Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Pemudik Penuhi "Rest Area" Tol Jakarta-Cikampek

Kompas.com - 29/07/2014, 16:59 WIB
Adysta Pravitra Restu

Penulis


BEKASI, KOMPAS.com — Para pemudik memadati sejumlah rest area (tempat istirahat) di sepanjang tol Jakarta-Cikampek, Selasa (29/7/2014). Berbagai jenis kendaraan, mulai dari mobil pribadi, bus, hingga truk, berhenti di tempat istirahat.

Salah satunya terlihat ditempat istirahat Km 19. Beberapa mobil pribadi mengambil lajur kiri untuk masuk ke tempat parkir. Namun, petugas kepolisian di lokasi mengalihkan pengendara untuk terus maju dan beristirahat di tempat istirahat selanjutnya.

"Ini tadi mau berhenti mau ke toilet, tapi enggak bisa masuk karena katanya parkiran penuh juga," ujar Fikar yang akan ke Tasikmalaya kepada Kompas.com, Selasa. 

Selain petugas kepolisian, terlihat pula imbauan tentang tempat istirahat (TI) melalui spanduk biru yang bertuliskan putih "TI (tempat istirahat) Penuh, Gunakan TI Berikutnya" terpampang tepat di ujung pintu masuk tempat istirahat.

Beberapa mobil pun terlihat menggunakan bahu jalan untuk memarkirkan kendaraan yang didominasi mobil pribadi tersebut. Parkiran berderet di kiri jalan ini sepanjang lebih kurang 100 meter.

Seorang pengendara lain, Dery, mengaku, akibat kemacetan ini, anaknya yang berusia 3 tahun tidak henti menangis dan keluarganya pun lelah sehingga harus berhenti di tempat istirahat 33.

"Ini dia rewel. Maunya istirahat juga. Saya sama keluarga dari BSD sudah macet. Capek di jalan mau ke Bandung," ujar Dery.

Kondisi serupa juga terjadi di tempat istirahat lain, yakni di tempat istirahat Km 33, Km 39, dan Km 49. Pada tempat istirahat Km 57 juga terlihat kepadatan kendaraan yang mengantre masuk.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Baca tentang
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

[POPULER JABODETABEK] Kebengisan Pembunuh Wanita Dalam Koper | Kronologi Meninggalnya Siswa STIP yang Dianiaya Senior

[POPULER JABODETABEK] Kebengisan Pembunuh Wanita Dalam Koper | Kronologi Meninggalnya Siswa STIP yang Dianiaya Senior

Megapolitan
Daftar 73 SD/MI Gratis di Tangerang dan Cara Daftarnya

Daftar 73 SD/MI Gratis di Tangerang dan Cara Daftarnya

Megapolitan
Taruna STIP Tewas Dianiaya, Polisi Ungkap Pemukulan Senior ke Junior Jadi Tradisi 'Penindakan'

Taruna STIP Tewas Dianiaya, Polisi Ungkap Pemukulan Senior ke Junior Jadi Tradisi "Penindakan"

Megapolitan
Empat Taruna STIP yang Diduga Saksikan Pelaku Aniaya Junior Tak Ikut Ditetapkan Tersangka

Empat Taruna STIP yang Diduga Saksikan Pelaku Aniaya Junior Tak Ikut Ditetapkan Tersangka

Megapolitan
Motif Pelaku Aniaya Taruna STIP hingga Tewas: Senioritas dan Arogansi

Motif Pelaku Aniaya Taruna STIP hingga Tewas: Senioritas dan Arogansi

Megapolitan
Penyebab Utama Tewasnya Taruna STIP Bukan Pemukulan, tapi Ditutup Jalur Pernapasannya oleh Pelaku

Penyebab Utama Tewasnya Taruna STIP Bukan Pemukulan, tapi Ditutup Jalur Pernapasannya oleh Pelaku

Megapolitan
Polisi Tetapkan Tersangka Tunggal dalam Kasus Tewasnya Taruna STIP Jakarta

Polisi Tetapkan Tersangka Tunggal dalam Kasus Tewasnya Taruna STIP Jakarta

Megapolitan
Hasil Otopsi Taruna STIP yang Tewas Dianiaya Senior: Memar di Mulut, Dada, hingga Paru

Hasil Otopsi Taruna STIP yang Tewas Dianiaya Senior: Memar di Mulut, Dada, hingga Paru

Megapolitan
Akhir Penantian Ibu Pengemis yang Paksa Orang Sedekah, Dua Adiknya Datang Menjenguk ke RSJ

Akhir Penantian Ibu Pengemis yang Paksa Orang Sedekah, Dua Adiknya Datang Menjenguk ke RSJ

Megapolitan
Polisi Sebut Ahmad dan RM Semula Rekan Kerja, Jalin Hubungan Asmara sejak Akhir 2023

Polisi Sebut Ahmad dan RM Semula Rekan Kerja, Jalin Hubungan Asmara sejak Akhir 2023

Megapolitan
Praktik Prostitusi di RTH Tubagus Angke Dinilai Bukan PR Pemprov DKI Saja, tapi Juga Warga

Praktik Prostitusi di RTH Tubagus Angke Dinilai Bukan PR Pemprov DKI Saja, tapi Juga Warga

Megapolitan
Keluarga Harap Tak Ada Intervensi dalam Pengusutan Kasus Mahasiswa STIP yang Tewas Dianiaya Senior

Keluarga Harap Tak Ada Intervensi dalam Pengusutan Kasus Mahasiswa STIP yang Tewas Dianiaya Senior

Megapolitan
Pro-Kontra Warga soal Janji Dishub DKI Tertibkan Juru Parkir, Tak Keberatan jika Jukir Resmi

Pro-Kontra Warga soal Janji Dishub DKI Tertibkan Juru Parkir, Tak Keberatan jika Jukir Resmi

Megapolitan
Mahasiswa STIP Tewas Dianiaya Senior, Pengawasan dan Tata Tertib Kampus Jadi Sorotan

Mahasiswa STIP Tewas Dianiaya Senior, Pengawasan dan Tata Tertib Kampus Jadi Sorotan

Megapolitan
Hari Ini, Polisi Lakukan Gelar Perkara Kasus Mahasiswa STIP Tewas Diduga Dianiaya Senior

Hari Ini, Polisi Lakukan Gelar Perkara Kasus Mahasiswa STIP Tewas Diduga Dianiaya Senior

Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com