Salin Artikel

Korsleting AC di Mal Kawasan Pluit, Pengunjung Berhamburan Keluar

Kejadian itu menyebabkan asap menyebar di seluruh area mal.

Informasi keluarnya asap di mal itu viral di media sosial melalui akun Instagram @jktinfo.

Akun tersebut mengunggah sebuah foto yang menunjukkan pengunjung mal berhamburan keluar saat asap mulai terlihat.

"Minggu, 9 September | para pengunjung dan karyawan mall di #pluit berhamburan keluar karena adanya asap," tulis keterangan unggahan tersebut.

Ia mengatakan, korsleting menyebabkan percikan api lalu asap masuk melalui cerobong sehingga asapnya menyebar ke seluruh area mal. Kondisi itu membuat pengunjung panik.

"Bukan kebakaran, jadi ada korsleting AC di basement. Cuma bisa ditangani oleh petugas di sana, langsung dipadamkan. Mereka juga langsung menghubungi kita secepatnya," ujar Satriadi saat dikonfirmasi, Minggu malam.

"Kita langsung cek lokasi, anggota melihat memang ada hawa panas di situ. Cuma memang saat kita sampai, semua pengunjung sudah pada keluar dari area mal itu," kata dia.

Menurut dia, informasi itu pertama kali diterima pukul 16.31 WIB. Satu unit mobil pemadam kebakaran langsung diterjunkan ke lokasi.

"Saat petugas kita sampai, sumber apinya sudah padam. Tapi suhu ruangan memang masih panas. Kita lakukan proses pendinginan dan selesai pukul 18.30 WIB," kata dia.


https://megapolitan.kompas.com/read/2018/09/09/21502131/korsleting-ac-di-mal-kawasan-pluit-pengunjung-berhamburan-keluar

Terkini Lainnya

Sesuai Namanya sebagai Seni Jalanan, Grafiti Selalu Ada di Tembok Publik

Sesuai Namanya sebagai Seni Jalanan, Grafiti Selalu Ada di Tembok Publik

Megapolitan
Panik Saat Kebakaran di Revo Town Bekasi, Satu Orang Lompat dari Lantai Dua

Panik Saat Kebakaran di Revo Town Bekasi, Satu Orang Lompat dari Lantai Dua

Megapolitan
4 Lantai Revo Town Bekasi Hangus Terbakar

4 Lantai Revo Town Bekasi Hangus Terbakar

Megapolitan
Revo Town Bekasi Kebakaran, Api Berasal dari Kompor Portabel Rumah Makan

Revo Town Bekasi Kebakaran, Api Berasal dari Kompor Portabel Rumah Makan

Megapolitan
Jalan Jenderal Sudirman Depan GBK Steril Jelang Jakarta Marathon

Jalan Jenderal Sudirman Depan GBK Steril Jelang Jakarta Marathon

Megapolitan
Rusunawa Marunda Dijarah, Ahok: Ini Mengulangi Kejadian Dulu

Rusunawa Marunda Dijarah, Ahok: Ini Mengulangi Kejadian Dulu

Megapolitan
Ahok Sudah Berubah, Masih Membara, tapi Sulit Maju di Pilkada Jakarta

Ahok Sudah Berubah, Masih Membara, tapi Sulit Maju di Pilkada Jakarta

Megapolitan
Ditanya Soal Kaesang Bakal Maju Pilkada Jakarta, Ahok: Enggak Ada Etika Saya Nilai Seseorang

Ditanya Soal Kaesang Bakal Maju Pilkada Jakarta, Ahok: Enggak Ada Etika Saya Nilai Seseorang

Megapolitan
Bukan Lagi Ibu Kota, Jakarta Diharapkan Bisa Terus Lestarikan Destinasi Pariwisata

Bukan Lagi Ibu Kota, Jakarta Diharapkan Bisa Terus Lestarikan Destinasi Pariwisata

Megapolitan
Prakiraan Cuaca Jakarta Hari Ini, 23 Juni 2024 dan Besok: Tengah Malam Cerah Berawan

Prakiraan Cuaca Jakarta Hari Ini, 23 Juni 2024 dan Besok: Tengah Malam Cerah Berawan

Megapolitan
Ada Jakarta Marathon, Sepanjang Ruas Jalan Jenderal Sudirman Ditutup hingga Pukul 12.00 WIB

Ada Jakarta Marathon, Sepanjang Ruas Jalan Jenderal Sudirman Ditutup hingga Pukul 12.00 WIB

Megapolitan
Ahok Sentil Kualitas ASN: Kalau Bapaknya Enggak Beres, Anaknya 'Ngikut'

Ahok Sentil Kualitas ASN: Kalau Bapaknya Enggak Beres, Anaknya "Ngikut"

Megapolitan
Perayaan HUT Jakarta di Monas Bak Magnet Bagi Ribuan Warga

Perayaan HUT Jakarta di Monas Bak Magnet Bagi Ribuan Warga

Megapolitan
Ada Kebakaran di Revo Town, Stasiun LRT Bekasi Barat Tetap Layani Penumpang

Ada Kebakaran di Revo Town, Stasiun LRT Bekasi Barat Tetap Layani Penumpang

Megapolitan
HUT Jakarta, Warga Asyik Goyang Diiringi Orkes Dangdut di Monas

HUT Jakarta, Warga Asyik Goyang Diiringi Orkes Dangdut di Monas

Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke