Salin Artikel

Kunjungi Rumah Jamur, Sandiaga Minta Wali Kota Tumis Jamur

Dalam kegiatan itu, Sandiaga turut mengunjungi rumah jamur yang membudidayakan jamur siap konsumsi. Sandiaga meminta agar jamur itu dipanen untuk istrinya.

"Rumah Jamur adalah hasil dari lari Jakarta Marathon 2017, konkret. langsung jadi Rumah Jamur dan tadi kita memanen ada beberapa jamur dan nanti Pak Wali yang akan masak. Ditumis ya Pak Wali, dengan kolesterol rendah nanti dikrim oleh Bu Wali ke Bu Wagub, nanti dimakan karena Bu Walinya pintar masak, kalau Bu Wagub pintar makan," kata Sandiaga dengan nada bercanda di Jalan Swadaya PLN, Sabtu pagi.

Sandiaga mengatakan, berdirinya rumah jamur ini merupakan hasil kreasi masyarakat. Menurut Sandiaga, ini merupakan era kolaborasi masyarakat, dunia usaha, dan pemerintah.

"Ini selalu sekarang, kolaboratif, 4.0, tidak ada yang dari pemerintah, semuanya melibatkan masyarakat, melibatkan dunia usaha, ini adalah quadruple P, public people private partnership," ujar Sandiaga.

Sandiaga mengatakan, ke depan, lima wilayah Jakarta akan melibatkan pemberdayaan warga, khususnya ibu-ibu, untuk menciptakan lapangan kerja.

Di rumah jamur, ada 25 relawan yang mengurus. "25 lapangan kerja sudah diciptakan di wilayah Pulo Kambing," kata Sandiaga.

Selain mengunjungi rumah jamur, Sandiaga mengunjungi Rumah Kreatif Bersatu Nusantara yang merupakan bank sampah sekaligus penggerak urban farming di RW 02 Jatinegara, Cakung.

https://megapolitan.kompas.com/read/2018/03/17/15273761/kunjungi-rumah-jamur-sandiaga-minta-wali-kota-tumis-jamur

Terkini Lainnya

Ketika Ahok Bicara Solusi Masalah Jakarta hingga Dianggap Sinyal Maju Cagub DKI...

Ketika Ahok Bicara Solusi Masalah Jakarta hingga Dianggap Sinyal Maju Cagub DKI...

Megapolitan
Kelakuan Pria di Tanah Abang, Kerap Makan di Warteg tapi Bayar Sesukanya Berujung Ditangkap Polisi

Kelakuan Pria di Tanah Abang, Kerap Makan di Warteg tapi Bayar Sesukanya Berujung Ditangkap Polisi

Megapolitan
Viral Video Maling Motor Babak Belur Dihajar Massa di Tebet, Polisi Masih Buru Satu Pelaku Lain

Viral Video Maling Motor Babak Belur Dihajar Massa di Tebet, Polisi Masih Buru Satu Pelaku Lain

Megapolitan
Personel Gabungan TNI-Polri-Satpol PP-PPSU Diterjunkan Awasi RTH Tubagus Angke dari Prostitusi

Personel Gabungan TNI-Polri-Satpol PP-PPSU Diterjunkan Awasi RTH Tubagus Angke dari Prostitusi

Megapolitan
Tumpahan Oli di Jalan Juanda Depok Rampung Ditangani, Lalu Lintas Kembali Lancar

Tumpahan Oli di Jalan Juanda Depok Rampung Ditangani, Lalu Lintas Kembali Lancar

Megapolitan
Warga Minta Pemerintah Bina Pelaku Prostitusi di RTH Tubagus Angke

Warga Minta Pemerintah Bina Pelaku Prostitusi di RTH Tubagus Angke

Megapolitan
Jakarta Disebut Jadi Kota Global, Fahira Idris Sebut   Investasi SDM Kunci Utama

Jakarta Disebut Jadi Kota Global, Fahira Idris Sebut Investasi SDM Kunci Utama

Megapolitan
Kilas Balik Benyamin-Pilar di Pilkada Tangsel, Pernah Lawan Keponakan Prabowo dan Anak Wapres, Kini Potensi Hadapi Kotak Kosong

Kilas Balik Benyamin-Pilar di Pilkada Tangsel, Pernah Lawan Keponakan Prabowo dan Anak Wapres, Kini Potensi Hadapi Kotak Kosong

Megapolitan
Jejak Kekerasan di STIP dalam Kurun Waktu 16 Tahun, Luka Lama yang Tak Kunjung Sembuh...

Jejak Kekerasan di STIP dalam Kurun Waktu 16 Tahun, Luka Lama yang Tak Kunjung Sembuh...

Megapolitan
Makan dan Bayar Sesukanya di Warteg Tanah Abang, Pria Ini Beraksi Lebih dari Sekali

Makan dan Bayar Sesukanya di Warteg Tanah Abang, Pria Ini Beraksi Lebih dari Sekali

Megapolitan
Cerita Pelayan Warteg di Tanah Abang Sering Dihampiri Pembeli yang Bayar Sesukanya

Cerita Pelayan Warteg di Tanah Abang Sering Dihampiri Pembeli yang Bayar Sesukanya

Megapolitan
Cegah Praktik Prostitusi, Satpol PP DKI Dirikan Tiga Posko di RTH Tubagus Angke

Cegah Praktik Prostitusi, Satpol PP DKI Dirikan Tiga Posko di RTH Tubagus Angke

Megapolitan
Oli Tumpah Bikin Jalan Juanda Depok Macet Pagi Ini

Oli Tumpah Bikin Jalan Juanda Depok Macet Pagi Ini

Megapolitan
RTH Tubagus Angke Jadi Tempat Prostitusi, Komisi D DPRD DKI: Petugas Tak Boleh Kalah oleh Preman

RTH Tubagus Angke Jadi Tempat Prostitusi, Komisi D DPRD DKI: Petugas Tak Boleh Kalah oleh Preman

Megapolitan
DPRD DKI Minta Warga Ikut Bantu Jaga RTH Tubagus Angke

DPRD DKI Minta Warga Ikut Bantu Jaga RTH Tubagus Angke

Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke