Salin Artikel

Pilih Mudik Sepekan Sebelum Lebaran, Warga: Harga Tiket Bus Lebih Murah

Harga tiket bus yang dibeli Joko sekitar Rp 420.000-an.

"Normalnya Rp 300.000-an, tapi keberangkatan dekat Idul Fitri sudah masuk kisaran harga Rp 600.000-Rp 700.000, jadi ini lebih murah," tutur dia di Terminal Pulo Gebang, Kamis (13/4/2023).

Joko bercerita, awalnya ia hendak membeli tiket bus bulan lalu. Namun, saat itu ia gagal memesan tiket secara online.

Joko akhirnya berhasil membeli tiket bus lain beberapa pekan lalu.

"Enggak muncul pilihan bus di aplikasi untuk tanggal sekarang. Bisa jadi sebulan lalu udah dipesan semua tiket keberangkatan hari ini, jadinya beli tiket bus armada lain," ucap Joko.

Sebelum memutuskan membeli tiket bus beberapa pekan lalu, Joko membandingkan harga tiket transportasi umum.

Ia mengungkapkan, sebenarnya bus bukan transportasi pilihan utamanya untuk mudik.

Ada tiga jenis transportasi yang Joko bandingkan harga tiketnya, yakni pesawat, kereta api, dan bus.

"Harga paling mahal itu pesawat, mencapai Rp 1,2 jutaan," kata Joko.

Sementara itu, harga tiket kereta api dan bus tidak terpaut jauh. Akan tetapi, jika dibandingkan dengan fasilitas yang ditawarkan, mudik dengan bus tampak lebih nyaman.

"Lebih enak bus karena kursinya lebih empuk dan dapat makan juga. Fasilitas lebih bagus di bus, makanya akhirnya milih naik bus," jelas Joko.

"Awalnya emang enggak diniatin naik bus, tapi pilih-pilih aja mana yang cocok," imbuh dia.

https://megapolitan.kompas.com/read/2023/04/14/09215151/pilih-mudik-sepekan-sebelum-lebaran-warga-harga-tiket-bus-lebih-murah

Terkini Lainnya

Bisa Usung Calon Sendiri, PKS Belum Tentukan Jagoan untuk Pilkada Bogor 2024

Bisa Usung Calon Sendiri, PKS Belum Tentukan Jagoan untuk Pilkada Bogor 2024

Megapolitan
Sisa Banjir Sabtu Sore, Sampah Masih Berserakan di Jalan Margonda Depok

Sisa Banjir Sabtu Sore, Sampah Masih Berserakan di Jalan Margonda Depok

Megapolitan
Warga Ajak 'Selfie' Polisi Berkuda dan Polisi Satwa di CFD

Warga Ajak "Selfie" Polisi Berkuda dan Polisi Satwa di CFD

Megapolitan
Sambut HUT Ke-542 Bogor, Ratusan Orang Ikut Lomba Lari Lintasi Sawah dan Gunung

Sambut HUT Ke-542 Bogor, Ratusan Orang Ikut Lomba Lari Lintasi Sawah dan Gunung

Megapolitan
Penyalur Jadi Tersangka karena Palsukan Usia ART yang Lompat dari Rumah Majikan di Tangerang

Penyalur Jadi Tersangka karena Palsukan Usia ART yang Lompat dari Rumah Majikan di Tangerang

Megapolitan
Antusiasme Warga Berbondong-bondong Padati Balai Kota Menyambut Helaran Hari Jadi Bogor Ke-542

Antusiasme Warga Berbondong-bondong Padati Balai Kota Menyambut Helaran Hari Jadi Bogor Ke-542

Megapolitan
Dishub Kota Bogor Lakukan Pengalihan Arus Lalin Saat Helaran Hari Jadi Bogor Ke-542 Hari Ini

Dishub Kota Bogor Lakukan Pengalihan Arus Lalin Saat Helaran Hari Jadi Bogor Ke-542 Hari Ini

Megapolitan
Mau Datang ke Helaran Hari Jadi Bogor Ke-542, Cek di Sini 8 Kantong Parkirnya

Mau Datang ke Helaran Hari Jadi Bogor Ke-542, Cek di Sini 8 Kantong Parkirnya

Megapolitan
Kuasa Hukum dan Keluarga Pegi Kecewa Tak Diundang Polisi ke Pra-rekonstruksi

Kuasa Hukum dan Keluarga Pegi Kecewa Tak Diundang Polisi ke Pra-rekonstruksi

Megapolitan
Kuasa Hukum Bantah Pegi Pakai Nama Samaran “Robi’ dan “Perong”

Kuasa Hukum Bantah Pegi Pakai Nama Samaran “Robi’ dan “Perong”

Megapolitan
Kaesang Pangarep dan Istrinya ke Tangerang, Nonton 'Baku Hantam Championship'

Kaesang Pangarep dan Istrinya ke Tangerang, Nonton "Baku Hantam Championship"

Megapolitan
Diisukan Bakal Dipindah ke Nusakambangan, Pegi Perong Tiap Malam Menangis

Diisukan Bakal Dipindah ke Nusakambangan, Pegi Perong Tiap Malam Menangis

Megapolitan
Juru Parkir Liar di JIS Bikin Resah Masyarakat, Polisi Siap Menindak

Juru Parkir Liar di JIS Bikin Resah Masyarakat, Polisi Siap Menindak

Megapolitan
Pegi Perong Bakal Ajukan Praperadilan Atas Penetapannya sebagai Tersangka di Kasus Vina Cirebon

Pegi Perong Bakal Ajukan Praperadilan Atas Penetapannya sebagai Tersangka di Kasus Vina Cirebon

Megapolitan
Viral Tukang Ayam Goreng di Jakbar Diperas dengan Modus Tukar Uang Receh, Polisi Cek TKP

Viral Tukang Ayam Goreng di Jakbar Diperas dengan Modus Tukar Uang Receh, Polisi Cek TKP

Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke