Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Jelang Libur Lebaran, KRL Tambah Fasilitas Loket Portable

Kompas.com - 03/06/2019, 17:34 WIB
Verryana Novita Ningrum,
Dian Maharani

Tim Redaksi

JAKARTA, KOMPAS.com - Jelang libur lebaran 2019, PT Kereta Commuter Indonesia (KCI) sediakan tambahan layanan, untuk antisipasi lonjakan penumpang di musim liburan.

Salah satunya, PT KCI siapkan 236 unit vending machine,196 loket manual dan 28 loket portable.

"Ini akan difungsikan di stasiun-stasiun yang berpotensi terjadi kenaikan jumlah penumpang," kata Juru bicara PT KCI Erni Sylviane Purba melalui keterangannya pada Senin (3/6/2019).

Stasiun yang diprediksi akan mengalami penambahan penumpang antara lain Stasiun Bogor lima unit, Stasiun Citayam tiga unit, Stasiun Bojong Gede satu unit, Stasiun Depok satu unit, Stasiun Depok Baru dua unit, Stasiun Lenteng Agung satu unit, Stasiun Pasar Minggu dua unit, Stasiun Manggarai satu unit, Stasiun Juanda dua unit, Stasiun Jakarta Kota empat unit, Stasiun Kemayoran satu unit, Stasiun Bekasi dua unit, dan Stasiun Rangkasbitung tiga unit.

Baca juga: Mudik Lebaran, Penumpang Datang 5 Jam Lebih Awal di Stasiun Pasar Senen

Penambahan fasilitas ini, lanjut Sylviane, diharapkan bisa mengatasi antrean.

"Terutama membantu pelanggan musiman yang akan memanfaatkan waktu liburan menggunakan jasa KRL," ujar dia.

Selain itu, PT KCI juga akan memberikan fasilitas 11 ruang laktasi portable bagi para ibu menyusui.

Antara lain ruang menyusui portable di Stasiun Bojong Gede, Stasiun Citayam, Stasiun Tebet, Stasiun Sudirman, Stasiun Depok, Stasiun Tangerang, Stasiun Batu Ceper, Stasiun Manggarai, Stasiun Tanah Abang, dan khusus Stasiun Bogor sebanyak dua unit.

PT KCI juga menambah 12 toilet portable yang akan difungsikan di Stasiun Manggarai tiga unit, Stasiun Sudirman dua unit, Stasiun Lenteng Agung lima unit, Stasiun Citayam satu unit, dan Stasiun Rawa Buntu satu unit.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Prakiraan Cuaca Jakarta Hari Ini Rabu 22 Mei 2024 dan Besok: Siang ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Jakarta Hari Ini Rabu 22 Mei 2024 dan Besok: Siang ini Hujan Ringan

Megapolitan
[POPULER JABODETABEK] Ibu Rekaman Anak Bersetubuh dengan Pacar | Jukir Liar di Jakarta Diberantas

[POPULER JABODETABEK] Ibu Rekaman Anak Bersetubuh dengan Pacar | Jukir Liar di Jakarta Diberantas

Megapolitan
Usahanya Ditutup Paksa, Pemilik Restoran di Kebon Jeruk Bakal Tempuh Jalur Hukum jika Upaya Mediasi Gagal

Usahanya Ditutup Paksa, Pemilik Restoran di Kebon Jeruk Bakal Tempuh Jalur Hukum jika Upaya Mediasi Gagal

Megapolitan
Aktor Utama Pabrik Narkoba di Bogor Masih Buron, Polisi: Sampai Lubang Semut Pun Kami Cari

Aktor Utama Pabrik Narkoba di Bogor Masih Buron, Polisi: Sampai Lubang Semut Pun Kami Cari

Megapolitan
Polisi Amankan 8 Orang Terkait Kasus Pembacokan Remaja di Depok, 4 Ditetapkan Tersangka

Polisi Amankan 8 Orang Terkait Kasus Pembacokan Remaja di Depok, 4 Ditetapkan Tersangka

Megapolitan
Bukan Melompat, Disdik DKI Sebut Siswa SMP Jaksel Terpeleset dari Lantai 3

Bukan Melompat, Disdik DKI Sebut Siswa SMP Jaksel Terpeleset dari Lantai 3

Megapolitan
Insiden Siswa SMP Lompat dari Lantai 3, KPAI Minta Disdik DKI Pasang Sarana Keselamatan di Sekolah

Insiden Siswa SMP Lompat dari Lantai 3, KPAI Minta Disdik DKI Pasang Sarana Keselamatan di Sekolah

Megapolitan
3 Saksi Diperiksa Polisi dalam Kasus Dugaan Penistaan Agama yang Jerat Pejabat Kemenhub

3 Saksi Diperiksa Polisi dalam Kasus Dugaan Penistaan Agama yang Jerat Pejabat Kemenhub

Megapolitan
Seorang Pria Tewas Tertabrak Kereta di Matraman

Seorang Pria Tewas Tertabrak Kereta di Matraman

Megapolitan
Disdik DKI Bantah Siswa di Jaksel Lompat dari Lantai 3 Gedung Sekolah karena Dirundung

Disdik DKI Bantah Siswa di Jaksel Lompat dari Lantai 3 Gedung Sekolah karena Dirundung

Megapolitan
BNN Masih Koordinasi dengan Filipina Soal Penjemputan Gembong Narkoba Johan Gregor Hass

BNN Masih Koordinasi dengan Filipina Soal Penjemputan Gembong Narkoba Johan Gregor Hass

Megapolitan
Polisi Minta Keterangan MUI, GBI, dan Kemenag Terkait Kasus Dugaan Penistaan Agama Pendeta Gilbert

Polisi Minta Keterangan MUI, GBI, dan Kemenag Terkait Kasus Dugaan Penistaan Agama Pendeta Gilbert

Megapolitan
Walkot Depok: Bukan Cuma Spanduk Supian Suri yang Kami Copot...

Walkot Depok: Bukan Cuma Spanduk Supian Suri yang Kami Copot...

Megapolitan
Satpol PP Copot Spanduk Supian Suri, Walkot Depok: Demi Allah, Saya Enggak Nyuruh

Satpol PP Copot Spanduk Supian Suri, Walkot Depok: Demi Allah, Saya Enggak Nyuruh

Megapolitan
Polisi Bakal Panggil Indonesia Flying Club untuk Mengetahui Penyebab Jatuhnya Pesawat di BSD

Polisi Bakal Panggil Indonesia Flying Club untuk Mengetahui Penyebab Jatuhnya Pesawat di BSD

Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com