Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Pemadaman Listrik di Tangerang Masih Berlangsung Hingga Nanti Malam

Kompas.com - 05/08/2019, 17:27 WIB
Anastasia Aulia,
Egidius Patnistik

Tim Redaksi

TANGERANG, KOMPAS.COM - Perusahaan Listrik Negara (PLN) masih melakukan pemadaman listrik bergilir di daerah Banten Selatan sejak Senin (5/8/2019) pukul 13.00 WIB hingga saat ini.

"Karna pasokan kami belum mencukupi untuk ke seluruh pelanggan jadi memang kami masih menjadwalkan pemadaman bergilir," kata Bernanto, Humas PLN Unit Induk Distribusi Banten ketika dikonfirmasi Kompas.com pada Senin sore.

Pemadaman tersebut diumumkan melalui akun Instagram @pln.up3bantenselatan.

"Sehubungan dengan masih terganggunya sistem pembangkit dan transmisi 500KV, maka pelanggan masih mengalami penghentian listrik sementara," tulis akun tersebut pada Senin siang.

Baca juga: Komnas HAM Sebut Pemadaman Listrik Massal Rugikan Hak Publik

Bernanto mengatakan, pemadaman listrik kini masih berlangsung dan memasuki tahap dua, yaitu pukul 16.30 hingga pukul 19.30 WIB.

"Arahan dari pusat sampai sore sebenarnya, tapi ya semoga aja sebentar lagi (menyala kembali)" ujar Bernanto.

Unggahan di akun tersebut menyebutkan, daerah yang terkena dampak pemadaman listrik yakni daerah Banten Selatan, Rangkasbitung, Cikokol, Cikupa, Serpong, Banten Utara, dan Teluk Naga.

Baca juga: Agar Tak Sebabkan Kebakaran, Begini Cara Pasang Lilin yang Aman Saat Listrik Mati

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Korban: Guling yang Dicuri Maling Peninggalan Almarhum Ayah Saya

Korban: Guling yang Dicuri Maling Peninggalan Almarhum Ayah Saya

Megapolitan
Guling yang Dicuri Maling di Cinere Usianya Sudah Belasan Tahun

Guling yang Dicuri Maling di Cinere Usianya Sudah Belasan Tahun

Megapolitan
Khawatir Rumahnya Diambil Pemerintah, Banyak Warga Tanah Tinggi Tak Ikut Program 'Bebenah Kampung'

Khawatir Rumahnya Diambil Pemerintah, Banyak Warga Tanah Tinggi Tak Ikut Program "Bebenah Kampung"

Megapolitan
Anggota Polresta Manado Tembak Kepalanya Pakai Senpi, Peluru Tembus dari Pelipis Kanan ke Kiri

Anggota Polresta Manado Tembak Kepalanya Pakai Senpi, Peluru Tembus dari Pelipis Kanan ke Kiri

Megapolitan
Maling Guling Beraksi di Cinere, Korban: Lucu, Kenapa Enggak Sekalian Kasurnya!

Maling Guling Beraksi di Cinere, Korban: Lucu, Kenapa Enggak Sekalian Kasurnya!

Megapolitan
Kronologi Pengendara Moge Tewas Terlindas Truk Trailer di Plumpang

Kronologi Pengendara Moge Tewas Terlindas Truk Trailer di Plumpang

Megapolitan
Mayat Bayi di Tanah Abang, Diduga Dibuang Ayah Kandungnya

Mayat Bayi di Tanah Abang, Diduga Dibuang Ayah Kandungnya

Megapolitan
2 Pria Rampok Taksi 'Online' di Kembangan untuk Bayar Pinjol

2 Pria Rampok Taksi "Online" di Kembangan untuk Bayar Pinjol

Megapolitan
Heru Budi: Jakarta Bisa Benahi Tata Kota jika Pemerintahan Pindah ke IKN

Heru Budi: Jakarta Bisa Benahi Tata Kota jika Pemerintahan Pindah ke IKN

Megapolitan
Polda Metro Jadwalkan Pemeriksaan Pendeta Gilbert Lumoindong Terkait Dugaan Penistaan Agama

Polda Metro Jadwalkan Pemeriksaan Pendeta Gilbert Lumoindong Terkait Dugaan Penistaan Agama

Megapolitan
Prabowo-Gibran Belum Dilantik, Pedagang Pigura: Belum Berani Jual, Presidennya Masih Jokowi

Prabowo-Gibran Belum Dilantik, Pedagang Pigura: Belum Berani Jual, Presidennya Masih Jokowi

Megapolitan
Anggota Polresta Manado Tembak Kepalanya Sendiri Pakai Senpi

Anggota Polresta Manado Tembak Kepalanya Sendiri Pakai Senpi

Megapolitan
2 Pria Rampok Taksi Online di Jakbar, Leher Sopir Dijerat dan Ditusuk

2 Pria Rampok Taksi Online di Jakbar, Leher Sopir Dijerat dan Ditusuk

Megapolitan
Polisi Periksa Kejiwaan Orangtua yang Buang Bayi ke KBB Tanah Abang

Polisi Periksa Kejiwaan Orangtua yang Buang Bayi ke KBB Tanah Abang

Megapolitan
Golkar Buka Peluang Lanjutkan Koalisi Indonesia Maju pada Pilkada DKI 2024

Golkar Buka Peluang Lanjutkan Koalisi Indonesia Maju pada Pilkada DKI 2024

Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com