Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Skenario Alih Lalu Lintas Monas Saat Aksi Bela Palestina

Kompas.com - 16/12/2017, 19:10 WIB
Stanly Ravel

Penulis

JAKARTA, KOMPAS.com - Kepolisian menyiapkan rencana rekayasa pengaturan lalu lintas terkait kegiatan Aksi Bela Palestina yang akan berlangsung di Monas dan Kedubes Amerika Serikat (AS) pada Minggu (17/12/2017).

"Rekayasa lalu lintas akan dilaksanakan melihat perkembangan situasi di lapangan, jadi sifatnya situasional," kata Kasubdit Gakkum Ditlantas Polda Metro Jaya AKBP Budiyanto, Sabut (16/12/2017).

Budiyanto juga menyampaikan bahwa kegiatan rutin car free day di kawasan Monas dan sekitarnya tetap akan dilaksanakan mulai pukul 06.00 hingga 11.00.

Sedangkan untuk rencana rekayasa alih lalu lintas dijelaskan sebagai berikut:

- Arus lalu lintas dari Hayam Wuruk yang akan mengarah ke Merdeka Barat dialihkan ke Jalan Juanda-Pasar Baru-Gunung sahari atau Lapangan Banteng-Pejambon-Merdeka timur-Ridwan Rais-Tugu Tani, dan seterusnya.

- Arus lalu lintas dari Tugu Tani yang akan mengarah ke Merdeka Selatan digeser melalui jalan Ridwan Rais-Merdeka Timur-Jalan Perwira-Lapangan Banteng-Harmoni atau ke Gunung Sahari.

- Arus dari Bundaran HI yang akan mengarah ke Merdeka Barat dibelokan ke kiri masuk ke Jalan Budi Kemuliaan-Jalan Abdul Muis-Harmoni dan seterusnya.

- Untuk arus dari Tanah Abang mengarah ke Patung Kuda diarahkan ke Abdul Muis-Jalan Majapahit-Harmoni dan seterusnya.

"Kantong -kantong parkir akan disediakan di lima titik, yaitu halaman Mesjid Istiqal, Lapangan Banteng, Merdeka Timur 1 lajur, Jalan Juanda 1 lajur, dan Abdul Muis 1 Laajur," ucap Budiyanto.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Perjuangkan Peningkatan Upah Buruh, Lia dan Teman-temannya Rela ke Jakarta dari Cimahi

Perjuangkan Peningkatan Upah Buruh, Lia dan Teman-temannya Rela ke Jakarta dari Cimahi

Megapolitan
Cerita Suratno, Buruh yang Khawatir Uang Pensiunnya Berkurang karena UU Cipta Kerja

Cerita Suratno, Buruh yang Khawatir Uang Pensiunnya Berkurang karena UU Cipta Kerja

Megapolitan
Pembunuh Perempuan Dalam Koper Tak Melawan Saat Ditangkap Polisi di Palembang

Pembunuh Perempuan Dalam Koper Tak Melawan Saat Ditangkap Polisi di Palembang

Megapolitan
Said Iqbal Minta Prabowo Hapus UU Cipta Kerja Klaster Ketenagakerjaan

Said Iqbal Minta Prabowo Hapus UU Cipta Kerja Klaster Ketenagakerjaan

Megapolitan
Pembunuh Wanita Dalam Koper Sempat Ajak Korban Masuk ke Kamar Hotel di Bandung

Pembunuh Wanita Dalam Koper Sempat Ajak Korban Masuk ke Kamar Hotel di Bandung

Megapolitan
Said Iqbal: Upah Buruh di Jakarta yang Ideal Rp 7 Juta Per Bulan

Said Iqbal: Upah Buruh di Jakarta yang Ideal Rp 7 Juta Per Bulan

Megapolitan
Ikut Demo May Day 2024, Buruh Wanita Rela Panas-panasan demi Memperjuangkan Upah yang Layak

Ikut Demo May Day 2024, Buruh Wanita Rela Panas-panasan demi Memperjuangkan Upah yang Layak

Megapolitan
Dua Orang Terluka Imbas Kecelakaan di Tol Jakarta-Cikampek

Dua Orang Terluka Imbas Kecelakaan di Tol Jakarta-Cikampek

Megapolitan
Korban Kedua yang Tenggelam di Sungai Ciliwung Ditemukan Tewas 1,2 Kilometer dari Lokasi Kejadian

Korban Kedua yang Tenggelam di Sungai Ciliwung Ditemukan Tewas 1,2 Kilometer dari Lokasi Kejadian

Megapolitan
Rayakan 'May Day Fiesta', Massa Buruh Mulai Padati Stadion Madya GBK

Rayakan "May Day Fiesta", Massa Buruh Mulai Padati Stadion Madya GBK

Megapolitan
Fahira Idris: Gerakan Buruh Terdepan dalam Perjuangkan Isu Lintas Sektoral

Fahira Idris: Gerakan Buruh Terdepan dalam Perjuangkan Isu Lintas Sektoral

Megapolitan
Polisi Tangkap Pembunuh Wanita Dalam Koper di Bekasi

Polisi Tangkap Pembunuh Wanita Dalam Koper di Bekasi

Megapolitan
Hadiri 'May Day Fiesta', Massa Buruh Mulai Bergerak Menuju GBK

Hadiri "May Day Fiesta", Massa Buruh Mulai Bergerak Menuju GBK

Megapolitan
Pakai Caping Saat Aksi 'May Day', Pedemo: Buruh seperti Petani, Semua Pasti Butuh Kami...

Pakai Caping Saat Aksi "May Day", Pedemo: Buruh seperti Petani, Semua Pasti Butuh Kami...

Megapolitan
Penyebab Mobil Terbakar di Tol Japek: Pecah Ban lalu Ditabrak Pikap

Penyebab Mobil Terbakar di Tol Japek: Pecah Ban lalu Ditabrak Pikap

Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com