Salin Artikel

Sempat Diguyur Hujan, Puluhan Ribu Warga Padati Ancol Saat Libur Natal

Aldhita Prayudi selaku Departemet Head of Marketing Taman Impian Jaya Ancol mengatakan, data terakhir yang mereka terima pada pukul 15.00 WIB tadi mencatat 60.000 pengunjung telah hadir di kawasan wisata tersebut.

"Hujan tentunya cukup mengganggu operasional, tapi malah hujan memberi berkah. Jadi pengunjung kita berbondong-bondong masih masuk ke dalam Ancol walaupun (sempat) hujan deras," ucap Aldhita kepada Kompas.com di lokasi, Rabu (25/12/2019).

Aldhita mengatakan, momentum libur Natal ini agaknya tidak mau disia-siakan warga yang ingin menikmati kawasan wisata mereka.

Ditambah lagi dengan konten yang akan mereka tampilkan di Ancol malam ini, yakni penampilan musik dari Naura dan Anneth

Berdasarkan pantauan Kompas.com di pintu Barat Taman oian Jaya Ancol, pengunjung tampak terus menerus datang baik menggunakan transportasi umum, maupun kendaraan pribadi.

Kawasan-kawasan pinggir pantai Ancol tampak dipadati warga dengan berbagai aktivitas. Ada yang bermain air dan pasir pantai, piknik bersama keluarga, hingga berswafoto di titik-titik instagramable yang ada di Ancol.

Namun, di pintu masuk kawasan rekreasi seperti Dufan, Seaworld, Atlantis dan lain-lain tak begitu banyak antrean yang terlihat, mengingat lokasi tersebut akan segera tutup.

Aldhita menambahkan pihaknya optimistis hingga pukul 20.00 WIB nanti pengunjung akan terus bertambah.

"Kami prediksikan akan bertambah masih sampai jam 20.00 WIB. Jadi kami berharap bertampah sampai 90.000-100.000 pengunjung," ujar Aldhita.

https://megapolitan.kompas.com/read/2019/12/25/18203811/sempat-diguyur-hujan-puluhan-ribu-warga-padati-ancol-saat-libur-natal

Terkini Lainnya

Penampakan Rumah TKP Penusukan Seorang Ibu oleh Remaja Mabuk di Bogor, Sepi dan Tak Ada Garis Polisi

Penampakan Rumah TKP Penusukan Seorang Ibu oleh Remaja Mabuk di Bogor, Sepi dan Tak Ada Garis Polisi

Megapolitan
Anggap Pendaftaran Cagub Independen DKI Formalitas, Dharma Pongrekun: Mustahil Kumpulkan 618.000 Pendukung

Anggap Pendaftaran Cagub Independen DKI Formalitas, Dharma Pongrekun: Mustahil Kumpulkan 618.000 Pendukung

Megapolitan
Resahnya Arya Naik JakLingko, Dapat Sopir Ugal-ugalan yang Tengah Diteror 'Debt Collector'

Resahnya Arya Naik JakLingko, Dapat Sopir Ugal-ugalan yang Tengah Diteror "Debt Collector"

Megapolitan
3 Jenazah Korban Kebakaran Kapal di Muara Baru Diketahui Identitasnya

3 Jenazah Korban Kebakaran Kapal di Muara Baru Diketahui Identitasnya

Megapolitan
Asrama Haji Embarkasi Jakarta-Bekasi Tambah Fasilitas 'One Stop Service' untuk Calon Jemaah

Asrama Haji Embarkasi Jakarta-Bekasi Tambah Fasilitas "One Stop Service" untuk Calon Jemaah

Megapolitan
Polisi Sebut STIP Terbuka dalam Penyidikan Kasus Tewasnya Taruna yang Dianiaya Senior

Polisi Sebut STIP Terbuka dalam Penyidikan Kasus Tewasnya Taruna yang Dianiaya Senior

Megapolitan
Maling Motor di Tebet Sempat Masuk ICU gara-gara Dikeroyok Warga

Maling Motor di Tebet Sempat Masuk ICU gara-gara Dikeroyok Warga

Megapolitan
“Kalau Bung Anies Berniat Maju Pilkada DKI Lewat PDI-P, Silakan Daftar'

“Kalau Bung Anies Berniat Maju Pilkada DKI Lewat PDI-P, Silakan Daftar"

Megapolitan
Jelang Pilkada 2024, Satpol PP DKI Minta Parpol Izin Saat Pasang Alat Peraga Kampanye

Jelang Pilkada 2024, Satpol PP DKI Minta Parpol Izin Saat Pasang Alat Peraga Kampanye

Megapolitan
Asrama Haji Embarkasi Jakarta-Bekasi Kebut Persiapan, Prioritaskan Jemaah Lansia

Asrama Haji Embarkasi Jakarta-Bekasi Kebut Persiapan, Prioritaskan Jemaah Lansia

Megapolitan
Tepergok Hendak Curi Motor, Maling di Koja 'Video Call' Ibunya Saat Diciduk Warga

Tepergok Hendak Curi Motor, Maling di Koja "Video Call" Ibunya Saat Diciduk Warga

Megapolitan
Kronologi Remaja Tikam Seorang Ibu di Bogor, Berawal dari Mabuk dan Panik

Kronologi Remaja Tikam Seorang Ibu di Bogor, Berawal dari Mabuk dan Panik

Megapolitan
Maju Pilkada DKI Jalur Independen, Dharma Pongrekun: Mau Selamatkan Rakyat

Maju Pilkada DKI Jalur Independen, Dharma Pongrekun: Mau Selamatkan Rakyat

Megapolitan
Dishub DKI Minta Warga Laporkan ke Aplikasi JAKI jika Temukan Jukir Liar di Minimarket

Dishub DKI Minta Warga Laporkan ke Aplikasi JAKI jika Temukan Jukir Liar di Minimarket

Megapolitan
Buntut Penganiayaan Taruna STIP, Desakan Moratorium hingga Penutupan Sekolah Menguat

Buntut Penganiayaan Taruna STIP, Desakan Moratorium hingga Penutupan Sekolah Menguat

Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke