Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Tiket Mudik Kereta Ekonomi untuk 10-11 Juli Sudah Ludes

Kompas.com - 12/04/2015, 14:27 WIB
Aldo Fenalosa

Penulis


JAKARTA, KOMPAS.com - Tiket kereta jarak jauh kelas ekonomi ke sejumlah kota di pulau Jawa untuk pemberangkatan 10 dan 11 Juli 2015 telah habis terjual pada Minggu (12/4/2015) pagi. Padahal, penjualan tiket untuk tanggal tersebut baru dibuka pada Minggu pukul 00.00.

"Kelas ekonomi ya? Untuk pemberangkatan tujuan Jogja, Malang, Surabaya tanggal 11 Juli udah habis, buat tanggal 10 Juli juga habis. Yang masih banyak tersedia tanggal 7 dan 8 Juli," kata salah satu petugas loket di Stasiun Tanah Abang.

Kebanyakan calon penumpang datang langsung ke stasiun untuk mencari tiket kelas ekonomi menjelang Lebaran. Mengetahui tiket pada tanggal tersebut habis, mereka memilih mengubah tanggal mudik.

"Tadinya mau pulang pas H-6 Lebaran. Tapi kereta ekonominya udah penuh tanggal segitu. Saya mau lihat tanggal lain dulu, besok juga ada lagi tiket buat H-5 kata petugasnya," ungkap Listi (33), calon pembeli tiket tujuan Surabaya.

Pantauan Kompas.com Stasiun Tanah Abang, terdapat dua loket yang dibuka untuk melayani puluhan calon pembeli tiket KA lebaran. Agar meminimalisir antrean dan ketersediaan tiket, petugas stasiun juga menyarankan calon pembeli untuk membeli tiket secara online di situs-situs yang bekerja sama dengan KAI.

"Ibu mending beli di Indomaret atau beli online saja biar tidak kehabisan tiket seperti hari ini. Tiket cepat habis soalnya di sini (stasiun) baru mulai dijual jam 7 pagi, sedangkan kalau di Indomaret atau online bisa beli dari tengah malam, jam 12 malam," kata Retna, seorang petugas tikey kepada salah seorang calon pembeli tiket kelas ekonomi.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Ketika Ahok Bicara Solusi Masalah Jakarta hingga Dianggap Sinyal Maju Cagub DKI...

Ketika Ahok Bicara Solusi Masalah Jakarta hingga Dianggap Sinyal Maju Cagub DKI...

Megapolitan
Kelakuan Pria di Tanah Abang, Kerap Makan di Warteg tapi Bayar Sesukanya Berujung Ditangkap Polisi

Kelakuan Pria di Tanah Abang, Kerap Makan di Warteg tapi Bayar Sesukanya Berujung Ditangkap Polisi

Megapolitan
Viral Video Maling Motor Babak Belur Dihajar Massa di Tebet, Polisi Masih Buru Satu Pelaku Lain

Viral Video Maling Motor Babak Belur Dihajar Massa di Tebet, Polisi Masih Buru Satu Pelaku Lain

Megapolitan
Personel Gabungan TNI-Polri-Satpol PP-PPSU Diterjunkan Awasi RTH Tubagus Angke dari Prostitusi

Personel Gabungan TNI-Polri-Satpol PP-PPSU Diterjunkan Awasi RTH Tubagus Angke dari Prostitusi

Megapolitan
Tumpahan Oli di Jalan Juanda Depok Rampung Ditangani, Lalu Lintas Kembali Lancar

Tumpahan Oli di Jalan Juanda Depok Rampung Ditangani, Lalu Lintas Kembali Lancar

Megapolitan
Warga Minta Pemerintah Bina Pelaku Prostitusi di RTH Tubagus Angke

Warga Minta Pemerintah Bina Pelaku Prostitusi di RTH Tubagus Angke

Megapolitan
Jakarta Disebut Jadi Kota Global, Fahira Idris Sebut   Investasi SDM Kunci Utama

Jakarta Disebut Jadi Kota Global, Fahira Idris Sebut Investasi SDM Kunci Utama

Megapolitan
Kilas Balik Benyamin-Pilar di Pilkada Tangsel, Pernah Lawan Keponakan Prabowo dan Anak Wapres, Kini Potensi Hadapi Kotak Kosong

Kilas Balik Benyamin-Pilar di Pilkada Tangsel, Pernah Lawan Keponakan Prabowo dan Anak Wapres, Kini Potensi Hadapi Kotak Kosong

Megapolitan
Jejak Kekerasan di STIP dalam Kurun Waktu 16 Tahun, Luka Lama yang Tak Kunjung Sembuh...

Jejak Kekerasan di STIP dalam Kurun Waktu 16 Tahun, Luka Lama yang Tak Kunjung Sembuh...

Megapolitan
Makan dan Bayar Sesukanya di Warteg Tanah Abang, Pria Ini Beraksi Lebih dari Sekali

Makan dan Bayar Sesukanya di Warteg Tanah Abang, Pria Ini Beraksi Lebih dari Sekali

Megapolitan
Cerita Pelayan Warteg di Tanah Abang Sering Dihampiri Pembeli yang Bayar Sesukanya

Cerita Pelayan Warteg di Tanah Abang Sering Dihampiri Pembeli yang Bayar Sesukanya

Megapolitan
Cegah Praktik Prostitusi, Satpol PP DKI Dirikan Tiga Posko di RTH Tubagus Angke

Cegah Praktik Prostitusi, Satpol PP DKI Dirikan Tiga Posko di RTH Tubagus Angke

Megapolitan
Oli Tumpah Bikin Jalan Juanda Depok Macet Pagi Ini

Oli Tumpah Bikin Jalan Juanda Depok Macet Pagi Ini

Megapolitan
RTH Tubagus Angke Jadi Tempat Prostitusi, Komisi D DPRD DKI: Petugas Tak Boleh Kalah oleh Preman

RTH Tubagus Angke Jadi Tempat Prostitusi, Komisi D DPRD DKI: Petugas Tak Boleh Kalah oleh Preman

Megapolitan
DPRD DKI Minta Warga Ikut Bantu Jaga RTH Tubagus Angke

DPRD DKI Minta Warga Ikut Bantu Jaga RTH Tubagus Angke

Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com