Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Rute Kereta Argo Bromo Anggrek dan Jadwal Terbarunya 2023

Kompas.com - 05/05/2023, 03:00 WIB
Tari Oktaviani

Penulis

Sumber KAI

KOMPAS.com - Kereta Argo Bromo Anggrek merupakan kereta tujuan Surabaya yang berangkat dari Stasiun Gambir, Jakarta. Rute ini mengalami perubahan jadwal dan tarifnya mulai 1 Juni 2023.

Kereta Argo Bromo Anggrek terdiri dari kereta jenis eksekutif yang terdiri dari sub kelas. Harga tiap sub kelas bisa berbeda karena tergantung dari posisi strategis tempat duduk penumpang. Paling tinggi ada sub kelas luxury sleeper.

Kereta jenis eksekutif memiliki kursi yang dapat diputar dan direbahkan. Anda bisa memesan tiketnya melalui online di situs resmi PT KAI. 

Rute Kereta Argo Bromo Anggrek

Gambir - Cirebon - Pekalongan - Semarang Tawang - Bojonegoro - Pasar Turi Surabaya.

Harga Tiket Argo Bromo Anggrek

  • Eksekutif (J): Rp 565.000
  • Eksekutif (I): Rp 600.000
  • Ekskutif (H): Rp 705.000
  • Eksekutif (A): Rp 735.000
  • Eksekutif (AA): Rp 765.000

Jadwal Kereta Argo Bromo Anggrek

KA Argo Bromo Anggrek (2) Jakarta-Surabaya

Stasiun Kedatangan Keberangkatan
Gambir   08.20
Cirebon 10.43 10.46
Pekalongan 12.05 12.07
Semarang Tawang 13.09 13.12
Bojonegoro 15.09 15.11
Pasar Turi Surabaya 16.25  

KA Argo Bromo Anggrek (4) Jakarta-Surabaya

Stasiun Kedatangan Keberangkatan
Gambir   20.30
Cirebon 22.53 22.56
Pekalongan 00.15 00.17
Semarang Tawang 01.19 01.22
Bojonegoro 03.19 03.21
Pasar Turi Surabaya 04.35  

KA Argo Bromo Anggrek (1) Surabaya-Jakarta

Stasiun Kedatangan Keberangkatan
Pasar Turi Surabaya   09.10
Bojonegoro 10.19 10.21
Semarang Tawang 12.14 12.17
Pekalongan 13.20 13.22
Cirebon 14.42 14.45
Gambir 17.15  

KA Argo Bromo Anggrek (3) Surabaya-Jakarta

Stasiun Kedatangan Keberangkatan
Pasar Turi Surabaya   21.15
Bojonegoro 22.24 22.26
Semarang Tawang 00.19 00.22
Pekalongan 01.25 01.27
Cirebon 02.47 02.50
Gambir 05.20  
Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Terungkap, Jasad Pria Dalam Sarung di Pamulang Ternyata Pemilik Warung Kelontong

Terungkap, Jasad Pria Dalam Sarung di Pamulang Ternyata Pemilik Warung Kelontong

Megapolitan
Kronologi Tukang Tambal Ban di Jalan MT Haryono Digeruduk Ojol

Kronologi Tukang Tambal Ban di Jalan MT Haryono Digeruduk Ojol

Megapolitan
Pemkot Depok Akan Evaluasi Seluruh Kegiatan di Luar Sekolah Imbas Kecelakaan Bus SMK Lingga Kencana

Pemkot Depok Akan Evaluasi Seluruh Kegiatan di Luar Sekolah Imbas Kecelakaan Bus SMK Lingga Kencana

Megapolitan
Namanya Masuk Bursa Cagub DKI, Heru Budi: Biar Alam Semesta yang Jawab

Namanya Masuk Bursa Cagub DKI, Heru Budi: Biar Alam Semesta yang Jawab

Megapolitan
Polisi Usul Kantong Parkir Depan Masjid Istiqlal Dilegalkan Saat Acara Keagamaan

Polisi Usul Kantong Parkir Depan Masjid Istiqlal Dilegalkan Saat Acara Keagamaan

Megapolitan
Kepsek SMK Lingga Kencana: Kami Pernah Pakai Bus Trans Putra Fajar Tahun Lalu dan Hasilnya Memuaskan

Kepsek SMK Lingga Kencana: Kami Pernah Pakai Bus Trans Putra Fajar Tahun Lalu dan Hasilnya Memuaskan

Megapolitan
Polisi Terima Laporan Komunitas Tuli Berkait Konten Komika Gerall yang Diduga Rendahkan Bahasa Isyarat

Polisi Terima Laporan Komunitas Tuli Berkait Konten Komika Gerall yang Diduga Rendahkan Bahasa Isyarat

Megapolitan
Soal Tepati Janji Beri Pekerjaan ke Jukir, Heru Budi: Nanti Dipikirkan

Soal Tepati Janji Beri Pekerjaan ke Jukir, Heru Budi: Nanti Dipikirkan

Megapolitan
Polisi Selidiki Pihak yang Bekingi Parkir Liar di Depan Masjid Istiqlal

Polisi Selidiki Pihak yang Bekingi Parkir Liar di Depan Masjid Istiqlal

Megapolitan
Bawaslu Kirim Surat ke Heru Budi, Ingatkan untuk Tak Rotasi Pejabat DKI Jelang Pilkada 2024

Bawaslu Kirim Surat ke Heru Budi, Ingatkan untuk Tak Rotasi Pejabat DKI Jelang Pilkada 2024

Megapolitan
Polisi Tangkap 2 Pengoplos Elpiji 3 Kg ke Tabung 12 Kg di Bogor

Polisi Tangkap 2 Pengoplos Elpiji 3 Kg ke Tabung 12 Kg di Bogor

Megapolitan
Polisi Tindak Pungli di Depan Masjid Istiqlal, Salah Satu Pelaku Positif Sabu

Polisi Tindak Pungli di Depan Masjid Istiqlal, Salah Satu Pelaku Positif Sabu

Megapolitan
Minta Dishub Tertibkan Parkir Liar di Jakarta, Heru Budi: Harus Manusiawi

Minta Dishub Tertibkan Parkir Liar di Jakarta, Heru Budi: Harus Manusiawi

Megapolitan
Keluarga Korban Kecelakaan Bus Pariwisata SMK Lingga Kencana Terima Santunan Rp 60 Juta

Keluarga Korban Kecelakaan Bus Pariwisata SMK Lingga Kencana Terima Santunan Rp 60 Juta

Megapolitan
Tukang Tambal Ban Digeruduk Ojol, Diduga Sebar Ranjau Paku di Jalan MT Haryono

Tukang Tambal Ban Digeruduk Ojol, Diduga Sebar Ranjau Paku di Jalan MT Haryono

Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com