Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

"Padusan" dan Biduanita Dangdut

Kompas.com - 14/07/2014, 14:41 WIB

"Sukoco saja lah, lebih enak, lebih nyaman," kata saya

"Pisangan saja, ndak kalah nyaman kok, lebih ramai, ceweknya pasti lebih banyak," kata Sastro (nama saya samarkan), salah satu kawan saya yang terkenal paling demen renang di Pisangan.

"Kalau terlalu ramai, malah ndak enak Tro."

"Renang kalau ndak ramai itu rasanya hampa Gus, lagipula kan harga tiket Pisangan lebih murah, cuma tiga ribu, kalau di Sukoco kan lima ribu."

"Halah, ngaku saja anak tentara Tro, tiketnya bisa dapat dua ribu, bilang saja anaknya Letnan Paimo, toh nanti petugas tiketnya ndak bakalan ngecek."

"Memangnya ada anak tentara yang potongannya seperti kamu ini Gus, wajah lempeng kok ngaku anak tentara, tentara apa? tentara kagol?"

"Lambemu, Tro!"

Biduanita Dangdut

Perdebatan antara saya dan Sastro ini biasanya berlangsung alot. Kami berdua masing-masing berusaha mempertahankan argumen kami. Biasanya kami baru berhenti berdebat saat kawan-kawan lain menentukan mau milih kolam renang yang mana, tapi tentunya setelah mempertimbangkan argumen kami berdua.

"Pokoknya Pisangan!! Di Pisangan ada ndangdut-nya, di Sukoco tidak, kapan lagi bisa Padusan sambil joget diiringi dengan suara seksi biduannya," Kata Sastro dengan kengototan yang semakin menjadi.

"Padusan itu kan pembersihan diri, masak membersihkan diri sambil lihat penyanyi dangdut yang nanti pasti bakal pakai pakaian seksi," saya masih kukuh mempertahankan pendapat saya, kendatipun dengan argumen yang semakin ngawur.

"Kalau niatnya mau membersihkan diri, ya ndak usah ke kolam renang, kolam renang itu kan banyak cewek pakai pakaian terbuka, sama saja, banyak maksiatnya," kata Sastro.

Sampai di titik ini, saya mulai kalah, saya mulai terpojok. Argumen Sastro kali ini benar-benar tak dapat dijatuhkan.

"Gini Gus, Padusan itu kan pembersihan diri, jadi itu beban mental untuk diri kita sendiri. Nah, kalau kita renang di Pisangan, secara tidak langsung kita membantu Sang Biduan Dangdut memenuhi beban mentalnya. Asal kamu tahu, biduan dangdut itu punya tiga beban mental. Pertama, ia bertanggung jawab kepada pengelola kolam renang untuk meramaikan kolam renangnya. Kedua, ia bertanggung jawab kepada pimpinan orkes untuk untuk memberikan goyangan terbaiknya. Dan ketiga, ia punya tanggung jawab kepada pengunjung kolam renang untuk menghiburnya. Jadi jelas, kita harus ikut membantu Sang Biduan menunaikan kewajibannya Gus." urai Sastro

"Lambemu Tro... Ya sudah, kita ke Pisangan saja...," saya akhirnya mengalah.

Halaman:
Baca tentang
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Akibat Bakar Pakaian Istrinya, AS Ditetapkan Jadi Tersangka Kasus Kebakaran di Jalan Semeru Raya

Akibat Bakar Pakaian Istrinya, AS Ditetapkan Jadi Tersangka Kasus Kebakaran di Jalan Semeru Raya

Megapolitan
Bocah yang Jatuh dari Lantai 8 Rusunawa di Cakung Sebelumnya Pamit Mau Mengaji

Bocah yang Jatuh dari Lantai 8 Rusunawa di Cakung Sebelumnya Pamit Mau Mengaji

Megapolitan
Dugaan Pungli Oknum Ormas di Samping RPTRA Kalijodo, Minta Pengendara Motor dan Mobil Bayar untuk Melintas

Dugaan Pungli Oknum Ormas di Samping RPTRA Kalijodo, Minta Pengendara Motor dan Mobil Bayar untuk Melintas

Megapolitan
Imam Budi Hartono Besuk Korban Kecelakaan Bus SMK Lingga Kencana, Berdoa dan Beri Santunan

Imam Budi Hartono Besuk Korban Kecelakaan Bus SMK Lingga Kencana, Berdoa dan Beri Santunan

Megapolitan
Tangkap Paman dan Kakek, Kini Polisi Periksa Nenek Berkait Pencabulan 2 Cucunya di Depok

Tangkap Paman dan Kakek, Kini Polisi Periksa Nenek Berkait Pencabulan 2 Cucunya di Depok

Megapolitan
Kakak Korban Kecelakaan SMK Lingga Kencana Depok: Terima Kasih kepada Pihak yang Bantu Pengobatan Suci

Kakak Korban Kecelakaan SMK Lingga Kencana Depok: Terima Kasih kepada Pihak yang Bantu Pengobatan Suci

Megapolitan
Bocah 6 Tahun Tewas Terjatuh dari Lantai 8 Rusunawa di Cakung

Bocah 6 Tahun Tewas Terjatuh dari Lantai 8 Rusunawa di Cakung

Megapolitan
Korban Kecelakaan Bus SMK Lingga Kencana Masih Terbaring di RS UI, Kondisi Sempat Turun Drastis

Korban Kecelakaan Bus SMK Lingga Kencana Masih Terbaring di RS UI, Kondisi Sempat Turun Drastis

Megapolitan
Ban Pecah, Mobil Muatan Sembako Kecelakaan di Tol Cijago

Ban Pecah, Mobil Muatan Sembako Kecelakaan di Tol Cijago

Megapolitan
6 Pemuda Ditangkap Saat Hendak Tawuran di Bogor, Polisi Sita Golok dan Celurit

6 Pemuda Ditangkap Saat Hendak Tawuran di Bogor, Polisi Sita Golok dan Celurit

Megapolitan
Dishub Jakpus Dalami Kasus 2 Bus Wisata Diketok Tarif Parkir Rp 300.000 di Istiqlal

Dishub Jakpus Dalami Kasus 2 Bus Wisata Diketok Tarif Parkir Rp 300.000 di Istiqlal

Megapolitan
Dishub Klaim Langsung Lerai dan Usir Jukir Liar yang Palak Rombongan Bus Wisata di Masjid Istiqlal

Dishub Klaim Langsung Lerai dan Usir Jukir Liar yang Palak Rombongan Bus Wisata di Masjid Istiqlal

Megapolitan
Pemuda yang Sekap dan Aniaya Kekasihnya di Pondok Aren Positif Sabu

Pemuda yang Sekap dan Aniaya Kekasihnya di Pondok Aren Positif Sabu

Megapolitan
Dishub Jaksel Jaring 112 Jukir Liar yang Mangkal di Minimarket

Dishub Jaksel Jaring 112 Jukir Liar yang Mangkal di Minimarket

Megapolitan
Petinggi Demokrat Unggah Foto 'Jansen untuk Jakarta', Jansen: Saya Realistis

Petinggi Demokrat Unggah Foto "Jansen untuk Jakarta", Jansen: Saya Realistis

Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com