Salin Artikel

Ridwan Kamil: Warga Terdampak Banjir Pasti Stres, Saya Doakan Diberi Kesabaran

"Warga terdampak pasti stres dan saya doakan diberikan kesabaran lebih luas lagi," kata Emil, saat mengunjungi Posko Penanggulangan Bencana Bojong Kulur Kabupaten Bogor, Kamis (2/1/2020).

Emil memastikan bentuk bantuan yang dibutuhkan warga terdampak akan tersalurkan dengan tepat dan waktu yang cepat.

Pemerintah juga akan terus mengirimkan bantuan ke daerah yang terdampak.

Emil tidak ingin membicarakan solusi banjir untuk sementara waktu.

Pasalnya, masalah banjir harus dibicarakan dengan kepala dingin.

"kita fokus hari ini tanggap darurat, nanti urusan berbicara tentang solusi saya kita tidak di momen sekarang. Itu butuh waktu secara keilmuan secara tenang. Untuk membahas hal-hal yang generik," jelas dia.

Emil juga meminta agar semua pihak bisa menahan diri dari statement saling menyalahkan.

Bencana tersebut, kata dia, murni kehendak alam dengan menumpahkan curah hujan yang tinggi hingga terjadi banjir.

"Saya cenderung ingin cari solusi aja, walaupun tidak ada jaminan. Namanya urusan alam ini jangan takabur, kita merasa udah yakin, intinya kita udah berusaha ikhtiar," kata dia.

Diketahui Emil juga sempat mengunjungi Kota Bekasi sebelum tiba di Posko Penanggulangan Bencana Bojong Kulur Kabupaten Bogor.

Emil mengatakan, Pemprov Jabar akan menyalurkan bantuan yang diambil dari dana darurat milik APDB Provinsi Jabar.

"Ada dana darurat disediakan bisa diakses untuk hal-hal seperti ini. Memang dianggarkan untuk hal seperti ini," kata dia

https://megapolitan.kompas.com/read/2020/01/02/15283741/ridwan-kamil-warga-terdampak-banjir-pasti-stres-saya-doakan-diberi

Terkini Lainnya

Pembunuh Perempuan Dalam Koper Tak Melawan Saat Ditangkap Polisi di Palembang

Pembunuh Perempuan Dalam Koper Tak Melawan Saat Ditangkap Polisi di Palembang

Megapolitan
Said Iqbal Minta Prabowo Hapus UU Cipta Kerja Klaster Ketenagakerjaan

Said Iqbal Minta Prabowo Hapus UU Cipta Kerja Klaster Ketenagakerjaan

Megapolitan
Pembunuh Wanita Dalam Koper Sempat Ajak Korban Masuk ke Kamar Hotel di Bandung

Pembunuh Wanita Dalam Koper Sempat Ajak Korban Masuk ke Kamar Hotel di Bandung

Megapolitan
Said Iqbal: Upah Buruh di Jakarta yang Ideal Rp 7 Juta Per Bulan

Said Iqbal: Upah Buruh di Jakarta yang Ideal Rp 7 Juta Per Bulan

Megapolitan
Ikut Demo May Day 2024, Buruh Wanita Rela Panas-panasan demi Memperjuangkan Upah yang Layak

Ikut Demo May Day 2024, Buruh Wanita Rela Panas-panasan demi Memperjuangkan Upah yang Layak

Megapolitan
Dua Orang Terluka Imbas Kecelakaan di Tol Jakarta-Cikampek

Dua Orang Terluka Imbas Kecelakaan di Tol Jakarta-Cikampek

Megapolitan
Korban Kedua yang Tenggelam di Sungai Ciliwung Ditemukan Tewas 1,2 Kilometer dari Lokasi Kejadian

Korban Kedua yang Tenggelam di Sungai Ciliwung Ditemukan Tewas 1,2 Kilometer dari Lokasi Kejadian

Megapolitan
Rayakan 'May Day Fiesta', Massa Buruh Mulai Padati Stadion Madya GBK

Rayakan "May Day Fiesta", Massa Buruh Mulai Padati Stadion Madya GBK

Megapolitan
Fahira Idris: Gerakan Buruh Terdepan dalam Perjuangkan Isu Lintas Sektoral

Fahira Idris: Gerakan Buruh Terdepan dalam Perjuangkan Isu Lintas Sektoral

Megapolitan
Polisi Tangkap Pembunuh Wanita Dalam Koper di Bekasi

Polisi Tangkap Pembunuh Wanita Dalam Koper di Bekasi

Megapolitan
Hadiri 'May Day Fiesta', Massa Buruh Mulai Bergerak Menuju GBK

Hadiri "May Day Fiesta", Massa Buruh Mulai Bergerak Menuju GBK

Megapolitan
Pakai Caping Saat Aksi 'May Day', Pedemo: Buruh seperti Petani, Semua Pasti Butuh Kami...

Pakai Caping Saat Aksi "May Day", Pedemo: Buruh seperti Petani, Semua Pasti Butuh Kami...

Megapolitan
Penyebab Mobil Terbakar di Tol Japek: Pecah Ban lalu Ditabrak Pikap

Penyebab Mobil Terbakar di Tol Japek: Pecah Ban lalu Ditabrak Pikap

Megapolitan
Massa Buruh Nyalakan 'Flare' dan Kibarkan Bendera di Monas

Massa Buruh Nyalakan "Flare" dan Kibarkan Bendera di Monas

Megapolitan
Ribuan Buruh Ikut Aksi 'May Day', Jalanan Jadi 'Lautan' Oranye

Ribuan Buruh Ikut Aksi "May Day", Jalanan Jadi "Lautan" Oranye

Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke