Salin Artikel

Antisipasi Tawuran, Sasana Ayuba Gelar "Tiba-tiba Boxing"

JAKARTA, KOMPAS.com - Klub olahraga tinju Sasama Ayuba di Warakas, Tanjung Priok, Jakarta Utara menggelar turnamen "Tiba-tiba Boxing Vol.2" sebagai ajang untuk mengantisipasi tawuran.

Turnamen tersebut diadakan di Camp Ayuba, Warakas, Sabtu (24/2/2024) lalu.

"Kebetulan dua minggu lalu, juga kita buat acara 'Tiba-tiba Boxing Vol.2' di Camp Ayuba," ucap Riki Aditya, atlet sekaligus pelatih tinju di Ayuba Camp, saat diwawancarai Kompas.com, Selasa (2/3/2024).

Adu jotos di ring tinju tersebut digelar sebagai upaya mengatasi tawuran remaja sekaligus menyediakan kegiatan olahraga positif untuk warga Jakarta Utara.

"Untuk mengantisipasi tawuran, dan ada kegiatan olahraga positif juga buat warga Jakut, khususnya Priok," sambungnya.

Meski begitu, remaja dari luar Jakarta juga bisa ikut bertanding dalam acara ini.

"Namun, tidak hanya Jakarta aja, ada juga yang dari Depok, Bogor dan sekitarnya yang ikut bertanding," kata Riki.

Sebagaimana diketahui, maraknya kasus tawuran di DKI Jakarta masih menjadi persoalan serius.

Tak terkecuali remaja di kawasan Tanjung Priok yang kerap bertarung di jalan.

Bahkan, tak sedikit pula remaja yang membawa senjata tajam (sajam) saat tawuran. Banyak kasus tawuran yang akhirnya membuat para remaja kehilangan nyawanya.

Oleh sebab itu, Sasana Ayuba sebagai klub tinju terus berusaha menjadi wadah para pemuda di DKI Jakarta dan sekitarnya untuk mengembangkan bakat di bidang olahraga dan bertarung lewat jalur positif.

https://megapolitan.kompas.com/read/2024/03/06/11061041/antisipasi-tawuran-sasana-ayuba-gelar-tiba-tiba-boxing

Terkini Lainnya

Geramnya Ketua RW di Cilincing, Usir Paksa Debt Collector yang Berkali-kali 'Mangkal' di Wilayahnya

Geramnya Ketua RW di Cilincing, Usir Paksa Debt Collector yang Berkali-kali "Mangkal" di Wilayahnya

Megapolitan
Mulai 1 Juni 2024, Ada Ketentuan Baru Pembatalan Tiket Kereta Api

Mulai 1 Juni 2024, Ada Ketentuan Baru Pembatalan Tiket Kereta Api

Megapolitan
Pilkada Jakarta 2024: Menguji Eksistensi Masyarakat Jaringan

Pilkada Jakarta 2024: Menguji Eksistensi Masyarakat Jaringan

Megapolitan
Jalur, Kuota, dan Syarat PPDB SMA, SMK, dan SLB Kota Bogor 2024

Jalur, Kuota, dan Syarat PPDB SMA, SMK, dan SLB Kota Bogor 2024

Megapolitan
Daftar Lokasi SIM Keliling di Jakarta 1 Juni 2024

Daftar Lokasi SIM Keliling di Jakarta 1 Juni 2024

Megapolitan
Nama Kaesang dan Anies di Bursa Pilkada Jakarta, Prediksi Pertarungan Sengit bak Pilpres 2024

Nama Kaesang dan Anies di Bursa Pilkada Jakarta, Prediksi Pertarungan Sengit bak Pilpres 2024

Megapolitan
6 Orang Ditangkap Terkait Kasus Pelat Palsu DPR, Polisi Ungkap Peran Masing-masing

6 Orang Ditangkap Terkait Kasus Pelat Palsu DPR, Polisi Ungkap Peran Masing-masing

Megapolitan
Unjuk Rasa Solidaritas Palestina di Kedubes AS, Massa Serukan Pembebasan Perempuan

Unjuk Rasa Solidaritas Palestina di Kedubes AS, Massa Serukan Pembebasan Perempuan

Megapolitan
8 Mobil Mewah Disita Polisi Terkait Kasus Pelat Palsu DPR, Ada Tesla, Lexus, dan Mercy

8 Mobil Mewah Disita Polisi Terkait Kasus Pelat Palsu DPR, Ada Tesla, Lexus, dan Mercy

Megapolitan
[POPULER JABODETABEK] Ketua RW di Cilincing Usir Paksa 'Debt Collector' yang Mangkal di Wilayahnya | Cerita Penumpang MRT Saat Detik-detik Besi Ribar Jatuh ke Lintasan Kereta

[POPULER JABODETABEK] Ketua RW di Cilincing Usir Paksa "Debt Collector" yang Mangkal di Wilayahnya | Cerita Penumpang MRT Saat Detik-detik Besi Ribar Jatuh ke Lintasan Kereta

Megapolitan
Polisi Tangkap 6 Orang Terkait Penggunaan Pelat Palsu DPR, Salah Satunya Pengacara

Polisi Tangkap 6 Orang Terkait Penggunaan Pelat Palsu DPR, Salah Satunya Pengacara

Megapolitan
Prakiraan Cuaca Jakarta Hari Ini Sabtu 1 Juni 2024, dan Besok : Tengah Malam Ini Cerah Berawan

Prakiraan Cuaca Jakarta Hari Ini Sabtu 1 Juni 2024, dan Besok : Tengah Malam Ini Cerah Berawan

Megapolitan
Polisi Sebut Penjual Video Porno Anak di Telegram Tak Memiliki Kelainan Seksual

Polisi Sebut Penjual Video Porno Anak di Telegram Tak Memiliki Kelainan Seksual

Megapolitan
Air PAM di Koja Sudah Tidak Asin dan Berminyak

Air PAM di Koja Sudah Tidak Asin dan Berminyak

Megapolitan
Umat Lintas Agama Ikut Unjuk Rasa Solidaritas Palestina di Kedubes AS

Umat Lintas Agama Ikut Unjuk Rasa Solidaritas Palestina di Kedubes AS

Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke