Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Polisi Siapkan Kantong Parkir Saat Konser Ed Sheeran Besok di JIS

Kompas.com - 01/03/2024, 14:45 WIB
Zintan Prihatini,
Jessi Carina

Tim Redaksi

JAKARTA, KOMPAS.com - Direktur Lalu Lintas Polda Metro Jaya Kombes Latif Usman mengatakan, kantong parkir disediakan selama konser Ed Sheeran digelar di Jakarta International Stadium (JIS), Jakarta Utara, Sabtu (2/3/2024).

"Kami siapkan kalau (kantong) parkir motor masuk ke dalam stadion. Untuk mobil kami siapkan di Kemayoran dan Ancol," ungkap Latif di Mapolda Metro Jaya, Jumat (1/3/2024).

Menurut Latif, diperkirakan ada 50.000 penonton yang bakal menghadiri konser Ed Sheeran. Dia mengimbau, agar penonton menggunakan kendaraan umum yang telah disediakan.

Baca juga: Pengelola Pastikan Rumput JIS Tetap Aman meski Ada Konser Ed Sheeran

"Panitia katanya akan mengadakan shuttle bus yang akan mengangkut dari Kemayoran ke JIS. Tetapi, seperti kejadian waktu konser Dewa 19, karena flow-nya akan bersamaan akan terjadi penutupan jalan oleh pejalan kaki juga ini perlu diantisipasi," jelas Latif.

Sebanyak 75 unit shuttle bus dari JiExpo ke JIS dan 50 unit shuttle bus dari GBK ke JIS disiapkan khusus untuk penonton konser Ed Sheeran di Jakarta.

"Dari jajaran lalu lintas akan menurunkan sekitar 300 personel. Pengaturan (arus) bukan cuma saja di sekitar JIS, kami juga mengatur dari mulai Cawang khususnya di Cikunir," kata dia.

Baca juga: JIS jadi Tempat Konser Tur Ed Sheeran pada 2 Maret 2024

Diberitakan sebelumnya, promotor PK Entertainment memindahkan lokasi konser Ed Sheeran di Jakarta. Konser bertajuk + - = ÷ × ini awalnya akan diselenggarakan di Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK) Senayan pada 2 Maret 2024.

Namun panitia akhirnya memindahkan venue ke Jakarta International Stadium atau JIS di Ancol, karena GBK akan digunakan untuk pertandingan sepak bola Indonesia vs Vietnam.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Air PAM Asin dan Beminyak, Warga Koja Pakai Air Kemasan untuk Masak dan Minum

Air PAM Asin dan Beminyak, Warga Koja Pakai Air Kemasan untuk Masak dan Minum

Megapolitan
Warga Koja Keluhkan Air PAM di Rumahnya Asin dan Berminyak Lebih dari Seminggu

Warga Koja Keluhkan Air PAM di Rumahnya Asin dan Berminyak Lebih dari Seminggu

Megapolitan
Pemprov DKI Janjikan MRT Tetap Beroperasi Optimal Usai Insiden Jatuhnya Besi Ribar ke Lintasan

Pemprov DKI Janjikan MRT Tetap Beroperasi Optimal Usai Insiden Jatuhnya Besi Ribar ke Lintasan

Megapolitan
Munculnya Foto Duet Budi Djiwandono-Kaesang untuk Pilkada Jakarta, Babak Lanjut Koalisi Jokowi-Prabowo?

Munculnya Foto Duet Budi Djiwandono-Kaesang untuk Pilkada Jakarta, Babak Lanjut Koalisi Jokowi-Prabowo?

Megapolitan
Saat PSI dan Gerindra Buka Suara soal Isu Kaesang Maju Pilkada DKI, Duet dengan Keponakan Prabowo

Saat PSI dan Gerindra Buka Suara soal Isu Kaesang Maju Pilkada DKI, Duet dengan Keponakan Prabowo

Megapolitan
Besi Ribar Jatuh ke Lintasan MRT, Pihak Kontraktor Sebut akibat Induksi Elektromagnetik

Besi Ribar Jatuh ke Lintasan MRT, Pihak Kontraktor Sebut akibat Induksi Elektromagnetik

Megapolitan
Perbaikan Lintasan Rampung, MRT Jakarta Kembali Beroperasi Hari Ini

Perbaikan Lintasan Rampung, MRT Jakarta Kembali Beroperasi Hari Ini

Megapolitan
Viral Video Tarif Parkir Liar Sepeda Motor di JIS Rp 25.000, Sudinhub Jakut: Warga Kerap Cari Untung

Viral Video Tarif Parkir Liar Sepeda Motor di JIS Rp 25.000, Sudinhub Jakut: Warga Kerap Cari Untung

Megapolitan
Kasus Kejahatan Seksual Terhadap Anak: Puncak Gunung Es yang Belum Efektif Dicegah

Kasus Kejahatan Seksual Terhadap Anak: Puncak Gunung Es yang Belum Efektif Dicegah

Megapolitan
Jadwal dan Lokasi Samsat Keliling di Jakarta 31 Mei 2024

Jadwal dan Lokasi Samsat Keliling di Jakarta 31 Mei 2024

Megapolitan
Daftar Lokasi SIM Keliling di Jakarta 31 Mei 2024

Daftar Lokasi SIM Keliling di Jakarta 31 Mei 2024

Megapolitan
Pengendara Sepeda Motor di Penjaringan Tewas Ditabrak Pengemudi Mobil Lansia

Pengendara Sepeda Motor di Penjaringan Tewas Ditabrak Pengemudi Mobil Lansia

Megapolitan
Mertua yang Diduga Dianiaya Menantu di Jakbar Dilaporkan Balik ke Polisi

Mertua yang Diduga Dianiaya Menantu di Jakbar Dilaporkan Balik ke Polisi

Megapolitan
Perbaikan Lintasan MRT yang Kejatuhan Besi Ribar Proyek Kejagung Habiskan Waktu 5 Jam

Perbaikan Lintasan MRT yang Kejatuhan Besi Ribar Proyek Kejagung Habiskan Waktu 5 Jam

Megapolitan
Cerita Penumpang MRT Saat Detik-detik Besi Ribar Proyek Kejagung Jatuh ke Lintasan Kereta

Cerita Penumpang MRT Saat Detik-detik Besi Ribar Proyek Kejagung Jatuh ke Lintasan Kereta

Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com