Salin Artikel

Lokasi Vaksin Booster di Jakarta dan Bogor Tanggal 11-17 September 2023

KOMPAS.com - Meski pandemi Covid-19 telah berakhir namun pemberian vaksinasi masih terus dilakukan khususnya untuk dosis booster.

Vaksin Covid-19 saat ini masih gratis. Namun begitu, nantinya direncanakan Vaksin Covid-19 menjadi berbayar meski belum diketahui kapan itu berlaku.

Dari keterangan sejumlah sosial media yang dimiliki puskesmas dan rumah sakit, stok vaksin booster kedua tersedia untuk masyarakat yang belum atau sudah memiliki tiket vaksin booster kedua di Satu Sehat. Namun memang di sejumlah daerah stok vaksin saat ini sedang habis.

Untuk mengetahui informasi ketersediaan vaksin maka bisa cek berkala lewat JAKI dan media sosial setiap fasilitas kesehatan.

Adapun berikut ini beberapa lokasi vaksin booster yang sudah tersedia di Jakarta dan Bogor tanggal 11-17 September 2023. Namun jadwal ini bisa berubah karena mengikuti ketersediaan stok vaksin di tempat.

Bogor

Puskesmas Mekarwangi

  • Jadwal: Setiap Senin pukul 09.00-12.00 WIB
  • Jenis vaksin: Inavac
  • Pendaftaran: On the spot

Puskesmas Pasir Mulya

  • Jadwal: Setiap Selasa pukul 09.00-12.00 WIB
  • Jenis vaksin: Inavac
  • Pendaftaran: On the spot

Puskesmas Bondongan

  • Jadwal: Setiap Rabu pukul 09.00-12.00 WIB
  • Jenis vaksin: Inavac
  • Pendaftaran: On the spot

Puskesmas Warung Jambu

  • Jadwal: Setiap Kamis pukul 09.00-12.00 WIB
  • Jenis vaksin: Inavac
  • Pendaftaran: On the spot

Puskesmas Bogor Timur

  • Jadwal: Setiap Jumat pukul 09.00-12.00 WIB
  • Jenis vaksin: Inavac
  • Pendaftaran: On the spot

Puskesmas Merdeka

  • Jadwal: Setiap Sabtu pukul 09.00-12.00 WIB
  • Jenis vaksin: Inavac
  • Pendaftaran: On the spot

https://megapolitan.kompas.com/read/2023/09/11/11000041/lokasi-vaksin-booster-di-jakarta-dan-bogor-tanggal-11-17-september-2023

Terkini Lainnya

Sesuai Namanya sebagai Seni Jalanan, Grafiti Selalu Ada di Tembok Publik

Sesuai Namanya sebagai Seni Jalanan, Grafiti Selalu Ada di Tembok Publik

Megapolitan
Panik Saat Kebakaran di Revo Town Bekasi, Satu Orang Lompat dari Lantai Dua

Panik Saat Kebakaran di Revo Town Bekasi, Satu Orang Lompat dari Lantai Dua

Megapolitan
4 Lantai Revo Town Bekasi Hangus Terbakar

4 Lantai Revo Town Bekasi Hangus Terbakar

Megapolitan
Revo Town Bekasi Kebakaran, Api Berasal dari Kompor Portabel Rumah Makan

Revo Town Bekasi Kebakaran, Api Berasal dari Kompor Portabel Rumah Makan

Megapolitan
Jalan Jenderal Sudirman Depan GBK Steril Jelang Jakarta Marathon

Jalan Jenderal Sudirman Depan GBK Steril Jelang Jakarta Marathon

Megapolitan
Rusunawa Marunda Dijarah, Ahok: Ini Mengulangi Kejadian Dulu

Rusunawa Marunda Dijarah, Ahok: Ini Mengulangi Kejadian Dulu

Megapolitan
Ahok Sudah Berubah, Masih Membara, tapi Sulit Maju di Pilkada Jakarta

Ahok Sudah Berubah, Masih Membara, tapi Sulit Maju di Pilkada Jakarta

Megapolitan
Ditanya Soal Kaesang Bakal Maju Pilkada Jakarta, Ahok: Enggak Ada Etika Saya Nilai Seseorang

Ditanya Soal Kaesang Bakal Maju Pilkada Jakarta, Ahok: Enggak Ada Etika Saya Nilai Seseorang

Megapolitan
Bukan Lagi Ibu Kota, Jakarta Diharapkan Bisa Terus Lestarikan Destinasi Pariwisata

Bukan Lagi Ibu Kota, Jakarta Diharapkan Bisa Terus Lestarikan Destinasi Pariwisata

Megapolitan
Prakiraan Cuaca Jakarta Hari Ini, 23 Juni 2024 dan Besok: Tengah Malam Cerah Berawan

Prakiraan Cuaca Jakarta Hari Ini, 23 Juni 2024 dan Besok: Tengah Malam Cerah Berawan

Megapolitan
Ada Jakarta Marathon, Sepanjang Ruas Jalan Jenderal Sudirman Ditutup hingga Pukul 12.00 WIB

Ada Jakarta Marathon, Sepanjang Ruas Jalan Jenderal Sudirman Ditutup hingga Pukul 12.00 WIB

Megapolitan
Ahok Sentil Kualitas ASN: Kalau Bapaknya Enggak Beres, Anaknya 'Ngikut'

Ahok Sentil Kualitas ASN: Kalau Bapaknya Enggak Beres, Anaknya "Ngikut"

Megapolitan
Perayaan HUT Jakarta di Monas Bak Magnet Bagi Ribuan Warga

Perayaan HUT Jakarta di Monas Bak Magnet Bagi Ribuan Warga

Megapolitan
Ada Kebakaran di Revo Town, Stasiun LRT Bekasi Barat Tetap Layani Penumpang

Ada Kebakaran di Revo Town, Stasiun LRT Bekasi Barat Tetap Layani Penumpang

Megapolitan
HUT Jakarta, Warga Asyik Goyang Diiringi Orkes Dangdut di Monas

HUT Jakarta, Warga Asyik Goyang Diiringi Orkes Dangdut di Monas

Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke