Salin Artikel

Polisi Tembak Mati Seorang Pelaku Curanmor Di Tangerang

TANGERANG, KOMPAS.com - Pihak kepolisian menembak mati seorang pelaku pencurian sepeda motor berinisial E (18), yang kerap melakukan aksinya di wilayah Tangerang.

Polisi juga mengamankan rekan E, Y (17) dan seorang penadah berinisial O (29).

"Awalnya kami amankan saudara E dan Y, dalam pengembangan kami amankan saudara O yang merupakan penadah. E dan Y ini pemetik (pencuri) motor," ujar Kapolres Metro Tangerang Kombes Pol Harry Kurniawan, melalui keterangannya, Kamis (12/7/2018).

Herry mengatakan, E terpaksa ditembak karena pelaku melakukan perlawanan saat diminta untuk menunjukan lokasi keberadaan satu orang rekannya yang kini masih buron berinisial AR.

Perlawanan tersebut dianggap membahayakan sehingga petugas memutuskan untuk melumpuhkan E. Saat dibawa ke rumah sakit, kondisi E kritis sehingga akhirnya tidak tertolong.

Harry mengatakan, para pelaku merupakan penjahat jalanan yang melakukan aksinya dengan mengancam menggunakan senjata api. Para pelaku memilih korban yang berkendara sendirian di lokasi yang telah mereka tentukan.

"Para pelaku tidak segan melukai korbannya dengan senjata api. Korbannya juga variatif, tidak melihat siapa korbannya, mau itu perempuan atau laki-laki," ujar Harry.

Dia menyebut, para pelaku merupakan jaringan asal Lampung yang kerap beroperasi di wilayah Neglasari, Benteng Kota dan Jatiuwung, Tangerang. Dari tangan pelaku O, polisi menyita sembilan sepeda motor dan tujuh STNK asli.

STNK tersebut didapat pelaku karena korban meletakannya di dalam jok motor atau dikaitkan bersamaan dengan kunci motor yang dicuri.

https://megapolitan.kompas.com/read/2018/07/12/16471871/polisi-tembak-mati-seorang-pelaku-curanmor-di-tangerang

Terkini Lainnya

 Mayat Terbungkus Kain Ditemukan di Pamulang, Tangsel

Mayat Terbungkus Kain Ditemukan di Pamulang, Tangsel

Megapolitan
Polresta Bogor Tangkap 6 Pelaku Tawuran, Dua Orang Positif Narkoba

Polresta Bogor Tangkap 6 Pelaku Tawuran, Dua Orang Positif Narkoba

Megapolitan
Dilempar Batu oleh Pria Diduga ODGJ, Korban Dapat 10 Jahitan di Kepala

Dilempar Batu oleh Pria Diduga ODGJ, Korban Dapat 10 Jahitan di Kepala

Megapolitan
Terbentur Aturan, Wacana Duet Anies-Ahok pada Pilkada DKI 2024 Sirna

Terbentur Aturan, Wacana Duet Anies-Ahok pada Pilkada DKI 2024 Sirna

Megapolitan
Pria Diduga ODGJ Lempar Batu ke Kepala Ibu-ibu, Korban Jatuh Tersungkur

Pria Diduga ODGJ Lempar Batu ke Kepala Ibu-ibu, Korban Jatuh Tersungkur

Megapolitan
Epy Kusnandar dan Yogi Gamblez Positif Narkoba

Epy Kusnandar dan Yogi Gamblez Positif Narkoba

Megapolitan
Prakiraan Cuaca Jakarta Sabtu dan Besok: Tengah Malam Berawan

Prakiraan Cuaca Jakarta Sabtu dan Besok: Tengah Malam Berawan

Megapolitan
Pencuri Motor yang Dihakimi Warga Pasar Minggu Ternyata Residivis, Pernah Dipenjara 3,5 Tahun

Pencuri Motor yang Dihakimi Warga Pasar Minggu Ternyata Residivis, Pernah Dipenjara 3,5 Tahun

Megapolitan
Aksinya Tepergok, Pencuri Motor Babak Belur Diamuk Warga di Pasar Minggu

Aksinya Tepergok, Pencuri Motor Babak Belur Diamuk Warga di Pasar Minggu

Megapolitan
Polisi Temukan Ganja dalam Penangkapan Epy Kusnandar dan Yogi Gamblez

Polisi Temukan Ganja dalam Penangkapan Epy Kusnandar dan Yogi Gamblez

Megapolitan
Bukan Hanya Epy Kusnandar, Polisi Juga Tangkap Yogi Gamblez Terkait Kasus Narkoba

Bukan Hanya Epy Kusnandar, Polisi Juga Tangkap Yogi Gamblez Terkait Kasus Narkoba

Megapolitan
Diduga Salahgunakan Narkoba, Epy Kusnandar dan Yogi Gamblez Ditangkap di Lokasi yang Sama

Diduga Salahgunakan Narkoba, Epy Kusnandar dan Yogi Gamblez Ditangkap di Lokasi yang Sama

Megapolitan
Anies-Ahok Disebut Sangat Mungkin Berpasangan di Pilkada DKI 2024

Anies-Ahok Disebut Sangat Mungkin Berpasangan di Pilkada DKI 2024

Megapolitan
Pria yang Lecehkan 5 Bocah Laki-laki di Cengkareng Ditetapkan Tersangka

Pria yang Lecehkan 5 Bocah Laki-laki di Cengkareng Ditetapkan Tersangka

Megapolitan
Disuruh Beli Rokok tapi Tidak Pulang-pulang, Ternyata AF Diamuk Warga

Disuruh Beli Rokok tapi Tidak Pulang-pulang, Ternyata AF Diamuk Warga

Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke