Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Agus Fitrianto
Dosen Arsitektur dan Praktisi Arsitek

Seorang Arsitek berlisensi dan Pengajar Prodi Arsitektur

Jakarta International Stadium (JIS) dan Dilema Standardisasi FIFA

Kompas.com - 05/07/2023, 11:35 WIB
Anda bisa menjadi kolumnis !
Kriteria (salah satu): akademisi, pekerja profesional atau praktisi di bidangnya, pengamat atau pemerhati isu-isu strategis, ahli/pakar di bidang tertentu, budayawan/seniman, aktivis organisasi nonpemerintah, tokoh masyarakat, pekerja di institusi pemerintah maupun swasta, mahasiswa S2 dan S3. Cara daftar baca di sini

JAKARTA International Stadium (JIS) adalah stadion terbesar nomor 7 di Asia jika melihat dari kapasitasnya sebesar 82.000 penonton.

JIS direncanakan akan menjadi salah satu Venue stadion Piala Dunia U17. Namun, setelah dilaksanakan evaluasi dan studi kelayakan, ada sejumlah catatan, yaitu perbaikan pada aspek aksesibilitas, aspek keselamatan, dan kualitas rumput.

Pengecekan dilakukan Menteri Badan Usaha Milik Megara (BUMN) sekaligus Ketua Umum Persatuan Sepakbola Seluruh Indonesia (PSSI) Erick Thohir dan Menteri Menteri Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) Basuki Hadimuljono, Selasa (4/7/2023).

Sejarah Perencanaan JIS

Jika menelusuri dari perencanaan JIS, desain awal berasal dari pemenang sayembara yang diselenggarakan oleh Pemprov DKI (Dinas Pemuda & Olahraga DKI Jakarta) dengan Ikatan Arsitek Indonesia (IAI) Jakarta pada awal 2010.

Dilanjutkan ke tahap detail desain bersama pemenang tender waktu itu, PT. Arkonin. Pada saat itu terkendala lahan sehingga proyek ditunda.

Pada Desember 2018, bersama PT. Jakarta Konsulindo untuk merancang ulang dengan perubahan kriteria; jumlah penonton serta atap stadion yang bisa dibuka tutup, menghilangkan track atletik.

Kemudian pada Mei 2019, PT. PDW diajak bergabung KSO pemenang tender untuk menyelesaikan pengembangan desain dari basic design yang sudah dikerjakan.

Penggunaan konsep utamanya adaptasi dari budaya Betawi sekaligus merayakan keberagaman Jakarta sebagai kota milik semua.

Bentuk arsitektur dinamis melingkar, selain bentuk dasar stadion, melambangkan kegiatan olahraga yang dinamis.

Kemudian pada saat perubahan desain tahun 2018, selubung stadion diubah karena kapasitas bertambah signifikan.

Konsep dan Pendekatan JIS

Secara konsep jika ditilik dari bentuk dan orientasi desain JIS, lebih mengutamakan konsep-konsep urban atau perkotaan modern. Pendekatan aksesibilitas dengan transportasi umum massal, ruang-ruang publik, dan perlengkapan taman lebih diutamakan.

Konsep ini menjadi wajah yang coba diwujudkan oleh perancangan demi mengimbangi konsep kota Jakarta, yaitu kota kolaborasi, di mana masyarakat berkumpul melakukan komunikasi pada ruang-ruang publiknya.

Visi Kota Kolaborasi didasari oleh gagasan yang melibatkan warga kota untuk menciptakan ekosistem saling mendukung.

Secara pendekatan makro ini, penulis menilai bahwa JIS tidak memfokuskan pada satu kegiatan, yaitu pelaksanaan kegiatan penyelenggaraan sepak bola.

JIS cenderung sebagai wadah yang lebih utama untuk visi kolaborasi ini, di mana JIS menjadi ruang tempat konser, berkumpul, berdiskusi dan berkreasi oleh penduduk Jakarta.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Usahanya Ditutup Paksa, Pemilik Restoran di Kebon Jeruk Bakal Tempuh Jalur Hukum jika Upaya Mediasi Gagal

Usahanya Ditutup Paksa, Pemilik Restoran di Kebon Jeruk Bakal Tempuh Jalur Hukum jika Upaya Mediasi Gagal

Megapolitan
Aktor Utama Pabrik Narkoba di Bogor Masih Buron, Polisi: Sampai Lubang Semut Pun Kami Cari

Aktor Utama Pabrik Narkoba di Bogor Masih Buron, Polisi: Sampai Lubang Semut Pun Kami Cari

Megapolitan
Polisi Amankan 8 Orang Terkait Kasus Pembacokan Remaja di Depok, 4 Ditetapkan Tersangka

Polisi Amankan 8 Orang Terkait Kasus Pembacokan Remaja di Depok, 4 Ditetapkan Tersangka

Megapolitan
Bukan Melompat, Disdik DKI Sebut Siswa SMP Jaksel Terpeleset dari Lantai 3

Bukan Melompat, Disdik DKI Sebut Siswa SMP Jaksel Terpeleset dari Lantai 3

Megapolitan
Insiden Siswa SMP Lompat dari Lantai 3, KPAI Minta Disdik DKI Pasang Sarana Keselamatan di Sekolah

Insiden Siswa SMP Lompat dari Lantai 3, KPAI Minta Disdik DKI Pasang Sarana Keselamatan di Sekolah

Megapolitan
3 Saksi Diperiksa Polisi dalam Kasus Dugaan Penistaan Agama yang Jerat Pejabat Kemenhub

3 Saksi Diperiksa Polisi dalam Kasus Dugaan Penistaan Agama yang Jerat Pejabat Kemenhub

Megapolitan
Seorang Pria Tewas Tertabrak Kereta di Matraman

Seorang Pria Tewas Tertabrak Kereta di Matraman

Megapolitan
Disdik DKI Bantah Siswa di Jaksel Lompat dari Lantai 3 Gedung Sekolah karena Dirundung

Disdik DKI Bantah Siswa di Jaksel Lompat dari Lantai 3 Gedung Sekolah karena Dirundung

Megapolitan
BNN Masih Koordinasi dengan Filipina Soal Penjemputan Gembong Narkoba Johan Gregor Hass

BNN Masih Koordinasi dengan Filipina Soal Penjemputan Gembong Narkoba Johan Gregor Hass

Megapolitan
Polisi Minta Keterangan MUI, GBI, dan Kemenag Terkait Kasus Dugaan Penistaan Agama Pendeta Gilbert

Polisi Minta Keterangan MUI, GBI, dan Kemenag Terkait Kasus Dugaan Penistaan Agama Pendeta Gilbert

Megapolitan
Walkot Depok: Bukan Cuma Spanduk Supian Suri yang Kami Copot...

Walkot Depok: Bukan Cuma Spanduk Supian Suri yang Kami Copot...

Megapolitan
Satpol PP Copot Spanduk Supian Suri, Walkot Depok: Demi Allah, Saya Enggak Nyuruh

Satpol PP Copot Spanduk Supian Suri, Walkot Depok: Demi Allah, Saya Enggak Nyuruh

Megapolitan
Polisi Bakal Panggil Indonesia Flying Club untuk Mengetahui Penyebab Jatuhnya Pesawat di BSD

Polisi Bakal Panggil Indonesia Flying Club untuk Mengetahui Penyebab Jatuhnya Pesawat di BSD

Megapolitan
Siswi SLB di Jakbar Dicabuli hingga Hamil, KPAI Siapkan Juru Bahasa Isyarat dan Pendampingan

Siswi SLB di Jakbar Dicabuli hingga Hamil, KPAI Siapkan Juru Bahasa Isyarat dan Pendampingan

Megapolitan
Ada Pembangunan Saluran Penghubung di Jalan Raya Bogor, Rekayasa Lalu Lintas Diterapkan

Ada Pembangunan Saluran Penghubung di Jalan Raya Bogor, Rekayasa Lalu Lintas Diterapkan

Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com