Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Tiang Telekomunikasi Miring dan Berkarat di Pasar Minggu, Bikin Cemas Pengendara yang Lewat

Kompas.com - 05/07/2024, 17:50 WIB
Baharudin Al Farisi,
Jessi Carina

Tim Redaksi


JAKARTA, KOMPAS.com - Sebuah tiang telekomunikasi di Jalan AUP, Pasar Minggu, Jakarta Selatan, miring hingga 35 derajat dan berkarat. 

Pantauan Kompas.com, Jumat (5/7/2024), tiang telekomunikasi miring itu berada di antara tiga tiang lain. 

Tiang ini berdiri di atas tanah oranye yang terbilang tidak begitu padat karena ada tanaman yang tumbuh di sekitarnya.

Saat didorong, tiang ini sedikit goyang.

Baca juga: Viral Video Polantas Minta Uang di Tol Cawang, Dirlantas Minta Maaf

Kondisi Jalan AUP pada Jumat siang terpantau jarang dilintasi pengendara atau pejalan kaki.

Namun, warga setempat tetap khawatir dengan kondisi tiang itu karena akhir ini hujan sering turun. .

“Ya takutlah, khawatir jatuh. Kan ini miring, sudah gitu lumayan berkarat juga, mana kemarin hujan lebat plus angin lagi,” kata pejalan kaki bernama Fajar (36) saat ditemui Kompas.com, Jumat (5/7/2024).

Fajar tidak mengetahui sudah berapa lama tiang ini berdiri dalam kondisi miring.

Pasalnya, dia hanya sesekali saja melintasi Jalan AUP.

Baca juga: Polantas yang Diduga Pungli di Tol Cawang Bakal Diperiksa Propam

“Saya cuma kebetulan saja lewat sini, habis dari Pasar Minggu, mau ke rumah saudara di Rawa Minyak. Paling satu atau dua bulan sekali (lewat Jalan AUP). Saya juga baru ngeh ini miring ” ujar Fajar.

Fajar tetap mengharapkan tiang ini segera diperbaiki oleh pihak berwenang.

Menurutnya, keselamatan pejalan kaki atau pengendara tetap diutamakan.

“Hari apes enggak ada di kalender, Mas. Saudara saya kan setiap hari lewat sini, rasa khawatir pasti ada. Ya semoga saja diperbaiki,” pungkas Fajar.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Teknisi Jaringan Internet Tewas Tersengat Listrik di Bekasi

Teknisi Jaringan Internet Tewas Tersengat Listrik di Bekasi

Megapolitan
Soal Penjarahan Rusunawa Marunda, Eks Pengelola: Kita Serahkan Semua ke Polisi

Soal Penjarahan Rusunawa Marunda, Eks Pengelola: Kita Serahkan Semua ke Polisi

Megapolitan
Polisi Kantongi Identitas Perampok yang Rampas Ponsel Wanita Saat Makan di Warteg Grogol

Polisi Kantongi Identitas Perampok yang Rampas Ponsel Wanita Saat Makan di Warteg Grogol

Megapolitan
Pemkot Bogor Berencana Anggarkan Rp 3 Miliar untuk Revitalisasi Terminal Bubulak

Pemkot Bogor Berencana Anggarkan Rp 3 Miliar untuk Revitalisasi Terminal Bubulak

Megapolitan
Detik-detik Warkop di Jelambar Ditabrak Mobil Saat Pegawai sedang Cuci Piring

Detik-detik Warkop di Jelambar Ditabrak Mobil Saat Pegawai sedang Cuci Piring

Megapolitan
Antisipasi Polisi Pungli, Kompolnas Sarankan Polisi Tambah Kamera 'Dashboard' Anggota di Lapangan

Antisipasi Polisi Pungli, Kompolnas Sarankan Polisi Tambah Kamera "Dashboard" Anggota di Lapangan

Megapolitan
Karyawan Toko Ponsel di PGC Pakai Data 26 Pelamar Kerja untuk Pinjol

Karyawan Toko Ponsel di PGC Pakai Data 26 Pelamar Kerja untuk Pinjol

Megapolitan
Pengemudi Tanggung Jawab, Kasus Mobil Tabrak 4 Orang di Depan Warkop Jelambar Berakhir Damai

Pengemudi Tanggung Jawab, Kasus Mobil Tabrak 4 Orang di Depan Warkop Jelambar Berakhir Damai

Megapolitan
Singgung Ciputat dan Bintaro, Marshel Widianto: Tangsel Itu Jomplang Banget

Singgung Ciputat dan Bintaro, Marshel Widianto: Tangsel Itu Jomplang Banget

Megapolitan
Kehadirannya pada Pilkada Tangsel Dinilai Muluskan Kemenangan Petahana, Marshel: Ya Itu Opini

Kehadirannya pada Pilkada Tangsel Dinilai Muluskan Kemenangan Petahana, Marshel: Ya Itu Opini

Megapolitan
Revitalisasi Terminal Bubulak Bogor Dimulai Tahun 2025, Pemkot Anggarkan Rp 3 Miliar

Revitalisasi Terminal Bubulak Bogor Dimulai Tahun 2025, Pemkot Anggarkan Rp 3 Miliar

Megapolitan
KPU DKI Jakarta Verifikasi Kembali Perbaikan Syarat Paslon Independen Dharma-Kun

KPU DKI Jakarta Verifikasi Kembali Perbaikan Syarat Paslon Independen Dharma-Kun

Megapolitan
Massa Aksi Tolak UU Cipta Kerja Bubar, Jalan Medan Merdeka Barat Sudah Bisa Dilewati

Massa Aksi Tolak UU Cipta Kerja Bubar, Jalan Medan Merdeka Barat Sudah Bisa Dilewati

Megapolitan
Caleg Gagal PPP Bantah Pakai Narkoba karena Kalah pada Pileg 2024

Caleg Gagal PPP Bantah Pakai Narkoba karena Kalah pada Pileg 2024

Megapolitan
Cerita Pedagang Starling di Jakarta, Cari Nafkah Jauh dari Rumah demi Anak Istri di Kampung

Cerita Pedagang Starling di Jakarta, Cari Nafkah Jauh dari Rumah demi Anak Istri di Kampung

Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com