Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Daftar Terminal yang Sediakan Posko Natal dan Tahun Baru 2024

Kompas.com - 20/12/2023, 03:00 WIB
Tari Oktaviani

Penulis

KOMPAS.com - Dishub DKI Jakarta bekerja sama dengan TNI dan POLRI mendirikan posko Natal 2023 dan Tahun Baru 2024 di sejumlah Terminal Jakarta. 

Posko ini bertujuan untuk menjaga ketertiban dan keamanan di sepanjang libur masa Natal 2023 dan Tahun Baru 2024. Hal ini mengingat banyak masyarakat yang mudik dengan menggunakan moda transportasi bus. 

Adapun sejumlah layanan tersedia di posko-posko tersebut. Di antaranya seperti memastikan kelaikan terminal yakni pencahayaan yang cukup, petunjuk arah yang cukup, lajur evakuasi dan alat pemadamm kebakaran, serta sarana dan prasarana lainnya.

Selain itu juga tersedia layanan pemeriksaan kesehatan dan urin bagi awak angkutan serta  pemeriksaan kesehatan penumpang.

Di sejumlah posko, Dishub DKI Jakarta juga melakukan pemeriksaan kelaikan kendaraan. Ada beberapa item yang diperiksa seperti sistem penerangan, sistem pengereman, ban, pengukur kecepatan, penghapus kaca, alat tanggap darurat serta sistem penunjang lainnya.

Baca juga: Tetap Waspada Potensi Kecelakaan Lalu Lintas saat Libur Nataru

 

Kendaraan dinilai laik jalan dan diizinkan berangkat apabila sistem kendaraan tersebut dalam kondisi baik.

Adapun berikut ini Lokasi Posko Angkutan Natal 2023 dan Tahun Baru 2024 di Terminal Jakarta. 

  • Terminal Tanjung Priok
  • Terminal Kalideres
  • Terminal Terpadu Pulo Gebang
  • Terminal Kampung Rambutan
  • Terminal Bantuan Muara Angke
  • Terminal Bantuan Grogol
  • Terminal Bantuan Lebak Bulus
Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Bisa Usung Calon Sendiri, PKS Belum Tentukan Jagoan untuk Pilkada Bogor 2024

Bisa Usung Calon Sendiri, PKS Belum Tentukan Jagoan untuk Pilkada Bogor 2024

Megapolitan
Sisa Banjir Sabtu Sore, Sampah Masih Berserakan di Jalan Margonda Depok

Sisa Banjir Sabtu Sore, Sampah Masih Berserakan di Jalan Margonda Depok

Megapolitan
Warga Ajak 'Selfie' Polisi Berkuda dan Polisi Satwa di CFD

Warga Ajak "Selfie" Polisi Berkuda dan Polisi Satwa di CFD

Megapolitan
Sambut HUT Ke-542 Bogor, Ratusan Orang Ikut Lomba Lari Lintasi Sawah dan Gunung

Sambut HUT Ke-542 Bogor, Ratusan Orang Ikut Lomba Lari Lintasi Sawah dan Gunung

Megapolitan
Penyalur Jadi Tersangka karena Palsukan Usia ART yang Lompat dari Rumah Majikan di Tangerang

Penyalur Jadi Tersangka karena Palsukan Usia ART yang Lompat dari Rumah Majikan di Tangerang

Megapolitan
Antusiasme Warga Berbondong-bondong Padati Balai Kota Menyambut Helaran Hari Jadi Bogor Ke-542

Antusiasme Warga Berbondong-bondong Padati Balai Kota Menyambut Helaran Hari Jadi Bogor Ke-542

Megapolitan
Dishub Kota Bogor Lakukan Pengalihan Arus Lalin Saat Helaran Hari Jadi Bogor Ke-542 Hari Ini

Dishub Kota Bogor Lakukan Pengalihan Arus Lalin Saat Helaran Hari Jadi Bogor Ke-542 Hari Ini

Megapolitan
Mau Datang ke Helaran Hari Jadi Bogor Ke-542, Cek di Sini 8 Kantong Parkirnya

Mau Datang ke Helaran Hari Jadi Bogor Ke-542, Cek di Sini 8 Kantong Parkirnya

Megapolitan
Kuasa Hukum dan Keluarga Pegi Kecewa Tak Diundang Polisi ke Pra-rekonstruksi

Kuasa Hukum dan Keluarga Pegi Kecewa Tak Diundang Polisi ke Pra-rekonstruksi

Megapolitan
Kuasa Hukum Bantah Pegi Pakai Nama Samaran “Robi’ dan “Perong”

Kuasa Hukum Bantah Pegi Pakai Nama Samaran “Robi’ dan “Perong”

Megapolitan
Kaesang Pangarep dan Istrinya ke Tangerang, Nonton 'Baku Hantam Championship'

Kaesang Pangarep dan Istrinya ke Tangerang, Nonton "Baku Hantam Championship"

Megapolitan
Diisukan Bakal Dipindah ke Nusakambangan, Pegi Perong Tiap Malam Menangis

Diisukan Bakal Dipindah ke Nusakambangan, Pegi Perong Tiap Malam Menangis

Megapolitan
Juru Parkir Liar di JIS Bikin Resah Masyarakat, Polisi Siap Menindak

Juru Parkir Liar di JIS Bikin Resah Masyarakat, Polisi Siap Menindak

Megapolitan
Pegi Perong Bakal Ajukan Praperadilan Atas Penetapannya sebagai Tersangka di Kasus Vina Cirebon

Pegi Perong Bakal Ajukan Praperadilan Atas Penetapannya sebagai Tersangka di Kasus Vina Cirebon

Megapolitan
Viral Tukang Ayam Goreng di Jakbar Diperas dengan Modus Tukar Uang Receh, Polisi Cek TKP

Viral Tukang Ayam Goreng di Jakbar Diperas dengan Modus Tukar Uang Receh, Polisi Cek TKP

Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com