, dua rusak, tapi rombongan belajar ada 12. Jadi, nanti semua kami bagi sesi," ujar Sofyan.

Adapun atap dua kelas di SDN Pondok Cabe Udik ambruk akibat diterpa angin kencang pada Sabtu (25/11/2023) siang.

Berdasarkan pantauan Kompas.com di lokasi, atap di kelas I dan V mengalami kerusakan cukup parah.

Kerangka baja ringan yang digunakan sebagai penopang genting ikut roboh ke dalam kelas.

Sementara itu, meja dan kursi ikut rusak akibat tertimpa rerentuhan genting yang roboh.

Kondisi itu membuat SDN Pondok Cabe Udik 02 tidak mungkin menggelar ujian semester secara langsung.

"Saya ambil kebijakan. Saya undur sampai tiga sampai empat hari ini. Saya pengin kondusifkan dulu semuanya, orangtua dan lainnya," kata Sofyan.

https://megapolitan.kompas.com/read/2023/11/27/16193611/ujian-diundur-akibat-atap-kelas-ambruk-siswa-sdn-pondok-cabe-udik-02

Terkini Lainnya

Daftar Stasiun di Jakarta yang Layani Pembatalan Tiket Kereta Api

Daftar Stasiun di Jakarta yang Layani Pembatalan Tiket Kereta Api

Megapolitan
Kasus Ibu di Tangsel Lecehkan Anaknya, Keluarga Suami Mengaku Dapat Ancaman

Kasus Ibu di Tangsel Lecehkan Anaknya, Keluarga Suami Mengaku Dapat Ancaman

Megapolitan
Sepakat Damai, Eks Warga Kampung Bayam Bersedia Direlokasi ke Rusun Nagrak

Sepakat Damai, Eks Warga Kampung Bayam Bersedia Direlokasi ke Rusun Nagrak

Megapolitan
Tiga Pemuda Jadi Tersangka Pembacokan Polisi di Kembangan

Tiga Pemuda Jadi Tersangka Pembacokan Polisi di Kembangan

Megapolitan
Jadwal Konser Musik Jakarta Fair 2024

Jadwal Konser Musik Jakarta Fair 2024

Megapolitan
Puluhan Warga di Bogor Diduga Keracunan, 1 Orang Meninggal Dunia

Puluhan Warga di Bogor Diduga Keracunan, 1 Orang Meninggal Dunia

Megapolitan
Polisi Tangkap 5 Tersangka Pemalsu Dollar AS, Satu Pelaku WNA

Polisi Tangkap 5 Tersangka Pemalsu Dollar AS, Satu Pelaku WNA

Megapolitan
Deklarasi Jadi Cawalkot Depok, Supian Suri Ingin Berikan Kebijakan yang Baik untuk Warga

Deklarasi Jadi Cawalkot Depok, Supian Suri Ingin Berikan Kebijakan yang Baik untuk Warga

Megapolitan
Mediasi Berhasil, Eks Warga Kampung Bayam dan Jakpro Sepakat Berdamai

Mediasi Berhasil, Eks Warga Kampung Bayam dan Jakpro Sepakat Berdamai

Megapolitan
Polisi Minta Video Ibu Cabuli Anak Tak Disebar Lagi, Penyebar Bisa Kena UU ITE

Polisi Minta Video Ibu Cabuli Anak Tak Disebar Lagi, Penyebar Bisa Kena UU ITE

Megapolitan
Kronologi Polisi Dibacok Saat Bubarkan Remaja yang Hendak Tawuran

Kronologi Polisi Dibacok Saat Bubarkan Remaja yang Hendak Tawuran

Megapolitan
Panitia HUT Ke-79 RI Siapkan 2 Skenario, Heru Budi: Di Jakarta dan IKN

Panitia HUT Ke-79 RI Siapkan 2 Skenario, Heru Budi: Di Jakarta dan IKN

Megapolitan
Berkenalan Lewat Aplikasi Kencan, Seorang Wanita di Jaksel Jadi Korban Penipuan Rp 107 Juta

Berkenalan Lewat Aplikasi Kencan, Seorang Wanita di Jaksel Jadi Korban Penipuan Rp 107 Juta

Megapolitan
Deklarasi Maju Sebagai Cawalkot, Supian Suri Cuti dari Sekda Depok

Deklarasi Maju Sebagai Cawalkot, Supian Suri Cuti dari Sekda Depok

Megapolitan
Kondisi Terkini Anak Korban Pencabulan Ibu Kandung, Biddokkes Polda Metro: Psikologis Nampaknya Normal

Kondisi Terkini Anak Korban Pencabulan Ibu Kandung, Biddokkes Polda Metro: Psikologis Nampaknya Normal

Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke