Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

[UPDATE] 23 Jalan di Jakarta Barat yang Masih Terendam pada Selasa Pagi

Kompas.com - 22/09/2020, 07:47 WIB
Ryana Aryadita Umasugi,
Sabrina Asril

Tim Redaksi

JAKARTA, KOMPAS.com - Sebanyak 23 ruas jalan di DKI Jakarta masih terendam pasca-hujan dengan intensitas sedang hingga tinggi mengguyur Jakarta pada Senin (21/9/2020) malam.

Berdasarkan data dari Pusat Data dan Informasi (Pusdatin) Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) DKI Jakarta, semua jalan yang terendam berada di wilayah Jakarta Barat hingga Selasa (22/9/2020) pagi.

Kepala Pusdatin BPBD DKI Jakarta M Insaf mengatakan, hanya jalan di wilayah Jakarta Barat yang masih terendam. Sementara di wilayah kota lain sudah surut.

Baca juga: 22 RT di Kembangan, Jakarta Barat, Masih Terendam Banjir Selasa Pagi Ini

"Iya itu update jam 6 dan hasil koordinasi dengan wilayah," kata Insaf dalam pesan singkatnya kepada Kompas.com, Selasa.

Berikut rincian 23 jalan yang masih terendam banjir:

Jakarta Barat

1. Jalan Taman Katalia Selatan, RT 003 RW 011, Kelurahan Kota Bambu Utara, Palmerah. Ketingggian air 15 cm

2. Jalan Anggrek, RT 005 RW 002, Kelurahan Kelapa Dua, Kebon Jeruk. Ketingggian air 20 sampai dengan 30 cm

3. Jalan Latumenten 3 Barat No.41 F, RT 010 RW 004, Jelambar, Grogol petamburan. Ketingggian air 10 cm

4. Jalan Sanggrahan, Kelurahan Kembangan Selatan, Kembangan. Ketingggian air 15 cm

5. Jalan H. Sarimun, Kelurahan Kembangan Selatan, Kembangan. Ketingggian air 30 cm

6. Jalan Dharma Wanita IV, RT 011 RW 002, Kelurahan Rawa Buaya, Cengkareng. Ketingggian air 10 cm

7. Jalan H. Djairi RT 013 RW 002, Kelurahan Rawa Buaya, Cengkareng. Ketingggian air 10 cm

8. Jalan Cempaka Raya RT 007 RW 011, Kelurahan Rawa Buaya, Cengkareng. Ketingggian air 10 cm

9. Jalan Nusa Indah RT 005 RW 012, Kelurahan Rawa Buaya, Cengkareng. Ketingggian air 10 cm

10. Jalan Taruna Indah, Kelurahan Rawa Buaya, Cengkareng. Ketingggian air 15 cm

Halaman Berikutnya
Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Polisi Bantah Senior Penganiaya Taruna STIP hingga Tewas adalah Anak Pejabat

Polisi Bantah Senior Penganiaya Taruna STIP hingga Tewas adalah Anak Pejabat

Megapolitan
Prakiraan Cuaca Jakarta 9 Mei 2024 dan Besok: Tengah Malam ini Cerah Berawan

Prakiraan Cuaca Jakarta 9 Mei 2024 dan Besok: Tengah Malam ini Cerah Berawan

Megapolitan
[POPULER JABODETABEK] Cerita Eks Taruna STIP soal Lika-liku Perpeloncoan oleh Senior | Junior di STIP Disebut Wajib Panggil Senior dengan Sebutan “Nior”

[POPULER JABODETABEK] Cerita Eks Taruna STIP soal Lika-liku Perpeloncoan oleh Senior | Junior di STIP Disebut Wajib Panggil Senior dengan Sebutan “Nior”

Megapolitan
Rute Transjakarta 10A Rusun Marunda-Tanjung Priok

Rute Transjakarta 10A Rusun Marunda-Tanjung Priok

Megapolitan
Rute KA Cikuray, Tarif dan Jadwalnya 2024

Rute KA Cikuray, Tarif dan Jadwalnya 2024

Megapolitan
Bantah Pernyataan Ketua STIP soal Tak Ada Lagi Perpeloncoan, Alumni: Masih Ada, tapi pada Enggak Berani Berkoar

Bantah Pernyataan Ketua STIP soal Tak Ada Lagi Perpeloncoan, Alumni: Masih Ada, tapi pada Enggak Berani Berkoar

Megapolitan
Remaja Tusuk Seorang Ibu di Bogor Hingga Pisau Patah

Remaja Tusuk Seorang Ibu di Bogor Hingga Pisau Patah

Megapolitan
Jukir Liar Minimarket Ikhlas “Digusur” Asal Pemerintah Beri Pekerjaan Baru

Jukir Liar Minimarket Ikhlas “Digusur” Asal Pemerintah Beri Pekerjaan Baru

Megapolitan
Warga Bekasi Tewas Tertabrak Kereta di Kemayoran karena Terobos Palang Pelintasan

Warga Bekasi Tewas Tertabrak Kereta di Kemayoran karena Terobos Palang Pelintasan

Megapolitan
Manjakan Lansia, Asrama Haji Embarkasi Jakarta-Bekasi Tak Lagi Pakai Tempat Tidur Tingkat

Manjakan Lansia, Asrama Haji Embarkasi Jakarta-Bekasi Tak Lagi Pakai Tempat Tidur Tingkat

Megapolitan
KAI Commuter: Perjalanan Commuter Line Rangkasbitung-Tanah Abang Picu Pertumbuhan Ekonomi Lokal

KAI Commuter: Perjalanan Commuter Line Rangkasbitung-Tanah Abang Picu Pertumbuhan Ekonomi Lokal

Megapolitan
Tiga Jenazah ABK Kapal yang Terbakar di Muara Baru Telah Dijemput Keluarga

Tiga Jenazah ABK Kapal yang Terbakar di Muara Baru Telah Dijemput Keluarga

Megapolitan
Gangguan Jiwa Berat, Ibu yang Bunuh Anak Kandung di Bekasi Sempat Dirawat di RSJ

Gangguan Jiwa Berat, Ibu yang Bunuh Anak Kandung di Bekasi Sempat Dirawat di RSJ

Megapolitan
Jika Profesinya Dihilangkan, Jukir Liar Minimarket: Rawan Maling Motor dan Copet!

Jika Profesinya Dihilangkan, Jukir Liar Minimarket: Rawan Maling Motor dan Copet!

Megapolitan
Polisi: Ibu yang Bunuh Anak Kandung di Bekasi Alami Gangguan Kejiwaan Berat

Polisi: Ibu yang Bunuh Anak Kandung di Bekasi Alami Gangguan Kejiwaan Berat

Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com