Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Berita Populer Jakarta: Surat untuk Ahok, Kepulangan Rizieq dan Senjata Geng Motor

Kompas.com - 07/06/2017, 05:32 WIB


JAKARTA, KOMPAS.com -
Pemberitaan mengenai Basuki Tjahaja Purnama alias Ahok, kepulangan Rizieq Shihab dan penanganan geng motor masih menarik diikuti perkembangannya.

Berikut adalah berita Jakarta dan sekitarnya yang populer dan mungkin Anda lewatkan:

1. Surat untuk Ahok

Basuki Tjahaja Purnama alias Ahok mendapat surat dari seorang anak perempuan berusia 12 tahun, Allegra Freya Berlinawan.

Dalam suratnya, Allegra memberikan dukungan untuk Ahok. Surat tersebut kemudian dibalas Ahok.

Surat dari Allegra yang viral di media sosial hanyalah satu dari ratusan surat yang diterima Ahok selama ditahan di Rutan Mako Brimob, Depok.

Menurut adik perempuan Ahok, Fifi Letty Indra, surat-surat dari para pendukung diterima kakaknya nyaris setiap hari dan jumlahnya kini mencapai ratusan.

Selengkapnya: Viral, Balasan Surat Ahok kepada Anak Perempuan Berusia 12 Tahun
baca: Surat-surat untuk Ahok Akan Diterbitkan dalam Bentuk Buku
baca: Ini Isi Surat Allegra dan Balasan Ahok yang Viral di Media Sosial

2. Langkah Memulangkan Rizieq

POOL / REPUBLIKA / RAISAN AL FARISI Pimpinan FPI Rizieq Shihab menjadi saksi dalam sidang kasus dugaan penodaan agama dengan terdakwa Gubernur DKI Jakarta Basuki Tjahaja Purnama (Ahok) yang digelar PN Jakarta Utara di Auditorium Kementerian Pertanian, Jakarta, Selasa (28/2/2017). Jaksa Penuntut Umum menghadirkan dua saksi ahli yaitu Rizieq Shihab dan Ahli Hukum Pidana Abdul Chair Ramadhan.

Polri membuka peluang bekerjasama dengan kepolisian Arab Saudi jika Rizieq Shihab tak kunjung kembali ke Indonesia untuk memenuhi panggilan polisi.

Rizieq dinyatakan buron oleh polisi setelah ditetapkan menjadi tersangka kasua percakapan via WhatsApp berkonten pornografi yang diduga melibatkan dirinya dan Firza Husein.

Selengkapnya: Ini Langkah Alternatif Polisi Pulangkan Rizieq dari Arab Saudi
baca: Kapolda Tegaskan Penyidik Tak Bisa Diintervensi meski Pendukung Rizieq Kepung Bandara

3. VM Positif Konsumsi Obat Penenang

YouTube Penampakan wanita setengah bugil di Apotek Roxy Lokasari, Jakarta Barat yang menghebohkan media sosial pada Minggu (4/6/2017)

VM, Perempuan setengah telanjang yang sempat muncul di kawasan Mangga Besar dan videonya viral di media sosial dinyatakan positif menggunakan obat penenang.

Hal tersebut diketahui setelah polisi melakukan test urine terhadap VM.

"Sudah dilakukan (tes urine), hasilnya negatif narkoba, tapi positif untuk obat penenang," ujar Kapolsek Metro Tamansari AKBP Erick Frendriz, saat dikonfirmasi, Selasa (6/6/2017).

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Rute KA Argo Cheribon, Tarif dan Jadwalnya 2024

Rute KA Argo Cheribon, Tarif dan Jadwalnya 2024

Megapolitan
Polisi Grebek Laboratorium Narkoba di Perumahan Elite Kawasan Sentul Bogor

Polisi Grebek Laboratorium Narkoba di Perumahan Elite Kawasan Sentul Bogor

Megapolitan
Bau Sampah Terasa Menyengat di Lokbin Pasar Minggu

Bau Sampah Terasa Menyengat di Lokbin Pasar Minggu

Megapolitan
Ini Tujuan Benyamin Ikut Penjaringan Bakal Cawalkot Tangsel di Tiga Partai Rival

Ini Tujuan Benyamin Ikut Penjaringan Bakal Cawalkot Tangsel di Tiga Partai Rival

Megapolitan
Usaha Dinsos Bogor Akhiri Perjalanan Mengemis Rosmini dengan Telusuri Keberadaan Keluarga

Usaha Dinsos Bogor Akhiri Perjalanan Mengemis Rosmini dengan Telusuri Keberadaan Keluarga

Megapolitan
Pembunuh Perempuan Dalam Koper Sempat Tinggalkan Jasad Korban di Hotel

Pembunuh Perempuan Dalam Koper Sempat Tinggalkan Jasad Korban di Hotel

Megapolitan
Dipecat karena Dituduh Gelapkan Uang, Ketua RW di Kalideres: Buat Apa Saya Korupsi Kalau Datanya Lengkap

Dipecat karena Dituduh Gelapkan Uang, Ketua RW di Kalideres: Buat Apa Saya Korupsi Kalau Datanya Lengkap

Megapolitan
Sudah Sepi Pembeli, Uang Retribusi di Lokbin Pasar Minggu Naik 2 Kali Lipat

Sudah Sepi Pembeli, Uang Retribusi di Lokbin Pasar Minggu Naik 2 Kali Lipat

Megapolitan
Benyamin-Pilar Kembalikan Berkas Penjaringan Pilkada Tangsel, Demokrat Sambut dengan Nasi Kebuli

Benyamin-Pilar Kembalikan Berkas Penjaringan Pilkada Tangsel, Demokrat Sambut dengan Nasi Kebuli

Megapolitan
Sehari Berlalu, Remaja yang Tenggelam di Kali Ciliwung Belum Ditemukan

Sehari Berlalu, Remaja yang Tenggelam di Kali Ciliwung Belum Ditemukan

Megapolitan
Polisi Masih Observasi Kondisi Kejiwaan Anak yang Bacok Ibu di Cengkareng

Polisi Masih Observasi Kondisi Kejiwaan Anak yang Bacok Ibu di Cengkareng

Megapolitan
Pedagang Sebut Lokbin Pasar Minggu Sepi karena Lokasi Tak Strategis

Pedagang Sebut Lokbin Pasar Minggu Sepi karena Lokasi Tak Strategis

Megapolitan
Ini Kantong Parkir Penonton Nobar Timnas Indonesia U-23 Vs Irak U-23 di Monas

Ini Kantong Parkir Penonton Nobar Timnas Indonesia U-23 Vs Irak U-23 di Monas

Megapolitan
Golkar Depok Ajukan Ririn Farabi Arafiq untuk Maju Pilkada 2024

Golkar Depok Ajukan Ririn Farabi Arafiq untuk Maju Pilkada 2024

Megapolitan
Jasad Bayi Tergeletak di Pinggir Tol Jaksel

Jasad Bayi Tergeletak di Pinggir Tol Jaksel

Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com