Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Di Mata Relawannya, Risma Memiliki Kesamaan dengan Fatmawati Soekarno

Kompas.com - 16/08/2016, 14:15 WIB
David Oliver Purba

Penulis

JAKARTA, KOMPAS.com - Belasan relawan pendukung Wali Kota Surabaya Tri Rismaharini untuk maju menjadi bakal calon Gubernur DKI Jakarta berziarah ke makam pahlawan nasional RI, Fatmawati, di Tempat Pemakaman Umum (TPU) Karet Bivak, Jakarta Pusat, Selasa (16/8/2016).

Relawan yang tergabung dalam Gerak Indonesia itu melakukan tabur bunga dan menyanyikan lagu kebangsaan Indonesia di makam Fatmawati.

(Baca juga: Risma: Memang Aku Ini Wanita Panggilan?)

Ketua Umum Gerak Indonesia, Emi Sulyuwati, mengatakan bahwa kedatangan mereka untuk kembali mengenang jasa Fatmawati yang telah ikut serta dalam memperjuangan kemerdekaan Indonesia.

Fatmawati merupakan penjahit bendera merah putih yang dikibarkan pada saat proklamasi kemerdekaan Indonesia.

"Kami hanya ingin mengingatkan bahwa Ibu Fatmawati berjasa pada kita, walapun setiap tahun merayakan tapi sepertinya hanya ceremonial belaka tapi tidak mengena terhadap jasanya. Mungkin banyak yang lihat bahawa Bu Fat (Fatmawati) hanya menjahit, tapi itu adalah hal yang luar biasa," ujar Emi.

Ia lantas menyinggung sosok Tri Rismaharini yang menurut Emi memiliki semangat yang sama seperti Fatmawati.

Emi menilai, Fatmawati dan Risma adalah sosok yang sama-sama menonjolkan kesederhanaan.

Risma, menurut Emi merupakan pemimpin wanita yang bisa merangkul warganya.

"Mereka sama-sama sederhana. Kalau disandingkan, beda ya, tapi mereka sama-sama punya semangat untuk membela dan lebih mementingkan rakyatnya," ujar Emi.

(Baca juga: Risma: Merdeka Itu Mengangkat Kesejahteraan Rakyat)

Gerak Indonesia Emi cukup gencar mendukung Risma maju menjadi bakal calon gubernur pada Pilkada DKI 2017.

Gerak Indonesia telah mendeklarasikan dukungannya ke 16 kampung di sejumlah daerah di Ibu Kota.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

[POPULER JABODETABEK] Motif Pembunuhan Wanita Dalam Koper: Korban Ternyata Minta Dinikahi | Misteri Mayat Wanita Dalam Koper Mulai Terkuak

[POPULER JABODETABEK] Motif Pembunuhan Wanita Dalam Koper: Korban Ternyata Minta Dinikahi | Misteri Mayat Wanita Dalam Koper Mulai Terkuak

Megapolitan
Rute Transjakarta 10M Pulo Gadung - Walikota Jakarta Utara via Cakung

Rute Transjakarta 10M Pulo Gadung - Walikota Jakarta Utara via Cakung

Megapolitan
Lokasi dan Jadwal Pencetakan KTP dan KK di Tangerang Selatan

Lokasi dan Jadwal Pencetakan KTP dan KK di Tangerang Selatan

Megapolitan
Kecelakaan di UI, Saksi Sebut Mobil HRV Berkecepatan Tinggi Tabrak Bus Kuning

Kecelakaan di UI, Saksi Sebut Mobil HRV Berkecepatan Tinggi Tabrak Bus Kuning

Megapolitan
Polisi Periksa 10 Saksi Kasus Tewasnya Siswa STIP yang Diduga Dianiaya Senior

Polisi Periksa 10 Saksi Kasus Tewasnya Siswa STIP yang Diduga Dianiaya Senior

Megapolitan
Diduga Ngebut, Mobil Tabrak Bikun UI di Hutan Kota

Diduga Ngebut, Mobil Tabrak Bikun UI di Hutan Kota

Megapolitan
Pembunuh Wanita Dalam Koper Sempat Tinggalkan Mayat Korban di Kamar Hotel

Pembunuh Wanita Dalam Koper Sempat Tinggalkan Mayat Korban di Kamar Hotel

Megapolitan
Siswa STIP Dianiaya Senior di Sekolah, Diduga Sudah Tewas Saat Dibawa ke Klinik

Siswa STIP Dianiaya Senior di Sekolah, Diduga Sudah Tewas Saat Dibawa ke Klinik

Megapolitan
Terdapat Luka Lebam di Sekitar Ulu Hati Mahasiswa STIP yang Tewas Diduga Dianiaya Senior

Terdapat Luka Lebam di Sekitar Ulu Hati Mahasiswa STIP yang Tewas Diduga Dianiaya Senior

Megapolitan
Dokter Belum Visum Jenazah Mahasiswa STIP yang Tewas akibat Diduga Dianiaya Senior

Dokter Belum Visum Jenazah Mahasiswa STIP yang Tewas akibat Diduga Dianiaya Senior

Megapolitan
Polisi Pastikan RTH Tubagus Angke Sudah Bersih dari Prostitusi

Polisi Pastikan RTH Tubagus Angke Sudah Bersih dari Prostitusi

Megapolitan
Mahasiswa STIP Tewas Diduga akibat Dianiaya Senior

Mahasiswa STIP Tewas Diduga akibat Dianiaya Senior

Megapolitan
Berbeda Nasib dengan Chandrika Chika, Rio Reifan Tak Akan Dapat Rehabilitasi Narkoba

Berbeda Nasib dengan Chandrika Chika, Rio Reifan Tak Akan Dapat Rehabilitasi Narkoba

Megapolitan
Lansia Korban Hipnotis di Bogor, Emas 1,5 Gram dan Uang Tunai Jutaan Rupiah Raib

Lansia Korban Hipnotis di Bogor, Emas 1,5 Gram dan Uang Tunai Jutaan Rupiah Raib

Megapolitan
Polisi Sebut Keributan Suporter di Stasiun Manggarai Libatkan Jakmania dan Viking

Polisi Sebut Keributan Suporter di Stasiun Manggarai Libatkan Jakmania dan Viking

Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com