Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Jadwal, Lokasi, dan Syarat Vaksinasi Covid-19 Dosis Booster di Kota Bekasi Hari Ini, Selasa 12 April 2022

Kompas.com - 12/04/2022, 06:33 WIB
Joy Andre,
Kristian Erdianto

Tim Redaksi

BEKASI, KOMPAS.com - Pemerintah terus mengencarkan vaksinasi Covid-19 di sejumlah wilayah. Ajakan agar masyarakat melakukan vaksinasi terus dilakukan.

Terlebih, pemerintah telah memperbolehkan warga untuk mudik ke kampung halaman saat Lebaran mendatang.

Namun,  warga yang hendak mudik diwajibkan sudah menerima vaksinasi Covid-19 dosis ketiga atau booster.

Baca juga: Vaksin Booster di Jabodetabek 13 April 2022

Kini, gerai vaksinasi sudah tersebar di wilayah Kota Bekasi untuk melayani masyarakat yang ingin menerima dosis pertama, kedua, ketiga, dan vaksin untuk anak

Vaksin yang digunakan pun beragam dan tergantung persediaan, mulai dari Sinovac, AstraZeneca, hingga Moderna.

Dengan disebarnya gerai vaksin di beberapa lokasi, hal ini diharapkan dapat mencegah kerumunan dan masyarakat pun dapat memilih  lokasi yang mudah dijangkau dengan cepat dan mudah.

Berikut ini adalah beberapa lokasi gerai vaksin yang dapat dikunjungi di Kota Bekasi pada Selasa, 12 April 2022:

1. Puskesmas Jatibening

• Alamat: Jalan Amarilis, Jatibening, Kecamatan Pondok Gede, Kota Bekasi.

• Jadwal: 08:00 - 12:00 WIB.

• Jenis Vaksin: Covovax dan AstraZeneca (Dosis pertama, dosis kedua). Moderna (dosis booster).

• Persyaratan: Harus dalam keadaan sehat, fotocopy KTP atau KK, nomor handphone. Khusus penerima vaksin dosis booster wajib memiliki e-tiket dari aplikasi PeduliLindungi dan sudah lebih dari 3 bulan setelah vaksin yang kedua.

• Pendaftaran: On the spot.

 

2. Puskesmas Sumur Batu

• Alamat: Jalan Pangkalan II No.4, Sumur Batu, Bantar Gebang, Kota Bekasi.

• Jadwal: 08:00 WIB - 11:00 WIB

• Jenis Vaksin: Sinovac dan AstraZeneca (dosis satu, dan dosis dua). AstraZeneca dan Moderna (dosis booster).

• Persyaratan: Harus dalam keadaan sehat, fotocopy KTP atau KK, membawa alat tulis masing-masing. Khusus penerima vaksin dosis booster, wajib memiliki e-tiket dari aplikasi PeduliLindungi.

• Pendaftaran: On the spot.

 

3. Kelurahan Kaliabang Tengah

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Pembunuh Wanita Dalam Koper Sempat Curi Uang Korban

Pembunuh Wanita Dalam Koper Sempat Curi Uang Korban

Megapolitan
Ketua RW Nonaktif di Kalideres Bantah Gelapkan Dana Kebersihan Warga, Klaim Dibela DPRD

Ketua RW Nonaktif di Kalideres Bantah Gelapkan Dana Kebersihan Warga, Klaim Dibela DPRD

Megapolitan
Menjelang Pendaftaran Cagub Independen, Tim Dharma Pongrekun Konsultasi ke KPU DKI

Menjelang Pendaftaran Cagub Independen, Tim Dharma Pongrekun Konsultasi ke KPU DKI

Megapolitan
DBD Masih Menjadi Ancaman di Jakarta, Jumlah Pasien di RSUD Tamansari Meningkat Setiap Bulan

DBD Masih Menjadi Ancaman di Jakarta, Jumlah Pasien di RSUD Tamansari Meningkat Setiap Bulan

Megapolitan
Tak Hanya Membunuh, Pria yang Buang Mayat Wanita di Dalam Koper Sempat Setubuhi Korban

Tak Hanya Membunuh, Pria yang Buang Mayat Wanita di Dalam Koper Sempat Setubuhi Korban

Megapolitan
Polisi Duga Ada Motif Persoalan Ekonomi dalam Kasus Pembunuhan Wanita di Dalam Koper

Polisi Duga Ada Motif Persoalan Ekonomi dalam Kasus Pembunuhan Wanita di Dalam Koper

Megapolitan
Pria di Pondok Aren yang Gigit Jari Rekannya hingga Putus Jadi Tersangka Penganiayaan

Pria di Pondok Aren yang Gigit Jari Rekannya hingga Putus Jadi Tersangka Penganiayaan

Megapolitan
Dituduh Gelapkan Uang Kebersihan, Ketua RW di Kalideres Dipecat

Dituduh Gelapkan Uang Kebersihan, Ketua RW di Kalideres Dipecat

Megapolitan
Pasien DBD di RSUD Tamansari Terus Meningkat sejak Awal 2024, April Capai 57 Orang

Pasien DBD di RSUD Tamansari Terus Meningkat sejak Awal 2024, April Capai 57 Orang

Megapolitan
Video Viral Keributan di Stasiun Manggarai, Diduga Suporter Sepak Bola

Video Viral Keributan di Stasiun Manggarai, Diduga Suporter Sepak Bola

Megapolitan
Terbakarnya Mobil di Tol Japek Imbas Pecah Ban lalu Ditabrak Pikap

Terbakarnya Mobil di Tol Japek Imbas Pecah Ban lalu Ditabrak Pikap

Megapolitan
Berebut Lahan Parkir, Pria di Pondok Aren Gigit Jari Rekannya hingga Putus

Berebut Lahan Parkir, Pria di Pondok Aren Gigit Jari Rekannya hingga Putus

Megapolitan
DLH DKI Angkut 83 Meter Kubik Sampah dari Pesisir Marunda Kepu

DLH DKI Angkut 83 Meter Kubik Sampah dari Pesisir Marunda Kepu

Megapolitan
Janggal, Brigadir RAT Bunuh Diri Saat Jadi Pengawal Bos Tambang, tapi Atasannya Tak Tahu

Janggal, Brigadir RAT Bunuh Diri Saat Jadi Pengawal Bos Tambang, tapi Atasannya Tak Tahu

Megapolitan
8 Pasien DBD Masih Dirawat di RSUD Tamansari, Mayoritas Anak-anak

8 Pasien DBD Masih Dirawat di RSUD Tamansari, Mayoritas Anak-anak

Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com