Salin Artikel

Banyak Ranjau Paku di Jalan RE Martadinata, Warga: Tiap Pagi Ada yang Menebar

JAKARTA, KOMPAS.com - Ratusan ranjau paku ditemukan di kawasan Jalan RE Martadinata, Pademangan, Jakarta Utara, dekat Jembatan Goyang. Para pengendara motor diminta berhati-hati ketika melintas di daerah tersebut.

Menurut Sukiman, salah seorang warga, setiap pagi selalu ada penebar ranjau paku di kawasan itu untuk menjebak para pengendara.

"Tiap pagi rata-rata ada yang nebar paku di sini. Mungkin bocornya enggak langsung di sini, agak jauh mungkin baru kerasa bocor," kata Sukiman, di lokasi, Kamis (14/4/2022).

Sukiman khawatir para pengendara motor yang melintas terkena ranjau. Ia merasa kasihan ketika melihat pengendara yang harus mendorong motor karena ban bocor terkena paku.

Lantas, Sukiman dan beberapa warga lainnya pun turun tangan bersama petugas Penanganan Prasarana dan Sarana Umum (PPSU) membersihkan ranjau paku.

"Masalahnya ini kena orang yang lalu lintas mondar-mandir (bannya) bisa bocor. Kasihan," kata dia.

Sementara itu, petugas PPSU Kelurahan Ancol, Bambang Sugiarto mengatakan, hampir setiap hari di lokasi itu ditemukan banyak ranjau paku.

"Di sini bukan banyak lagi, malah sering. Setiap hari malah, jadi karena sudah keseringan, kami sudah terbiasa," kata dia.

Menurut Bambang, persoalan ranjau paku ini sudah sering dilaporkan. Namun, dia tidak mengetahui bagaimana tindak lanjut atas laporan-laporan tersebut.

Apalagi, ranjau paku masih sering ditemukan setiap pagi.

Dalam kegiatan tersebut, warga dan petugas PPSU membersihkan paku di area jalan. Mereka menggunakan magnet agar dapat menyisir ranjau dengan mudah. Ratusan paku pun berhasil ditemukan dari kegiatan pembersihan ini.

https://megapolitan.kompas.com/read/2022/04/14/12523651/banyak-ranjau-paku-di-jalan-re-martadinata-warga-tiap-pagi-ada-yang

Terkini Lainnya

Pria yang Meninggal di Gubuk Wilayah Lenteng Agung adalah Pemulung

Pria yang Meninggal di Gubuk Wilayah Lenteng Agung adalah Pemulung

Megapolitan
Mayat Pria Ditemukan di Gubuk Wilayah Lenteng Agung, Diduga Meninggal karena Sakit

Mayat Pria Ditemukan di Gubuk Wilayah Lenteng Agung, Diduga Meninggal karena Sakit

Megapolitan
Tawuran Warga Pecah di Kampung Bahari, Polisi Periksa Penggunaan Pistol dan Sajam

Tawuran Warga Pecah di Kampung Bahari, Polisi Periksa Penggunaan Pistol dan Sajam

Megapolitan
Solusi Heru Budi Hilangkan Prostitusi di RTH Tubagus Angke: Bikin 'Jogging Track'

Solusi Heru Budi Hilangkan Prostitusi di RTH Tubagus Angke: Bikin "Jogging Track"

Megapolitan
Buka Pendaftaran, KPU DKI Jakarta Butuh 801 Petugas PPS untuk Pilkada 2024

Buka Pendaftaran, KPU DKI Jakarta Butuh 801 Petugas PPS untuk Pilkada 2024

Megapolitan
KPU DKI Jakarta Buka Pendaftaran Anggota PPS untuk Pilkada 2024

KPU DKI Jakarta Buka Pendaftaran Anggota PPS untuk Pilkada 2024

Megapolitan
Bantu Buang Mayat Wanita Dalam Koper, Aditya Tak Bisa Tolak Permintaan Sang Kakak

Bantu Buang Mayat Wanita Dalam Koper, Aditya Tak Bisa Tolak Permintaan Sang Kakak

Megapolitan
Pemkot Depok Bakal Bangun Turap untuk Atasi Banjir Berbulan-bulan di Permukiman

Pemkot Depok Bakal Bangun Turap untuk Atasi Banjir Berbulan-bulan di Permukiman

Megapolitan
Duduk Perkara Pria Gigit Jari Satpam Gereja sampai Putus, Berawal Pelaku Kesal dengan Teman Korban

Duduk Perkara Pria Gigit Jari Satpam Gereja sampai Putus, Berawal Pelaku Kesal dengan Teman Korban

Megapolitan
15 Pasien DBD Dirawat di RSUD Tamansari, Mayoritas Anak-anak

15 Pasien DBD Dirawat di RSUD Tamansari, Mayoritas Anak-anak

Megapolitan
Bantu Buang Mayat, Adik Pembunuh Wanita Dalam Koper Juga Jadi Tersangka

Bantu Buang Mayat, Adik Pembunuh Wanita Dalam Koper Juga Jadi Tersangka

Megapolitan
Banjir Berbulan-bulan di Permukiman Depok, Pemkot Bakal Keruk Sampah yang Tersumbat

Banjir Berbulan-bulan di Permukiman Depok, Pemkot Bakal Keruk Sampah yang Tersumbat

Megapolitan
Motif Pembunuhan Wanita Dalam Koper Terungkap, Korban Ternyata Minta Dinikahi

Motif Pembunuhan Wanita Dalam Koper Terungkap, Korban Ternyata Minta Dinikahi

Megapolitan
Tak Cuma di Medsos, DJ East Blake Juga Sebar Video Mesum Mantan Kekasih ke Teman dan Keluarganya

Tak Cuma di Medsos, DJ East Blake Juga Sebar Video Mesum Mantan Kekasih ke Teman dan Keluarganya

Megapolitan
Heru Budi Usul Bangun 'Jogging Track' di RTH Tubagus Angke yang Diduga Jadi Tempat Prostitusi

Heru Budi Usul Bangun "Jogging Track" di RTH Tubagus Angke yang Diduga Jadi Tempat Prostitusi

Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke