Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Video "Airport Babies", Kisah Bayi TKI, Juara di Taiwan

Kompas.com - 22/11/2012, 19:54 WIB
Sri Rejeki

Penulis

SOLO, KOMPAS.com - Video dari Junior Chamber Internasional (JCI) Indonesia berjudul Airport Babies, keluar sebagai juara pertama kategori JCI Impact dalam ajang Kongres Dunia JCI yang berlangsung di Taipei, Taiwan 18-23 November 2012.

Video Airport Babies bercerita tentang kegiatan JCI Indonesia, yang menampung dan memelihara bayi-bayi yang dilahirkan Tenaga Kerja Indonesia (TKI) yang menjadi korban perkosaan.  Bayi-bayi itu ditinggal begitu saja di Bandara Soekarno-Hatta, misalnya di sudut-sudut toilet. Rumah tempat memelihara bayi-bayi ini berlokasi di Cikeas, Bogor.

Tidak kurang dari 9.000 hadirin yang berasal dari 120 negara anggota JCI, terperangah melihat realitas yang dipaparkan melalui tayangan video itu. Video berdurasi lima menit 29 detik ini dapat ditonton melalui situs YouTube dengan judul JCI Airport Babies FHD, 2012 JCI Impact.  

"Airport Babies yang diprakarsai Alexander Tio yang juga Incoming National President JCI Indonesia tahun 2013, bertujuan untuk membuka mata dunia bahwa masih banyak masalah sosial yang perlu mendapat perhatian. Perlu ada lebih banyak orang yang memikirkan solusi berkelanjutan untuk masalah ini," kata Incoming Local President JCI Solo Tahun 2013, Farid Muttaqin, Kamis (22/11/2012) di Solo.  

Junior Chamber Internasional adalah organisasi kepemudaan internasional di bawah Perserikatan Bangsa-bangsa (PBB). Organisasi ini memiliki satu hak suara di sidang-sidang PBB yang diwakili oleh World President JCI.  

Di seluruh dunia, saat ini ada 200.000 anggota JCI yang tersebar di 120 negara. Mereka terbagi dalam 6.000 chapter dan sudah menelurkan 1,6 juta alumni. Setiap orang yang berusia 18-40 tahun bebas mendaftar menjadi anggota JCI.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Cak Imin Harap Kerja Sama Koalisi Perubahan Berlanjut pada Pilkada Aceh

Cak Imin Harap Kerja Sama Koalisi Perubahan Berlanjut pada Pilkada Aceh

Nasional
Kritisi Program Merdeka Belajar, Dompet Dhuafa Gelar Hardiknas Eduaction Forum 2024

Kritisi Program Merdeka Belajar, Dompet Dhuafa Gelar Hardiknas Eduaction Forum 2024

Nasional
Prabowo Terima KSAL dan KSAU, Bahas Postur Pembangunan Angkatan

Prabowo Terima KSAL dan KSAU, Bahas Postur Pembangunan Angkatan

Nasional
PKB, Nasdem, dan PKS Ingin Gabung Koalisi Prabowo, AHY: Enggak Masalah

PKB, Nasdem, dan PKS Ingin Gabung Koalisi Prabowo, AHY: Enggak Masalah

Nasional
Dipilih 75 Persen Warga Aceh, Anies: Terima Kasih, Para Pemberani

Dipilih 75 Persen Warga Aceh, Anies: Terima Kasih, Para Pemberani

Nasional
Membangun Ekosistem Pertahanan Negara

Membangun Ekosistem Pertahanan Negara

Nasional
Sidang Sengketa Pileg, Hakim MK Heran Tanda Tangan Surya Paloh Berbeda

Sidang Sengketa Pileg, Hakim MK Heran Tanda Tangan Surya Paloh Berbeda

Nasional
Menpan-RB Anas: Seleksi CPNS Sekolah Kedinasan Mulai Mei, CASN Digelar Juni

Menpan-RB Anas: Seleksi CPNS Sekolah Kedinasan Mulai Mei, CASN Digelar Juni

Nasional
Shalat Jumat di Masjid Baiturrahman Aceh, Anies Diteriaki 'Presiden 2029'

Shalat Jumat di Masjid Baiturrahman Aceh, Anies Diteriaki "Presiden 2029"

Nasional
Polri Siapkan Posko Pemantauan dan Pengamanan Jalur untuk World Water Forum di Bali

Polri Siapkan Posko Pemantauan dan Pengamanan Jalur untuk World Water Forum di Bali

Nasional
Menkumham Bahas Masalah Kesehatan Napi dengan Presiden WAML

Menkumham Bahas Masalah Kesehatan Napi dengan Presiden WAML

Nasional
Sidang Sengketa Pileg, PAN Minta PSU di 7 TPS Minahasa

Sidang Sengketa Pileg, PAN Minta PSU di 7 TPS Minahasa

Nasional
AHY Ungkap Koalisi Prabowo Sudah Bahas Pembagian Jatah Menteri

AHY Ungkap Koalisi Prabowo Sudah Bahas Pembagian Jatah Menteri

Nasional
Jokowi Minta Relokasi Ribuan Pengungsi Terdampak Erupsi Gunung Ruang Dipercepat

Jokowi Minta Relokasi Ribuan Pengungsi Terdampak Erupsi Gunung Ruang Dipercepat

Nasional
Caleg Tidak Siap Ikuti Sidang Daring, Hakim MK: Suara Putus-putus, Jadi Lapar...

Caleg Tidak Siap Ikuti Sidang Daring, Hakim MK: Suara Putus-putus, Jadi Lapar...

Nasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com