Salin Artikel

HUT DKI, Masuk Sejumlah Museum di Jakarta Gratis pada 26 Juni 2018

Gratis masuk museum hanya berlaku satu hari yaitu pada Selasa, 26 Juni 2018.

"Semua museum (di Jakarta) pada tanggal 26 Juni, yang di bawah pengelolaan Pemprov DKI Jakarta itu gratis, dalam rangka HUT Jakarta," kata Kepala Dinas Pariwisata dan Budaya DKI Jakarta Tinia Budiati, saat dihubungi Kompas.com, Minggu (24/6/208).

Kebijakan ini tercatat dalam Surat Edaran Kepala Dinas Pariwisata dan Budaya DKI Jakarta Nomor 29 tahun 2019. Beberapa museum yang berada di bawah pengelolaan Satuan Kerja Perangkat Daerah (SKPD) DKI tersebar di kawasan Kota Tua dan Monumen Nasional.

Di wilayah Jakarta Barat di kawasan Kota Tua meliputi Museum Sejarah Jakarta, Museum Wayang, Museum Seni Rupa dan Keramik, dan Museum Bahari.

Wilayah Jakarta Pusat yakni Museum Tekstil, Museum Joang '45, Museum MH Thamrin, dan Museum Prasasti.

"Dalam rangka HUT Jakarta boleh dong kita kasih kemeriahan untuk masyarakat. Setiap tahun kita melakukan hal seperti itu untuk HUT Jakarta," tambah dia.

Kepala UPT Monas Munjirin mengatakan, pada 26 Juni, Museum Sejarah Nasional yang ada di tugu Monas yang akan digratiskan.

"Untuk yang digratiskan masuk tugu, museum, cawan, ruang proklamasi. Untuk ke puncak ditutup, sehubungan dengan adanya pemeliharaan lift Senin dan Selasa besok," ujar Munjirin.

https://megapolitan.kompas.com/read/2018/06/24/14113371/hut-dki-masuk-sejumlah-museum-di-jakarta-gratis-pada-26-juni-2018

Terkini Lainnya

Polisi Sebut Penjual Video Porno Anak di Telegram Tak Memiliki Kelainan Seksual

Polisi Sebut Penjual Video Porno Anak di Telegram Tak Memiliki Kelainan Seksual

Megapolitan
Air PAM di Koja Sudah Tidak Asin dan Berminyak

Air PAM di Koja Sudah Tidak Asin dan Berminyak

Megapolitan
Umat Lintas Agama Ikut Unjuk Rasa Solidaritas Palestina di Kedubes AS

Umat Lintas Agama Ikut Unjuk Rasa Solidaritas Palestina di Kedubes AS

Megapolitan
Besi Ribar Jatuh ke Rel, MRT Jakarta: Struktur Crane Dibangun Tanpa Koordinasi

Besi Ribar Jatuh ke Rel, MRT Jakarta: Struktur Crane Dibangun Tanpa Koordinasi

Megapolitan
Relawan: Ada 7 Partai yang Mendekati Sudirman Said untuk Maju di Pilkada DKI 2024

Relawan: Ada 7 Partai yang Mendekati Sudirman Said untuk Maju di Pilkada DKI 2024

Megapolitan
Cerita Olivina Dengar Suara Drone Saat Berkomunikasi dengan Temannya di Rafah Palestina

Cerita Olivina Dengar Suara Drone Saat Berkomunikasi dengan Temannya di Rafah Palestina

Megapolitan
Massa Sempat Cekcok dengan Polisi Usai Kibarkan Bendera Palestina di Depan Kedubes AS

Massa Sempat Cekcok dengan Polisi Usai Kibarkan Bendera Palestina di Depan Kedubes AS

Megapolitan
Massa di Depan Kedubes AS Mulai Bubar, Lampu Jalan Padam

Massa di Depan Kedubes AS Mulai Bubar, Lampu Jalan Padam

Megapolitan
Material Besi Jatuh di Stasiun MRT ASEAN dan Blok M, Hutama Karya Gerak Cepat Lakukan Evakuasi

Material Besi Jatuh di Stasiun MRT ASEAN dan Blok M, Hutama Karya Gerak Cepat Lakukan Evakuasi

Megapolitan
DPW PKS Masih Menunggu Keputusan DPP untuk Usung Anies di Pilkada DKI 2024

DPW PKS Masih Menunggu Keputusan DPP untuk Usung Anies di Pilkada DKI 2024

Megapolitan
Angka Kematian Penyakit Jantung di Bogor Meningkat Tiap Tahun

Angka Kematian Penyakit Jantung di Bogor Meningkat Tiap Tahun

Megapolitan
'Jika Kaesang Maju Pilkada Jakarta, Pertama dalam Sejarah Politik Indonesia Ketua Umum Partai Berlaga di Pilkada'

"Jika Kaesang Maju Pilkada Jakarta, Pertama dalam Sejarah Politik Indonesia Ketua Umum Partai Berlaga di Pilkada"

Megapolitan
Relawan Anies Gelar Konsolidasi Usung Sudirman Said di Pilkada Jakarta

Relawan Anies Gelar Konsolidasi Usung Sudirman Said di Pilkada Jakarta

Megapolitan
Partai Garuda Buka Rekrutmen Bakal Calon Kepala Daerah Se-Indonesia

Partai Garuda Buka Rekrutmen Bakal Calon Kepala Daerah Se-Indonesia

Megapolitan
Unjuk Rasa di Depan Kedubes AS, Olivina: Evakuasi Teman Saya di Rafah!

Unjuk Rasa di Depan Kedubes AS, Olivina: Evakuasi Teman Saya di Rafah!

Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke