Salin Artikel

Dishub DKI Akan Derek Kendaraan yang Parkir Sembarangan Saat Malam Tahun Baru di Sudirman-Thamrin

Kepala Dishub DKI Jakarta Syafrin Liputo menjelaskan, pihaknya sudah menyiapkan sejumlah mobil derek untuk dikerahkan pada malam pergantian tahun.

“Kami siapkan 25 unit derek yang akan standby di sepanjang Jalan Sudirman-Thamrin,” ujar Syafrin kepada wartawan di Balai Kota DKI Jakarta, Kamis (28/12/2023).

Mobil derek itu nantinya akan langsung menindak kendaraan yang kedapatan parkir sembarangan.

Karena itu, Syafrin mengimbau masyarakat yang hendak merayakan Tahun Baru 2024 di Jalan Sudirman-Thamrin tak parkir sembarangan.

Selain itu, mobil derek juga dikerahkan untuk memastikan sepanjang Jalan Sudirman-Thamrin steril selama malam pergantian tahun.

Dengan begitu, kendaraan untuk keperluan evakuasi dapat mudah melintas ketika ada kondisi gawat darurat.

“Karena kami harapkan pada saat keadaan darurat, perlu dilakukan evakuasi, kendaraan evakuasi bisa melintas dengan mudah untuk membantu masyarakat,” tutur Syafrin.

Diberitakan sebelumnya, Pemerintah Provinsi (Pemprov) DKI Jakarta telah menyiapkan 11 panggung festival malam Tahun Baru 2024 di sepanjang Jalan Sudirman-Jalan MH Thamrin, sejak Minggu (31/12/2023).

Sejumlah panggung itu tersebar di Jalan Sudirman dan Jalan Thamrin.

“Nanti akan ada panggung pembukaan yang namanya Jakarta Karnaval. Tema kita tahun ini, Jakarnaval," ujar Kepala Dinas Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Disparekraf) DKI Jakarta Andhika Permata, Jumat (22/12/2023).

Andhika mengatakan, setiap panggung akan menampilkan beragam acara. Salah satunya acara musik dari berbagai genre.

Setiap panggung karnaval yang bertema "Malam Muda Mudi" ini akan diisi oleh figur publik ternama.

"Ada siapa saja artisnya? Tadi sudah tampak itu saya sampaikan ada Cakra Khan, Titiek Puspa, ada Wulan KDI, Nabila runner-up Indonesian Idol. Semua akan ada di sana," kata Andhika.

Berikut ini lokasi 11 panggung Festival Malam Tahun Baru 2024 di Jalan Sudirman-Thamrin:

  1. Panggung Gemilang Silang Monas
  2. Panggung Jakarnaval di Pintu Barat Daya Monas
  3. Panggung Jakarnaval di depan Bank Indonesia
  4. Panggung Sarinah
  5. Panggung Utama di Bundaran HI
  6. Panggung Sinergi BUMD di Panggung Dean UOB
  7. Panggung ORIX
  8. Panggung Sekitar Mid Plaza
  9. Panggung Depan Mori Tower
  10. Panggung Pintu 7 Senayan
  11. Panggung di dekat FX

https://megapolitan.kompas.com/read/2023/12/28/17255501/dishub-dki-akan-derek-kendaraan-yang-parkir-sembarangan-saat-malam-tahun

Terkini Lainnya

Unjuk Rasa Solidaritas Palestina di Kedubes AS, Massa Serukan Pembebasan Perempuan

Unjuk Rasa Solidaritas Palestina di Kedubes AS, Massa Serukan Pembebasan Perempuan

Megapolitan
8 Mobil Mewah Disita Polisi Terkait Kasus Pelat Palsu DPR, Ada Tesla, Lexus, dan Mercy

8 Mobil Mewah Disita Polisi Terkait Kasus Pelat Palsu DPR, Ada Tesla, Lexus, dan Mercy

Megapolitan
[POPULER JABODETABEK] Ketua RW di Cilincing Usir Paksa 'Debt Collector' yang Mangkal di Wilayahnya | Cerita Penumpang MRT Saat Detik-detik Besi Ribar Jatuh ke Lintasan Kereta

[POPULER JABODETABEK] Ketua RW di Cilincing Usir Paksa "Debt Collector" yang Mangkal di Wilayahnya | Cerita Penumpang MRT Saat Detik-detik Besi Ribar Jatuh ke Lintasan Kereta

Megapolitan
Polisi Tangkap 6 Orang Terkait Penggunaan Pelat Palsu DPR, Salah Satunya Pengacara

Polisi Tangkap 6 Orang Terkait Penggunaan Pelat Palsu DPR, Salah Satunya Pengacara

Megapolitan
Prakiraan Cuaca Jakarta Hari Ini Sabtu 1 Juni 2024, dan Besok : Tengah Malam Ini Cerah Berawan

Prakiraan Cuaca Jakarta Hari Ini Sabtu 1 Juni 2024, dan Besok : Tengah Malam Ini Cerah Berawan

Megapolitan
Polisi Sebut Penjual Video Porno Anak di Telegram Tak Memiliki Kelainan Seksual

Polisi Sebut Penjual Video Porno Anak di Telegram Tak Memiliki Kelainan Seksual

Megapolitan
Air PAM di Koja Sudah Tidak Asin dan Berminyak

Air PAM di Koja Sudah Tidak Asin dan Berminyak

Megapolitan
Umat Lintas Agama Ikut Unjuk Rasa Solidaritas Palestina di Kedubes AS

Umat Lintas Agama Ikut Unjuk Rasa Solidaritas Palestina di Kedubes AS

Megapolitan
Besi Ribar Jatuh ke Rel, MRT Jakarta: Struktur Crane Dibangun Tanpa Koordinasi

Besi Ribar Jatuh ke Rel, MRT Jakarta: Struktur Crane Dibangun Tanpa Koordinasi

Megapolitan
Relawan: Ada 7 Partai yang Mendekati Sudirman Said untuk Maju di Pilkada DKI 2024

Relawan: Ada 7 Partai yang Mendekati Sudirman Said untuk Maju di Pilkada DKI 2024

Megapolitan
Cerita Olivina Dengar Suara Drone Saat Berkomunikasi dengan Temannya di Rafah Palestina

Cerita Olivina Dengar Suara Drone Saat Berkomunikasi dengan Temannya di Rafah Palestina

Megapolitan
Massa Sempat Cekcok dengan Polisi Usai Kibarkan Bendera Palestina di Depan Kedubes AS

Massa Sempat Cekcok dengan Polisi Usai Kibarkan Bendera Palestina di Depan Kedubes AS

Megapolitan
Massa di Depan Kedubes AS Mulai Bubar, Lampu Jalan Padam

Massa di Depan Kedubes AS Mulai Bubar, Lampu Jalan Padam

Megapolitan
Material Besi Jatuh di Stasiun MRT ASEAN dan Blok M, Hutama Karya Gerak Cepat Lakukan Evakuasi

Material Besi Jatuh di Stasiun MRT ASEAN dan Blok M, Hutama Karya Gerak Cepat Lakukan Evakuasi

Megapolitan
DPW PKS Masih Menunggu Keputusan DPP untuk Usung Anies di Pilkada DKI 2024

DPW PKS Masih Menunggu Keputusan DPP untuk Usung Anies di Pilkada DKI 2024

Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke