Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Pelapis Dinding Dapur dan Kamar Mandi

Kompas.com - 02/02/2009, 13:06 WIB

DAPUR dan kamar mandi adalah dua area, di mana orang jarang sekali mengaplikasikan wallcover. Cipratan air, minyak, dan kotoran adalah ancaman bagi wallcover. Terlalu sering terkena berbagai cipratan tersebut tentu akan merusak wallcover. Mau tidak mau harus merogoh kocek lagi untuk menggantinya.

Sepertinya anggapan demikian sudah harus ditinggalkan. Wallcover tidak lagi identik dengan wallpaper yang berbahan kertas. Kini tersedia wallcover dengan berbagai material. Khusus untuk menjaganya dari cipratan air atau kotoran, tersedia pula wallcover berlapis vinyl atau plastik.

Selain lebih tahan terhadap cipratan air dan kelembaban, wallcover juga mudah dibersihkan. Jika tak sengaja terkena cipratan minyak atau kotoran, cukup ambil kain lap lembab kemudian bersihkan.

Itulah sebabnya, wallcover berlapis vinyl atau plastik cocok diaplikasikan di dapur dan area kering kamar mandi. Jadi, tak perlu ragu lagi untuk memberikan corak dan motif menarik wallcover di dapur dan kamar mandi.


Anissa

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com