Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Hermansyah Diketahui Memiliki Bisnis di Bidang IT

Kompas.com - 12/07/2017, 11:15 WIB
David Oliver Purba

Penulis

JAKARTA, KOMPAS.com - Selain ahli di bidang IT, Hermansyah, korban penyerangan orang tak dikenal di Tol Jagorawi diketahui juga memiliki bisnis di bidang IT. Dalam kegiatannya, Hermansyah telah menjalin kerjasama dengan sejumlah perusahaan operator telekomunikasi seluler ternama di Indonesia.

Hal itu disampaikan rekan Hermansyah yang juga Wali Kota Payakumbuh Riza Fahlepi saat ditemui di RSPAD, tempat Hermansyah di rapat pada Selasa (11/7/2017).

Riza yang sama-sama alumnus Intitut Teknologi Bandung (ITB) mengatakan, Hermansyah memiliki kantor di Apartemen Cotylofy di kawasan Sudirman, Jakarta Pusat.

Riza menyampaikan, jauh sebelum penyerangan itu, dia dan Hermansyah berencana mengembangkan bisnis koperasi berbasis IT di Payakumbuh, Sumatera Barat.

"Kami ingin mengembangkan koperasi berbasis IT. Kami cukup sering berkomunikasi," ujar Riza.

Hingga saat ini Hermansyah masih dirawat di RSPAD Gatot Subroto, Jakarta Pusat. Adapun penyerangan itu terjadi saat Hermansyah dan istrinya Irina melintas di Tol Jagorawi pada, Minggu (9/7/2017).

Baca: Dua Pengeroyok Hermansyah Ditangkap di Depok

Polisi telah menangkap dua pelaku penyerangan Hermansyah di kawasan Sawangan, Depok pada Rabu (12/7/2017) dini hari. Kedua pelaku yang ditangkap masing-masing teridentifikasi bernama Laurens Paliyama (31) dan Edwin Hitipeuw (37).

"Ada dua orang dan ini lagi dibawa ke bandara," kata Kepala Tim Jaguar Polresta Depok Inspektur Satu Winam Agus saat dihubungi sekitar pukul 06.00

Kompas TV Bersenggolan Mobil, Pakar Telematika ITB Dibacok
Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.



Terkini Lainnya

Ketua DTKJ Daftar Cawalkot Tangerang, Janjikan Integrasi Bus Tayo dengan KRL dan Transjakarta

Ketua DTKJ Daftar Cawalkot Tangerang, Janjikan Integrasi Bus Tayo dengan KRL dan Transjakarta

Megapolitan
Kapolri Beri Hadiah Casis Bintara yang Diserang Begal dengan Diterima Jadi Polisi

Kapolri Beri Hadiah Casis Bintara yang Diserang Begal dengan Diterima Jadi Polisi

Megapolitan
Polisi Pastikan Hanya 4 Pelaku Penganiayaan Taruna STIP hingga Tewas

Polisi Pastikan Hanya 4 Pelaku Penganiayaan Taruna STIP hingga Tewas

Megapolitan
Tangisan Ibu Vina Cirebon Saat Bertemu Hotman Paris, Berharap Kasus Pembunuhan Sang Anak Terang Benderang

Tangisan Ibu Vina Cirebon Saat Bertemu Hotman Paris, Berharap Kasus Pembunuhan Sang Anak Terang Benderang

Megapolitan
Wanita Hamil Tewas di Kelapa Gading, Korban Sempat Bersetubuh Sebelum Ditinggal Kekasihnya

Wanita Hamil Tewas di Kelapa Gading, Korban Sempat Bersetubuh Sebelum Ditinggal Kekasihnya

Megapolitan
Dishub Tertibkan 127 Jukir Liar di 66 Lokasi di Jakarta

Dishub Tertibkan 127 Jukir Liar di 66 Lokasi di Jakarta

Megapolitan
4 Pencuri Mobil di Bogor Ditangkap, Salah Satunya Residivis

4 Pencuri Mobil di Bogor Ditangkap, Salah Satunya Residivis

Megapolitan
Hati-hati Beli Mobil Bekas, Ada yang Dipasang GPS dan Digandakan Kuncinya oleh Penjual untuk Dicuri

Hati-hati Beli Mobil Bekas, Ada yang Dipasang GPS dan Digandakan Kuncinya oleh Penjual untuk Dicuri

Megapolitan
Casis Bintara yang Diserang Begal di Kebon Jeruk Diterima Jadi Anggota Polri

Casis Bintara yang Diserang Begal di Kebon Jeruk Diterima Jadi Anggota Polri

Megapolitan
5 Orang Terlibat Kasus Begal Casis Bintara di Jakbar, Ini Peran Masing-masing

5 Orang Terlibat Kasus Begal Casis Bintara di Jakbar, Ini Peran Masing-masing

Megapolitan
Jadi Penadah Pelek Ban Mobil Hasil Curian, Sumihar Terancam 4 Tahun Penjara

Jadi Penadah Pelek Ban Mobil Hasil Curian, Sumihar Terancam 4 Tahun Penjara

Megapolitan
Pencuri Ban Mobil Beraksi di ITC Cempaka Mas dan RSUD Koja, Polisi: Kurang Pengawasan

Pencuri Ban Mobil Beraksi di ITC Cempaka Mas dan RSUD Koja, Polisi: Kurang Pengawasan

Megapolitan
Dibantu Hotman Paris, Keluarga Vina Cirebon Tuntut Keadilan atas Kasus Pembunuhan

Dibantu Hotman Paris, Keluarga Vina Cirebon Tuntut Keadilan atas Kasus Pembunuhan

Megapolitan
Dosen Hukum Ini Bantah Ditunjuk Langsung Anwar Usman sebagai Ahli untuk Lawan MK di PTUN

Dosen Hukum Ini Bantah Ditunjuk Langsung Anwar Usman sebagai Ahli untuk Lawan MK di PTUN

Megapolitan
Pencurian Mobil di Bogor Direncanakan Matang, Pelaku Intai Mobil Korban Selama 2 Bulan

Pencurian Mobil di Bogor Direncanakan Matang, Pelaku Intai Mobil Korban Selama 2 Bulan

Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com