Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

SMAN 8 Bukit Diri Kini Tak Kebanjiran Lagi

Kompas.com - 22/04/2016, 14:54 WIB

JAKARTA, KOMPAS.com — Tanggul aspal setinggi 40 sentimeter yang juga berfungsi sebagai akses keluar masuk SMAN 8, Kelurahan Bukit Duri, Tebet, dinilai mampu membendung masuknya air luapan Kali Ciliwung yang selama ini kerap menggenangi sekolah.

Keberadaan kolam olahan dilengkapi pompa mobile juga membantu penanganan genangan di area sekolah.

Kepala Sekolah SMAN 8 Agusman Anwar mengatakan, kondisi saat ini jauh berbeda dari tahun-tahun sebelumnya apabila banjir melanda Bukit Duri.

"Kemarin waktu banjir setinggi 40 sentimeter, KBM berjalan seperti biasa. Murid-murid juga ada yang berolahraga di lapangan."

"Kalau dulu 40 sentimeter air sudah menggenang nih. Perbandingannya 80 persen dibanding sebelumnya, selama ketinggian di sekitar sekolah masih 40 sentimeter ke bawah," ujar Agusman, Jumat (22/4/2016).

Agusman menambahkan, Kamis (21/4/2016) kemarin, genangan hanya berada di area parkir di bagian belakang sekolah. Sebab, empat titik lubang saluran pembuangan ditutup agar genangan air di luar sekolah tidak masuk. Meski demikian, sambungnya, genangan merembes ke tanah dan air keluar di kolam olahan.

"Empat titik lubang saluran pembuangan ditutup menggunakan karung pasir. Di area belakang memang posisinya agak rendah. Air nyerap ke conblock, air rembesan keluar ke kolam olahan, tapi langsung disedot pakai pompa buang ke saluran di depan sekolah," kata Agusman.

Mengantisipasi genangan di dalam sekolah, pihaknya juga membuat bak kontrol di area kantin untuk memudahkan pembuangan air.

Apabila sekolah dikepung genangan atau banjir, rencananya pihak SMAN 8 akan membangun satu pintu alternatif akses keluar masuk bagi penghuni sekolah yang lokasinya berada di jalan masuk RW 012.

Kompas TV Banjir Genangi Rumah Warga di Tiga RW
Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.



Terkini Lainnya

Jadi Penadah Pelek Ban Mobil Hasil Curian, Sumihar Terancam 4 Tahun Penjara

Jadi Penadah Pelek Ban Mobil Hasil Curian, Sumihar Terancam 4 Tahun Penjara

Megapolitan
Pencuri Ban Mobil Beraksi di ITC Cempaka Mas dan RSUD Koja, Polisi: Kurang Pengawasan

Pencuri Ban Mobil Beraksi di ITC Cempaka Mas dan RSUD Koja, Polisi: Kurang Pengawasan

Megapolitan
Dibantu Hotman Paris, Keluarga Vina Cirebon Tuntut Keadilan atas Kasus Pembunuhan

Dibantu Hotman Paris, Keluarga Vina Cirebon Tuntut Keadilan atas Kasus Pembunuhan

Megapolitan
Dosen Hukum Ini Bantah Ditunjuk Langsung Anwar Usman sebagai Ahli untuk Lawan MK di PTUN

Dosen Hukum Ini Bantah Ditunjuk Langsung Anwar Usman sebagai Ahli untuk Lawan MK di PTUN

Megapolitan
Pencurian Mobil di Bogor Direncanakan Matang, Pelaku Intai Mobil Korban Selama 2 Bulan

Pencurian Mobil di Bogor Direncanakan Matang, Pelaku Intai Mobil Korban Selama 2 Bulan

Megapolitan
5 Begal yang Rampas Motor Milik Calon Siswa Bintara Sudah Berulang Kali Beraksi

5 Begal yang Rampas Motor Milik Calon Siswa Bintara Sudah Berulang Kali Beraksi

Megapolitan
Dosen Hukum Laporkan Pria yang Adukan Pelanggaran Etik Anwar Usman, Diduga Cemarkan Nama Baik

Dosen Hukum Laporkan Pria yang Adukan Pelanggaran Etik Anwar Usman, Diduga Cemarkan Nama Baik

Megapolitan
KPU Lantik 60 PPK untuk Kawal Pilkada Bekasi 2024

KPU Lantik 60 PPK untuk Kawal Pilkada Bekasi 2024

Megapolitan
Beraksi di ITC Cempaka Mas dan RSUD Koja, Pelaku Pereteli 3 Ban Mobil dalam 20 Menit

Beraksi di ITC Cempaka Mas dan RSUD Koja, Pelaku Pereteli 3 Ban Mobil dalam 20 Menit

Megapolitan
Cerita Fransiskus Asal Flores, Rela Cuti Kuliah demi Jadi Taruna STIP

Cerita Fransiskus Asal Flores, Rela Cuti Kuliah demi Jadi Taruna STIP

Megapolitan
Pemprov DKI Larang 'Study Tour', Korbankan Pengalaman Anak

Pemprov DKI Larang "Study Tour", Korbankan Pengalaman Anak

Megapolitan
PSI Buka Penjaringan Calon Gubernur dan Wakil Gubernur untuk Pilkada DKI Jakarta

PSI Buka Penjaringan Calon Gubernur dan Wakil Gubernur untuk Pilkada DKI Jakarta

Megapolitan
Sebelum Penerimaan Dimoratorium, Catar STIP Sudah Bayar Rp 2 Juta untuk Seleksi Masuk

Sebelum Penerimaan Dimoratorium, Catar STIP Sudah Bayar Rp 2 Juta untuk Seleksi Masuk

Megapolitan
Harapan Baru Keluarga Vina Cirebon, Hotman Paris Turun Tangan dan Ungkap Kejanggalan Kasus Pembunuhan

Harapan Baru Keluarga Vina Cirebon, Hotman Paris Turun Tangan dan Ungkap Kejanggalan Kasus Pembunuhan

Megapolitan
[POPULER JABODETABEK] Donasi Palsu untuk Korban Kecelakaan SMK Lingga Kencana | Miliaran Hasil Parkir Mengalir ke Ormas dan Oknum Aparat

[POPULER JABODETABEK] Donasi Palsu untuk Korban Kecelakaan SMK Lingga Kencana | Miliaran Hasil Parkir Mengalir ke Ormas dan Oknum Aparat

Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com