Salin Artikel

Keinginan Sandiaga Membangunkan "Sleeping Giant" Pulau Panjang...

"Hari ini, untuk pertama kalinya, saya juga, menjejakkan kaki di sleeping giant, yaitu raksasa yang masih tertidur sekarang. Karena ini akan menjadi raksasa pariwisata Indonesia," ujar Sandiaga di Pulau Panjang.

Sandiaga mengatakan, pulau tersebut merupakan hub pesawat kecil dengan penumpang 20-30 orang. Namun, tidak pernah dioperasikan karena terbentur masalah lahan.

Sandiaga ingin mengurus masalah legalitas aset tersebut terlebih dahulu. Setelah itu, Pulau Panjang akan direvitalisasi dan hub pesawat akan difungsikan. 

"Kami lihat ini proyek yang bisa menghidupkan pariwisata secara mandiri, nanti kami revitalisasi. Kami harapkan dari sini kami ciptakan 200-2.000 lapangan kerja untuk membangun landing street ini," katanya. 

"Dan ini bisa menjadi hub, nanti kapal-kapal di sini digunakan sebagai feeder ke resort yang ada di sini," tambahnya.

Sandiaga mengatakan, panjang landasan yang ada saat ini 940 kilometer. Jika memungkinkan, dia ingin landasan diperpanjang lagi.

Untuk anggarannya, Sandiaga tidak mau menggunakan APBD. Perusahaan swasta bisa berinvestasi terkait revitalisasi pulau ini.

Bupati Kepulauan Seribu Irmansyah mengatakan, rencana mengaktifkan kembali pulau ini sangat bermanfaat. Lapangan kerja baru akan terbuka sejak tahap revitalisasinya.

Irman membayangkan, nantinya ada lantai kaca yang menghubungkan pulau dengan resort. Wisatawan bisa melihat keindahan bawah laut melalui kaca itu.

"Luar biasa nanti tampaknya," ujar Irman.

https://megapolitan.kompas.com/read/2018/02/27/22121811/keinginan-sandiaga-membangunkan-sleeping-giant-pulau-panjang

Terkini Lainnya

Asal-usul Pesawat Jatuh di BSD, Milik Anggota Indonesia Flying Club yang Ingin Survei Landasan

Asal-usul Pesawat Jatuh di BSD, Milik Anggota Indonesia Flying Club yang Ingin Survei Landasan

Megapolitan
Prakiraan Cuaca Jakarta Hari Ini Selasa 21 Mei 2024 dan Besok: Pagi ini Cerah Berawan

Prakiraan Cuaca Jakarta Hari Ini Selasa 21 Mei 2024 dan Besok: Pagi ini Cerah Berawan

Megapolitan
[POPULER JABODETABEK] Korban Pesawat Jatuh di BSD Sempat Minta Tolong Sebelum Tewas | Kondisi Jasad Korban Pesawat Jatuh di BSD Tidak Utuh

[POPULER JABODETABEK] Korban Pesawat Jatuh di BSD Sempat Minta Tolong Sebelum Tewas | Kondisi Jasad Korban Pesawat Jatuh di BSD Tidak Utuh

Megapolitan
Rute Bus Tingkat Wisata Transjakarta BW2

Rute Bus Tingkat Wisata Transjakarta BW2

Megapolitan
Cara ke Mall Kelapa Gading Naik Kereta dan Transjakarta

Cara ke Mall Kelapa Gading Naik Kereta dan Transjakarta

Megapolitan
Ayah di Jaktim Setubuhi Anak Kandung sejak 2019, Korban Masih di Bawah Umur

Ayah di Jaktim Setubuhi Anak Kandung sejak 2019, Korban Masih di Bawah Umur

Megapolitan
Sempat Tersendat akibat Tumpahan Oli, Lalu Lintas Jalan Raya Bogor Kembali Lancar

Sempat Tersendat akibat Tumpahan Oli, Lalu Lintas Jalan Raya Bogor Kembali Lancar

Megapolitan
Ibu di Jaktim Rekam Putrinya Saat Disetubuhi Pacar, lalu Suruh Aborsi Ketika Hamil

Ibu di Jaktim Rekam Putrinya Saat Disetubuhi Pacar, lalu Suruh Aborsi Ketika Hamil

Megapolitan
Komnas PA Bakal Beri Pendampingan Siswa SMP di Jaksel yang Lompat dari Lantai 3 Gedung Sekolah

Komnas PA Bakal Beri Pendampingan Siswa SMP di Jaksel yang Lompat dari Lantai 3 Gedung Sekolah

Megapolitan
Penanganan Kasus Pemerkosaan Remaja di Tangsel Lambat, Pelaku Dikhawatirkan Ulangi Perbuatan

Penanganan Kasus Pemerkosaan Remaja di Tangsel Lambat, Pelaku Dikhawatirkan Ulangi Perbuatan

Megapolitan
Pendaftaran PPDB Jakarta Dibuka 10 Juni, Ini Jumlah Daya Tampung Siswa Baru SD hingga SMA

Pendaftaran PPDB Jakarta Dibuka 10 Juni, Ini Jumlah Daya Tampung Siswa Baru SD hingga SMA

Megapolitan
Kasus Perundungan Siswi SMP di Bogor, Polisi Upayakan Diversi

Kasus Perundungan Siswi SMP di Bogor, Polisi Upayakan Diversi

Megapolitan
Disdik DKI Akui Kuota Sekolah Negeri di Jakarta Masih Terbatas, Janji Bangun Sekolah Baru

Disdik DKI Akui Kuota Sekolah Negeri di Jakarta Masih Terbatas, Janji Bangun Sekolah Baru

Megapolitan
Polisi Gadungan yang Palak Warga di Jaktim dan Jaksel Positif Sabu

Polisi Gadungan yang Palak Warga di Jaktim dan Jaksel Positif Sabu

Megapolitan
Kondisi Siswa SMP di Jaksel yang Lompat dari Lantai 3 Gedung Sekolah Sudah Bisa Berkomunikasi

Kondisi Siswa SMP di Jaksel yang Lompat dari Lantai 3 Gedung Sekolah Sudah Bisa Berkomunikasi

Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke